Fasilitas Pelayanan Kesehatan dan Prestasi yang dicapai

5.5 Fasilitas Pelayanan Kesehatan dan Prestasi yang dicapai

Rumah Sakit X adalah Rumah Sakit khusus untuk anak dan bunda dengan kapasitas sebanyak 500 tempat tidur, yang sampai saat ini baru dipergunakan sebanyak 307 tempat tidur.

Pelayanan medik RS X meliputi pelayanan kepada anak sampai dengan umur 18 tahun dan pelayanan untuk bunda terutama yang berhubungan dengan kehamilan, persalinan serta komplikasinya.

Fasilitas yang ada di RS X adalah sebagai berikut:

a. Pelayanan Khusus Meliputi:

Klinik Melati (Infertilitas dan Teknologi) Klinik Khusus Tumbuh Kembang Klinik Celah Bibir dan Langit-langit Pelayanan Perinatal Risiko Tinggi Poliklinik Terpadu Anak Sehat Klinik Pendidikan Orang Tua Klinik Melati (Infertilitas dan Teknologi) Klinik Khusus Tumbuh Kembang Klinik Celah Bibir dan Langit-langit Pelayanan Perinatal Risiko Tinggi Poliklinik Terpadu Anak Sehat Klinik Pendidikan Orang Tua

Spesialis kesehatan anak dan sub spesialis: Sub-Spesialis paru anak

Sub-Spesialis Hepato-Gastro-enterologi Sub-Spesialis Syaraf Anak Sub-Spesialis Endokrin Anak Sub-Spesialis Ginjal Anak Sub-Spesialis Alergi dan Immunologi Sub-Spesialis Jantung Anak Sub-Spesialis Hematologi Anak Sub-Spesialis Nutrisi dan Penyakit Metabolik Sub-Spesialis Perinatologi

Spesialis Kebidanan dan Penyakit Kandungan Spesialis Penyakit Dalam Spesialis Syaraf Spesialis Mata Spesialis THT Spesialis Gizi Spesialis Kulit dan Kelamin Spesialis Rehabilitasi Medik Spesialis Kesehatan Gigi dan Mulut, terdiri dari:

Dokter gigi umum Dokter gigi spesialis (Spesialis meratakan gigi, Spesialis

gigi anak, Spesialis bedah mulut dan Spesialis perawatan gusi)

Psikologi

c. Pelayanan Rawat Inap Dengan kapasitas 325 tempat tidur meliputi:

Kamar perawatan anak (VIP, Utama, Kelas I, Kelas II dan Kelas III)

Kamar perawatan bunda (Super VIP, VIP, Kelas I, Kelas II, Kelas III) Perawatan Intensif (ICU dan NICU) Ruang Rawat Sehari

d. Pelayanan 24 Jam Unit Gawat darurat Kamar Operasi Kamar Bersalin Laboratorium Radiologi

e. Fasilitas Pendukung Meliputi:

Pelayanan Penunjang Medik - Laboratorium Klinik terdiri dari:

1) Laboratorium Patoligi Klinik

2) Laboratorium Makrobiologi

3) Laboratorium Patologi Anatomi

4) Laboratorium Sitogenetik Pelayanan Penunjang Diagnostik - Spirometri - Treadmill - EEG - CTG - Endoskopi - Audiometri - EKG - USG - Densitometry - Test Bera (untuk mendeteksi gangguan pendengaran pada

anak)

Pelayanan Farmasi Sistem Informasi Rumah Sakit Unit Perawatan Jenazah Pusat Sterilisasi Laundry

f. Pelayanan Tambahan, meliputi : Layanan Informasi Rawat Inap Layanan Pelanggan (CS) Pusat Bisnis Kantor Pos & Giro Bank (BRI & Bank Lippo) ATM (BII, LIPPO, Mandiri, BRI) Koperasi Salon Musholla Pelataran Parkir seluas 400m² dengan daya tamping 1000

kendaraan Informasi, Car Call, Layanan Taksi Layanan KASIH (Konsultasi Anak dan Ibu Hamil), telp. 0800

1527441 Saat ini RS X telah memiliki enam program unggulan dalam memberikan pelayanannya terhadap masyarakat. Keenam program tersebut adalah :

a. Poliklinik Terpadu Anak Sehat (POTAS) Merupakan layanan yang memberikan jawaban para orangtua untuk memiliki anak yang tumbuh dna berkembang secara optimal menjadi anak yang berkualitas baik secara fisik maupun psikis. Layanan ini melibatkan berbagai profesi dan spesialis secara berkesinambungan seperti spesialis mata, anak THT, gigi anak, gizi dan juga psikolog yang memberikan pelayanan dan pendekatan emosional terhadap pertumbuhan anak.

b. Klinik Senyum Sehat Anak Indonesia (SEHATI) Klinik ini memberikan pelayanan kepada penderita dengan kelainan celah bibir dan langit-langit. Didukung oleh sekelompok ahli yang terdiri dari berbagai profesi dan spesialis secara berkesinambungan. Klinik ini memberikan pelayanan terhadap anak usia 0 – 18 tahun. Perawatan yang optimal dan kepuasan pasien baik dalam pertumbuhan, fungsi, penampilan maupun psikososial adalah fokus layanan yang diberikan oleh klinik ini.

c. Klinik Khusus Tumbuh Kembang (KKTK) Klinik ini memberikan layanan pemantauan dan deteksi secara dini terhadap gangguan tumbuh kembang bayi dan anak yang diduga akan mengalami gangguan tumbuuh kembang atau tealh memiliki gangguan tumbuh tersebut. Di klinik ini keluarga pasien ikut dilibatkan dalam forum orangtua selain pengobatan secara medis, fisioterapi, terapi wicara, tarapi okupasi dan konsultasi. Penanganan pasien di klinik ini melibatkan tim profesional secara terpadu yang terdiri dari dokter spesialis anak (neonatologi, neurologi, endokrinologi, dan genetika klinik), dokter spesialis rehabilitasi medic, dokter spesialis gizi, dokter gigi anak, psikolog dan terapis.

d. Klinik Infertilitas dan Teknologi Reproduksi Berbantu/Bayi Tabung Manusia yang biasa disebut Klinik MELATI (Melahirkan Anak Tabung Indonesia)

Sebagai rumah sakit pertama yang berhasil memberikan harapan terhadap pasangan yang sulit memiliki keturunan melalui program bayi tabung, RS X menjadikan klinik ini salah satu program unggulan yang dimiliki. Proses perolehan keturunan melalui teknologi reproduksi berbantu ini didukung penggunaan peralatan mutakhir yang kerap berkembang seiring dengan kemajuan peralatan medis yang ada.

e. Klinik Pendidikan Orangtua (Parent Education) Parent Education atau pendidikan bagi calon Ayah Bunda merupakan program yang diberikan secara terpadu oleh berbagai ahli dalam mempersiapkan orangtua baik ibu dan ayah secara fisik dan psikis e. Klinik Pendidikan Orangtua (Parent Education) Parent Education atau pendidikan bagi calon Ayah Bunda merupakan program yang diberikan secara terpadu oleh berbagai ahli dalam mempersiapkan orangtua baik ibu dan ayah secara fisik dan psikis