Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

keberhasilan penerapan akuntansi pemerintah berbasis akrual. Lokasi penelitian dilakukan di kantor kementerian agama Prov. Bali. Hal ini dikarenakan karena adanya kemudahan akses dalam pengumpulan data. Selain kemudahan akses, kementerian agama hanya memiliki satu entitas pelaporan dengan jumlah entitas akuntansi yang banyak. Banyaknya cakupan entitas akuntansi di kementerian agama disebabkan selain kantor, sekolah negeri juga termasuk didalamnya. Entitas akuntansi merupakan unit yang mengelola anggaran, kekayaan, dan kewajiban yang wajib menyajikan laporan keuangan. Istilah entitas akuntansi dalam kementerianlembaga lebih dikenal dengan satuan kerja satker. Satker yang ada di kementerian agama Prov. Bali semuanya merupakan satker pengeluaran yang berjumlah 98, sehingga data yang diperoleh cukup untuk dilakukan analisis. Berdasarkan hal tersebut diatas, peneliti ingin menguji pengaruh kompetensi sumber daya manusia dan teknologi informasi terhadap penerapan akuntansi pemerintah berbasis akrual. Ketidakkonsistenan yang terdapat pada penelitian sebelumnya, sehingga peneliti menambahkan motivasi sebagai variabel moderasi.

6.2. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah dijelaskan sebelumnya, maka dirumuskan masalah penelitian sebagai berikut: 1 Apakah kompetensi sumber daya manusia berpengaruh positif pada penerapan akuntansi pemerintah berbasis akrual? 2 Apakah teknologi informasi berpengaruh positif pada penerapan akuntansi pemerintah berbasis akrual? 3 Apakah motivasi memperkuat pengaruh kompetensi sumber daya manusia pada penerapan akuntansi pemerintah berbasis akrual? 4 Apakah motivasi memperkuat pengaruh teknologi informasi pada penerapan akuntansi pemerintah berbasis akrual?

4.3. Tujuan Penelitian

Berdasarkan latar belakang dan rumusan masalah yang telah diuraikan, maka tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah: 1 Untuk mengetahui pengaruh positif kompetensi sumber daya manusia pada penerapan akuntansi pemerintah berbasis akrual. 2 Untuk mengetahui pengaruh positif teknologi informasi pada penerapan akuntansi pemerintah berbasis akrual. 3 Untuk mengetahui kemampuan motivasi memperkuat pengaruh kompetensi sumber daya manusia pada penerapan akuntansi pemerintah berbasis akrual. 4 Untuk mengetahui kemampuan motivasi memperkuat pengaruh teknologi informasi pada penerapan akuntansi pemerintah berbasis akrual.

4.4. Manfaat Penelitian

Berdasarkan tujuan penelitian tersebut, penelitian ini dapat memberikan manfaat berikut: 1 Manfaat Teoritis Hasil penelitian ini membuktikan bahwa motivasi merupakan variabel moderasi hubungan antara kompetensi SDM dan teknologi informasi pada penerapan akuntansi pemerintah berbasis akrual. 2 Manfaat Praktis a. Staf penyusun laporan keuangan sebaiknya berlatar belakang pendidikan akuntansi, jika tidak terpenuhi dibutuhkan motivasi dan peningkatan kompetensi SDM dalam menyelesaikan laporan keuangan pemerintah berbasis akrual sehingga menghasilkan laporan keuangan yang berkualitas. b. Teknologi informasi harus diperhatikan terutama dalam penggunaan aplikasi. Aplikasi sebaiknya dirancang sederhana mungkin, sehingga para pengguna lebih mudah mengaplikasikannya. c. Bagi Kantor Kementerian Agama di Provinsi Bali, penelitian ini diharapkan dapat berguna sebagai masukan dalam keberhasilan penerapan akuntansi pemerintah berbasis akrual. ϭϯ

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Dokumen yang terkait

PENGARUH KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA, PENERAPAN SISTEM AKUNTANSI, PEMANFAATAN TEKNOLOGI Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Penerapan Sistem Akuntansi, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Dan Sistem Pengendalian Internn Terhadap Kualitas Laporan

0 5 13

PENGARUH KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA, PENERAPAN SISTEM AKUNTANSI, PEMANFAATAN TEKNOLOGI Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Penerapan Sistem Akuntansi, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Dan Sistem Pengendalian Internn Terhadap Kualitas Laporan

0 3 16

PENDAHULUAN Pengaruh Motivasi Dan Kompetensi Sumber Daya Manusia Terhadap Kinerja Sistem Keuangan Berbasis Teknologi Informasi.

0 5 8

Komitmen Organisasi Sebagai Pemoderasi Pengaruh Motivasi, Kepuasan Kerja, dan Kompetensi pada Kinerja Auditor.

0 0 33

Komitmen Organisasi Sebagai Pemoderasi Pengaruh Motivasi, Kepuasan Kerja, dan Kompetensi pada Kinerja Auditor.

0 2 33

Akuntansi berbasis akrual

0 1 102

PROBLEMATIKA PENERAPAN AKUNTANSI BERBASIS AKRUAL PADA PEMERINTAH DAERAH ACEH TENGAH

0 0 13

PERSEPSI INTERNAL AUDITOR ATAS PENGARUH PERAN PIMPINAN, KONSULTAN, PELATIHAN DAN TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP PENERAPAN AKUNTANSI AKRUAL Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 13

PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI, KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI, KEJELASAN TUJUAN, PENERAPAN SISTEM AKUNTANSI KEUANGAN, IMPLEMENTASI AKUNTANSI AKRUAL, SISTEM PENGENDALIAN INTERN, DAN PERAN INTERNAL AUDIT TERHADAP KUALITAS LAP

0 1 33

Pengaruh efektivitas penerapan sistem informasi akuntansi, pemanfaatan teknologi informasi dan kesesuaian tugas teknologi informasi terhadap kinerja pegawai dengan kepuasan kerja sebagai variabel pemoderasi pada Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi J

0 1 18