Metode Pengembangan Sistem Pengembangan sistem informasi pemasaran pada International Sports Club of Indonesia

40 5. State Diagram, peneliti menyediakan sebuah cara untuk memodelkan bermacam-macam keadaan yang mungkin dialami oleh sebuah objek. Jika dalam diagram kelas menunjukkan gambaran statis kelas-kelas dan relasinya, diagram statechart digunakan untuk memodelkan tingkah laku dinamik sistem. 6. Perancangan Input dan Output 7. Class Diagram, peneliti menggambarkan kelas dan hubungannya, dan penjelasan detail tiap-tiap kelas di dalam model desain dalam logical view dari suatu sistem. 8. Perancangan layout Sistem Informasi Pemasaran

3. Implementation

Setelah sistem dirancang menggunakan bahasa pemrograman PHP, dan databasae MySQL, maka peneliti melakukan pengujian atau testing terhadap sistem, dan melakukan pengenalan terhadap sistem. Dalam hal ini sistem informasi pemasaran ini diuji dan dikenalkan kepada manajer sebagai penentu kebijakan dan keputusan perusahaan dan kepada staf lainnya. Untuk pengujian sistem dilakukan dengan metode blackbox testing, dimana penelitian melakukan input data pada sistem dan melihat output-nya apakah sesuai dengan sistem yang diharapkan. 41

3.3 M

eto d ologi Pe n eli tian Metodologi Penelitian Metode Pengumpulan Data Metode Pengembangan Sistem Studi Lapangan Studi Pustaka Studi Literatur Sejenis Metode RAD Perencanaan Syarat-Syarat Analisa Sistem yang di usulkan Definisi Masalah Workshop Design Perancangan Sistem Perancangan Basis Data Perancangan Layout Implementasi Pengujian Sistem Activity Diagram Sequence Diagram Class Diagram Statechart Diagram UseCase Diagram Profil Perusahaan Struktur Organisasi Analisa Sistem yang berjalan Observasi Wawancara Membangun Sistem Blackbox Testing Tujuan Pengembangan Sistem Gambaran Umum Perusahaan Perancangan input output G a m b ar 3.1 Metodolo g i P ene li ti an 42 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Perencanaan Syarat-Syarat

4.1.1 Gambaran Umum Perusahaan 4.1.1.1 Profil Perusahaan ISCI berdiri pada akhir bulan Juni tahun 1973, yang bergerak dalam bidang olahraga yang berfasilitas internasional. Dari tahun ke tahun ISCI terus berkembang pesat dengan fasilitas olahraga yang semakin beragam dan bertaraf internasional. Anggota dalam club olahraga ini dibuka untuk Warga Negara Indonesia WNI dan Warga Negara Asing WNA. Fasilitas-fasilitas yang ada dalam club diperuntukkan bagi orang dewasa, anak-anak hingga lanjut usia. ISCI menyediakan fasilitas-fasilitas olahraga antara lain. Soccer, Squash, Swimming Pool, Tennis Court, dan Sport hall. Tersedia juga Restaurant, Bar lounge and café crème restaurant. Semua fasilitas-fasilitas tersebut dapat digunakan seluruhnya oleh para anggota ISCI. Baik anggota perseorangan ataupun anggota yang beserta keluarga. ISCI buka pada pukul 07.00 WIB sampai dengan pukul 23.00 WIB setiap harinya. 43

4.1.1.2 Visi dan Misi Perusahaan