Peran Intelektual Muda

Peran Intelektual Muda:

Oleh. Diding Nurdin AR

1. Eksistensi Mahasiswa
“Jati Diri” Maha Siswa (Siapakah
diri saya ini?, dari mana saya berasal? Apa yang
bisa saya lakukan? Akan kembali ke mana saya?)

2. Agent of Change
Kata kunci: “Change: Perubahan”
“Dare to Change”---dream
POAC ---------------------------- Goal/tujuan
Planning
Organizing
Actuiting
controlling

Planning
SMART
• S = specific. Buatlah rencana Anda spesifik dan

serinci mungkin sampai bisa dilihat dan
dirasakan.
• M = measurable ialah bisa diukur atau ada
angkanya. Misalnya nilai IPK semester II (3,75),
menjadi ketua organisasi himpunan jurusan, dst.
• A = achievable yaitu bisa diraih. Misalnya,
apakah rencana Anda itu masuk akal? Apakah
Anda dapat mewujudkannya? Bagaimana kiat
meraih rencana itu? Mengapa orang lain bisa
meraihnya?

lanjutan

• R = realictic adalah harus dilandasi oleh akal sehat. Anda

menyusun rencana harus sesuai dengan kegiatan yang dapat Anda
lakukan dengan tekad dan pikiran yang jernih rasional tidak
terpaksa. Anda menuliskan rencana tersebut dengan kesadaran
yang penuh untuk meaksanakannya.


• T = timebound artinya Anda harus mampu mengelola waktu

dengan tepat. Karena setiap rencana itu memiliki batas waktu untuk
diwujudkan. Kapan batas waktu untuk meraih sesuatu yang
direncanakan itu? Anda tidak hanya diam pada semester I, pasti
Anda harus memasuki semester berikutnya, bahkan anda akan
sampai pada ujuang semester yang telah ditetapkan untuk
penyelesaian studi Anda. Semua itu harus memiliki waktu yang
tepat dalam mewujudkannya. Sampai akhirnya Anda menjadi
seorang sarjana yang seperti apa yang Anda harapkan?

3. Agent of Social Control
MHS/intelektual --------------Pembaharu
“Image Building ---------- “Trust Building
Ideology Building
Polotical Building
Social Building
Education Building
Economic Building
Cultural Building