Materialisme adalah pandangan hidup yang

Muhammad Taufiq Fadhlurrahman
PBA 3
1

Materialisme adalah pandangan hidup yang mencari dasar segala sesuatu yang

termasuk kehidupan manusia di dalam alam kebendaan semata-mata, dengan
mengesampingkan segala sesuatu yang mengatasi alam indra, yang hanya bersandar pada
materi dan tidak meyakini apa yang ada di balik alam ghaib.1
Kritik:
Dalam hidup ini tidak hanya apa saja yang ada di alam indara saja yang harus di
yakini, adapun di balik itu banyak hal yang hatus kita yakini, tidak di alam panca indra
(Ghaib).

Sekulerisme merupakan aliran baru dan gerakan yang rusak. Bertujuan untuk
memisahkan urusan dien dari negara, berjibaku diatas keduniawian dan sibuk dengan
kenikmatan dan kelezatannya. Serta menjadikan dunia sebagai satu-satunya tujuan didalam
hidupnya. Melupakan dan melalaikan rumah akhirat dan tidak melirik pada amalan-amalan
ukhrawi ataupun memperhatikanya.2
Kritik:
Apabila dalam hidup ini hanya memikirkan dunia saja maka manusia itu akan celaka,

dan menjadi orang yang merugi dalam hidupnya. Sebagaimana sabda rasul saw:
"Artinya: Celakalah budak dinar, budak dirham dan budak khamishah (sejenis pakaian
terbuat dari sutera atau wol, berwarna hitam dan bertanda); jika diberi, dia rela dan
jika tidak diberi, dia mendongkol. Celaka dan merugilah (sia-sialah) dia dan bila duri
mengenainya, maka dia tidak mengeluarkanya"
[Al-Bukhari, al-Jihad (2883)]

1 . http://id.wikipedia.org/wiki/Materialisme
2. [Fatawa Fi at-Tauhid, dari fatwa Fadhilatusy Syaikh Ibn Jibrin, h.39-40]

1

Eksistensialisme berpandangan bahwa eksistensi di atas2 dunia selalu terkait pada
keputusan-keputusan individu, Artinya, andaikan individu tidak mengambil suatu keputusan
maka pastilah tidak ada yang terjadi. Individu sangat menentukan terhadap sesuatu yang baik,
terutama sekali bagi kepentingan dirinya. Ungkapan dari aliran ini adalah “ Truth is
subjectivity” atau kebenaran terletak pada pribadinya maka disebutlah baik, dan sebaliknya
apabila keputusan itu tidak baik bagi pribadinya maka itulah yang buruk.3

Kritik:

Jadi, keputusan dalam mengambil tindakan dalam hidup ini sangatlah penting. Dan
perbuatan yang baik akan muncul dari pribadi yang baik juga.

23. Etika&Profesi dalam Teknik Informatika, h.3-4

2