Pertemuan ke – 2 Media, Alat dan Sumber Pembelajaran

SMP MUHAMMADIYAH 1 SDA 5 Guru bertanya, “dapatkah kalian membuat diagram batang dengan menggunakan microsoft office excel?” 6 Guru menegaskan tujuan yang akan dipelajari hari ini 7 Guru menyampaikan cakupan materi B. Kegiatan inti 100 menit 1 Mengamati a Peserta didik mengamati sajian data dalam bentuk tabel dan diagram batang yang ada dalam kegiatan 1 LKS 1 Lampiran 1 2 Menanya a Peserta didik merumuskan pertanyaan terkait dengan sajian data dalam bentuk tabel. Misalnya “ Bagaimana cara membuat sajian data dalam bentuk tabel?” b Peserta didik merumuskan pertanyaan terkait berikutnya. Misalnya “ Bagaimana cara membuat diagram batang dari sajian data tersebut? “ 3 Mencoba Mengumpulkan data atau informasi a Peserta didik secara berpasangan mencermati sajian tabel yang ada dalam kegiatan 2 LKS 1 Lampiran 1 b Peserta didik secara berpasangan mencoba membuat diagram batang dari tabel yang ada dalam kegiatan 2 LKS 1 Lampiran 1 4 Mengasosiasi Menganalisa data atau informasi a Peserta didik menyimpulkan langkah – langkah dalam membuat diagram batang dari tabel yang ada dalam kegiatan 2 LKS 1 lampiran 1 b Untuk mengetahui pemahaman materi yang dipelajari, peserta didik mengerjakan latihan soal pada buku paket halaman 186 nomor 1 sd 3 5 Mengkomunikasikan a Salah satu peserta didik mempresentasikan pekerjaannya b Peserta yang lain memberikan tanggapan atas presentasi yang disajikan, meliputi : bertanya, mengkonfirmasi, melengkapi informasi ataupun tanggapan lainnya. c Guru memberi umpan balik C. Penutup 10 menit 1 Peserta didik bersama - sama dengan guru merefleksi kegiatan yang telah dilakukan 2 Peserta didik bersama - sama dengan guru membuat kesimpulan mengenai pembelajaran yang telah berlangsung 3 Guru menyampaikan bahwa pada pertemuan berikutnya akan dibahas tentang menggambar grafik diagram garis. 4 Salah seorang peserta didik memimpin berdoa untuk menutup pelajaran.

2. Pertemuan ke – 2

A. Pendahuluan 10 menit SMP MUHAMMADIYAH 1 SDA 1 Guru menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses pembelajaran. 2 Melalui tanya jawab, peserta didik diingatkan kembali mengenai pembuatan diagram batang dengan menggunakan microsoft excel. 3 Peserta didik mengamati tayangan sajian data dalam bentuk tabel dan diagram garis seperti : 4 Guru bertanya, “dapatkah kalian membuat diagram garis dengan menggunakan microsoft office excel?” 5 Guru menegaskan tujuan yang akan dipelajari hari ini 6 Guru menyampaikan cakupan materi B. Kegiatan inti 60 menit 1 Mengamati a Peserta didik mengamati sajian data dalam bentuk tabel dan diagram garis yang ada dalam kegiatan 1 LKS 2 Lampiran 2 2 Menanya a Peserta didik merumuskan pertanyaan terkait diagram garis. Misalnya “ Bagaimana cara membuat diagram garis dari sajian data tersebut? “ 3 Mencoba Mengumpulkan data atau informasi a Peserta didik secara berpasangan mencermati sajian tabel yang ada dalam kegiatan 2 LKS 2 Lampiran 2 b Peserta didik secara berpasangan mencoba membuat diagram garis dari tabel yang ada dalam kegiatan 2 LKS 2 Lampiran 2 4 Mengasosiasi Menganalisa data atau informasi a Peserta didik menyimpulkan langkah – langkah dalam membuat diagram garis dari tabel yang ada dalam kegiatan 2 LKS 2 lampiran 2 b Untuk mengetahui pemahaman materi yang dipelajari, peserta didik mengerjakan latihan soal pada buku paket halaman 188 no 1 sd 4 5 Mengkomunikasikan a Salah satu peserta didik mempresentasikan pekerjaannya b Peserta yang lain memberikan tanggapan atas presentasi yang disajikan, meliputi : bertanya, mengkonfirmasi, melengkapi informasi ataupun tanggapan lainnya. c Guru memberi umpan balik C. Penutup 10 menit SMP MUHAMMADIYAH 1 SDA 1 Peserta didik bersama - sama dengan guru merefleksi kegiatan yang telah dilakukan 2 Peserta didik bersama - sama dengan guru membuat kesimpulan mengenai pembelajaran yang telah berlangsung 3 Guru menyampaikan bahwa pada pertemuan berikutnya akan dibahas tentang menggambar grafik diagram lingkaran. 4 Salah seorang peserta didik memimpin berdoa untuk menutup pelajaran.

3. Pertemuan ke – 3

Dokumen yang terkait

RPP Silabus Prota Promes KKM Matematika SMP Kurikulum 2013 Revisi 2017 | Bukti Fisik Akreditasi Sekolah SD, MI, SMP, MTs, SMA, SMK, MA RPP Himpunan semua

1 1 49

RPP Silabus Prota Promes KKM Matematika SMP Kurikulum 2013 Revisi 2017 | Bukti Fisik Akreditasi Sekolah SD, MI, SMP, MTs, SMA, SMK, MA RPP Fungsi

0 1 26

RPP Silabus Prota Promes KKM Matematika SMP Kurikulum 2013 Revisi 2017 | Bukti Fisik Akreditasi Sekolah SD, MI, SMP, MTs, SMA, SMK, MA RPP SISTEM KOORD 1

0 2 18

RPP Silabus Prota Promes KKM Matematika SMP Kurikulum 2013 Revisi 2017 | Bukti Fisik Akreditasi Sekolah SD, MI, SMP, MTs, SMA, SMK, MA RPP Pythagoras

0 2 32

RPP Silabus Prota Promes KKM Matematika SMP Kurikulum 2013 Revisi 2017 | Bukti Fisik Akreditasi Sekolah SD, MI, SMP, MTs, SMA, SMK, MA RPP Lingkaran

6 37 28

RPP Silabus Prota Promes KKM Matematika SMP Kurikulum 2013 Revisi 2017 | Bukti Fisik Akreditasi Sekolah SD, MI, SMP, MTs, SMA, SMK, MA RPP PERBANDINGAN

0 2 37

RPP Silabus Prota Promes KKM Matematika SMP Kurikulum 2013 Revisi 2017 | Bukti Fisik Akreditasi Sekolah SD, MI, SMP, MTs, SMA, SMK, MA () PROMES KELAS 8

1 2 2

RPP Silabus Prota Promes KKM Matematika SMP Kurikulum 2013 Revisi 2017 | Bukti Fisik Akreditasi Sekolah SD, MI, SMP, MTs, SMA, SMK, MA RPP BAB 5 BRSL

2 17 30

RPP Silabus Prota Promes KKM Matematika SMP Kurikulum 2013 Revisi 2017 | Bukti Fisik Akreditasi Sekolah SD, MI, SMP, MTs, SMA, SMK, MA RPP BAB 7 PELUANG

0 12 20

RPP Silabus Prota Promes KKM Matematika SMP Kurikulum 2013 Revisi 2017 | Bukti Fisik Akreditasi Sekolah SD, MI, SMP, MTs, SMA, SMK, MA RPP BAB 9 SPLDV

28 279 17