Tinjauan Penelitian Terdahulu PENDAHULUAN

laba ini nantinya akan mempengaruhi besarnya deviden yang akan di bagikan kepada pemegang saham. Jika kemampuan laba tinggi maka harga saham naik. Dari penjelasan tersebut dapat disimpulkan bahwa besarnya laba tidak relevan mempengaruhi tinggi rendahnya saham.

2.3.2 .

Signalling Theory Signalling Theory menekankan kepada pentingnya informasi yang dikeluarkan oleh perusahaan terhadap keputusan investasi pihak di luar perusahaan. Informasi merupakan unsur penting bagi investor dan pelaku bisnis karena informasi pada hakekatnya menyajikan keterangan, catatan atau gambaran baik untuk keadaan masa lalu, saat ini maupun keadaan masa yang akan datang bagi kelangsungan hidup suatu perusahaan dan bagaimana pasaran efeknya. Informasi yang lengkap,relevan, akurat dan tepat waktu sangat diperlukan oleh investor di pasar modal sebagai alat analisis untuk mengambil keputusan investasi ROA, return on equity ROE, dan net profit margin NPM. Hasil penelitian Halim 2007 menunjukkan bahwa hanya ROE yang berpengaruh terhadap harga saham, sedangkan ROA dan NPM tidak berpengaruh terhadap harga saham.

2.4. Tinjauan Penelitian Terdahulu

Sasongko dan wulandari 2003 melakukan penelitian tentang pengaruh rasio-rasio keuangan terhadap harga saham pada industri manufaktur di BEI periode 2001-2002. Variabel independen yang teliti yaitu return on assets ROA, earning per share EPS, return on sale ROS dan basic earning power BEP. Untuk menguji ada tidaknya pengaruh dari variabel-variabel tersebut digunakan t-test. Hasil penelitian menunjukan hanya EPS yang berpengaruh terhadap harga Universitas Sumatera Utara saham, sedangkan ROA, ROS, dan BEP tidak berpengaruh terhadap harga saham. Susi dan setiawan 2003 melakukan penelitian mengenai pengaruh rasio profitabilitas terhadap harga saham industri barang konsumsi yang tergabung dalam indeks LQ45 yang go public di BEJ. Rasio profitabilitas yang digunakan sebagai variable independen adalah return on asset ROA, return on equity ROE net profit margin NPM dan earning per share EPS. Hasil penelitian yang didapatkan adalah kesemua variable independen tersebut tidak mempunyai pengaruh terhadap harga saham. Halim 2007 meneliti faktor-faktor yang mempengaruhi harga saham dari perusahaan-perusahaan manufaktur yang listing di Bursa Efek Jakarta, dengan sampel sebanyak 55 perusahaan dengan periode waktu 2004-2006. Harga saham merupakan variabel dependen. Variabel Independennya meliputi return on equity ratio, earning per share, dan net profit margin. Hasil penelitian menunjukan ROE dan EPS memiliki pengaruh yang signifikan terhadap harga saham perusahaan manufaktur, sedangkan rasio NPM dan DER tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap harga saham perusahaan manufaktur. Elvira 2008 menganalisis hubungan antara Economic Value Added EVA, Return on Asset ROA, Return on Equity ROE dan Earning per Share EPS terhadap harga saham perusahaan Infrastruktur di BEJ. Penelitian ini mengambil sampel 11 perusahaan infrastuktur yang terdaftar selama tahun 2003-2006 di BEJ. Metode statistik yang digunakan adalah regenerasi linear berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa EVA, ROA dan EPS secara simultan berpengaruh cukup signifikan terhadap harga saham. Pengujian secara Universitas Sumatera Utara parsial menunjukan hanya EVA dan EPS yang berpengaruh signifikan.Variabel ROE tidak dianalisis lebih lanjut karena dikeluarkan dari model regesi sebagai tindakan perbaikan terhadap gejala multikolinearlitas. Juventus 2008 meneliti pengaruh rasio profitabilitas dan leverage terhadap harga saham perbankan di BEJ. Rasio profitabilitas yang digunakan yaitu return on asset ROA dan return on equity ROE. Rasio leverage yang digunakan adalah debt to equity ratio DER dan debt to asset ratio DAR. Penelitian ini mengambil sampel 23 perusahaan perbankan yang terdaftar di BEJ pada tahun 2004-2006. Berdasarkan analisis regnresi linear berganda yang telah dilakukan, maka diperoleh hasil bahwa secara simultan rasio profitabilitas dan leverage memiliki pengaruh positif terhadap harga saham perbankan di BEJ. Secara parsial, variabel ROE dan DAR memiliki pengaruh signifikan dan positif terhadap harga saham. Variabel DER tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap harga saham. Satria 2008 menguji pengaruh rasio keuangan likuditas, solvabilitas dan pasar terhadap harga saham perusahaan manufaktur di BEJ. Penelitian ini mengambil sampel 70 perusahaan manufaktur yang terdaftar tahun 2003-2005 di BEJ. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Current Ratio CAR, Total Debt to Total Asset DTA, Total Asset Turnover TATO Inventory Turnover ITO, Return on Equity ROE, Net Profit Margin NPM, Price Earning Ratio PER sebagai variabel independen dan harga saham sebagai variabel dependen. Berdasarkan pengujian dengan regresi linear dan regresi simultan mempengaruhi harga saham. Namun secara parsial, hanya CR, NPM, Universitas Sumatera Utara dan ROE yang berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham, sedangkan variabel DTA, TATO, ITO dan PER tidak bepengaruh secara signifikan terhadap harga saham. Tabel 2.1 Ringkasan Tinjauan Peneliti Terdahulu Tahun Peneliti Variabel Uraian Hasil Skala 2003 Haryanto Return On Assets ROA Return On Equity ROE, dan Net Profit Margin NPM Harga saham merupakan variabel dependen Sampel yang digunakan dalam penelitian adalah 7 perusahaan yang bergerak di bidang industri minuman yang tercatat di BEJ dari tahun 2000sampai tahun 2001. Hanya ROE yang berpengaruh terhadap perubahan harga saham, sedangkan ROA dan NPM tidak berpengaruh terhadap harga saham Rasio 2003 Sasongko Dan Wulandari Return On Assets ROA Earning Per Share EPS,Return on Sales ROS dan Basic Earning Power BEP Harga Saham merupakan variabel dependen Sampel yang digunakan adalah perusahaan yang bergerak di bidang industri manufaktur yang tercatat di BEI periode 2001-2002 Hanya EPS yang berpengaruh terhadap harga saham, sedangkan ROA,ROS dan BEP tidak berpengaruh terhadap harga saham Rasio Universitas Sumatera Utara 2003 Susi dan Setiawan Return On Assets ROA Return On Equity ROE, dan Net Profit Margin NPMdan earning per Share EPS harga saham Sampel yang digunakan dalam penelitian adalah perusahaan yang bergerak di bidang industri barang Kesemua variabel independen tersebut tidak mempunyai pengaruh terhadap harga saham Rasio Variabel dependen Konsumsi yang tergabung dalam indeks LQ45 yang go public di BEJ 2007 Halim Return On Equity ROE,Debt to Equity Ratio DER, Earning per Share EPS dan Net Profit Margin NPM Harga saham merupakan variabel dependen Sampel yang digunakan dalam penelitian adalah 55 perusahaan manufaktur yang listing di Bursa Efek jakarta dengan periode waktu 2004-2006 ROE dan EPS memiliki pengaruh yang signifikan terhadap harga saham perusahaan manufaktur, sedangkan rasio NPM dan DER tidak memilikin pengaruh yang signifikan terhadap saham perusahaan manufaktur Rasio 2008 Elvira Economic Value Added EVA return on Asset ROA.Return on Equity ROE dan Earning Per Share EPS Sampel yang digunakan dalam penelitian adalah perusahaan infrastruktur yang terdaftar selama tahun EVA, ROA dan EPS secara simultan berpengaruh cukup signifikan terhadap saham secara parsial EVA dan EPS yang Rasio Universitas Sumatera Utara Harga saham merupakan variabel dependen 2003-2006 di BEJ. Metode statistik yang digunakan adalah regresi linear berganda berpengaruh signifikan terhadap harga saham sedangkan ROA tidak berpengaruh signifikan Variabel ROE tidak dianalis Lebih lanjut karena dikeluarkan dari model regresi sebagai tindakan perbaikan terhadap gejala multikolinearitas

2.5. Kerangka Konseptual dan Hipotesis 1. Kerangka Konseptual

Dokumen yang terkait

Pengaruh Rasio-Rasio Keuangan Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

7 58 98

Analisis Pengaruh Rasio-Rasio Keuangan Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

1 36 82

ANALISIS PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR OTOMOTIF Analisis Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Otomotif Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI).

0 1 15

PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 30

PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP PERUBAHAN HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP PERUBAHAN HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK JAKARTA.

0 0 12

PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Return Saham Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa efek Indonesia Periode 2007 - 2009.

0 0 13

PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Return Saham Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2008-2010.

0 0 12

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Return Saham pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

0 0 23

Analisis Pengaruh Rasio keuangan terhadap Harga Saham pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

0 0 20

ANALISIS PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 11