PERPAJAKAN Lanjutan c. Pajak penghasilan Lanjutan

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN PT. AGIS Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN Untuk Periode 6 enam Bulan yang Berakhir pada 30 September 2012 dan 31 Desember 2011 Dinyatakan dalam Rupiah

18. LIABILITAS DIESTIMASI ATAS IMBALAN KERJA

2011 dan 2010 Tingkat diskonto 7 in 2011 dan 10 in 2010 Tingkat proyeksi kenaikan gaji 5 Tingkat mortalita 100 CSO1980 pada 2011 dan 100 TMII pada 2010 Tingkat cacat tetap 5 Tingkat pengunduran diri 5 s.d 40 tahun dan menurun di 2011 5 s.d 45 tahun dan menurun di 2012 Proporsi Pengembalian pension normal metode Projected unit credit Nilai kini kewajiban diestimasi atas imbalan kerja karyawan Perusahaan adalah sebagai berikut: 30 September 2012 31 Desember 2011 31 Desember 2010 Rekonsiliasi AktivaKewajiban yang diakui di Neraca Nilai kini kewajiban imbalan pasti 9.057.317.411 10.724.004.449 8.027.905.540 Keuntungan kerugian aktuarial yang belum diakui 2.581.704.448 872.207.765 Jumlah 9.057.317.411 8.142.300.001 7.155.697.775 Rekonsiliasi beban yang diakui di Laporan Laba Rugi Biaya jasa kini 915.017.410 833.400.752 430.244.422 Biaya bunga − 644.717.146 339.434.167 Biaya jasa lalu yang diamortisasi non-vested − 43.471.558 42.413.973 Biaya jasa lalu yang diakui langsung vested − 328.792.654 377.822.610 Amortisasi keuntungan kerugian aktuarial − 20.347.292 30.245.598 Jumlah 915.017.410 1.830.034.818 1.159.669.574 Rekonsiliasi perubahan pada aktiva kewajiban yang diakui di Neraca Saldo awal tahun 8.142.300.001 7.155.677.783 5.996.008.209 Beban yang diakui dalam tahun berjalan 915.017.410 1.830.034.818 1.159.669.574 Pembayaran 843.412.600 − Saldo akhir tahun 9.057.317.411 8.142.300.001 7.155.677.783 19. HUTANG INVESTASI 30 September 2012 31 Desember 2011 31 Desember 2010 Akun ini terdiri dari : Kewajiban investasi 13.100.000.000 13.100.000.000 13.100.000.000 Jumlah 13.100.000.000 13.100.000.000 13.100.000.000 Nilai kini kewajiban, biaya jasa kini yang terkait dan biaya jasa lalu di atas dihitung oleh aktuaris independent dengan menggunakan asumsi aktuaris sebagai berikut : Jumlah tersebut merupakan pinjaman yang diterima perusahaan dari GEM Global Yield Fund Limited, tanpa bunga dan akan dikonversi menjadi saham. Atas kredit tersebut Perusahaan diwajibkan menerbitkan waran sebanyak 500.000.000 lembar kepada GEM dengan harga pelaksanaan Rp.125,- Lihat catatan 29i. - 33 -