Tes Sistem Mandiri Hasil Wawancara Dengan Dinas Kesehatan

pengetesan hasil aplkikasi dan wawancara dari hasil aplikasi yang dibuat. Tujuan melakukan pengetesan dan wawancara adalah untuk mengetahui apakah aplikasi yang telah dibuat sesuai dengan kebutuhan untuk mesyarakat nantinya. Pengetesan dan wawancara ini dilakukan kepada Kepala Bidang Sumber Daya Kesehatan Dinas Kesehatan DKI Jakarta, Ibu Dr. Prima Siwiningsih Walujuti pada hari Jum’at 18 Februari 2011 bertempat di kantor Dinas Kesehatan DKI Jakarta di Jln. Kesehatan No. 10 Gambir Jakarta Pusat. Hasil Kesimpulan dari pengetesan dan wawancara ini adalah bahwa aplikasi yang telah dibuat telah sesuai dengan apa yang diharapkan. Aplikasi yang telah di install dapat dipergunakan dan dapat di download pada website Dinas Kesehatan DKI Jakarta di www.dinkes-dki.go.id.

4.7.3 Tes Sistem Dengan User

Setelah aplikasi selesai dibuat dan diuji, pengetesan selanjutnya adalah dengan mencoba aplikasi tersebut dengan user. Dalam hal ini penulis melakukan pengetesan langsung kepada para pengguna. Beberapa elemen masyarakat seperti ibu rumah tangga, pelajar, mahasiswa, pegawai negeri, dan masyarakat umum lainnya. Selain itu, tujuan dengan adanya pengetesan langsung ini adalah untuk mengetahui apakah aplikasi yang telah selesai dibuat telah sesuai dengan apa yang diinginkan user atau tidak.

4.7.4 Spesifikasi Perangkat Menjalankan Aplikasi

Dalam menjalankan aplikasi ini, penulis menggunakan tipe handpone Nokia N81. Berikut spesifikasi handphone tersebut: Tabel 4.2 Spesifikasi Handphone Nokis N81 Fitur Keterangan Jaringan EGSM 85090018001900 MHz Ukuran 102 mm x 50 mm x 17,9 mm Berat 140 g Display Active Matrix 2,4 , QVGA main color display 320 x 240 pixels, up to 16 million colors. Battery Nokia Battery BP – 6 MT 1050 mAH Talk Time 3 – 4 hrs Stand By 17 days Camera Yes FM Radio Yes Wi – Fi Yes Bluetooth Yes External Memory Yes Fitur Lain Operating System : Symbian OS ver 9.2 Java MIDP 2.0, CLDC 1.1 Flash Lite 2.0 Up to 2 megapixel 1600 x 1200 pixel Zoom : Digital Up to 20x