Jadwal Kegiatan ALTERNATIF PEMECAHAN MASALAH

14 1682016 Memberikan bimbingan belajar untuk I Kadek Putra Yasa 3 jam 15 1782016 Membantu membersihkan lingkungan sekitar rumah Bapak Armita 2 jam 16 1782016 Membantu Ibu Gusti Ayu Ketut Armini membuat jajan bantal 3 jam 17 1882016 Berkunjung kembali untuk membatu Bapak Armita mencari kayu bakar 5 jam 1d 8 1882016 Berkunjung kembali untuk bercengkrama lebih dekat lagi 4 jam 19 1982016 Berkunjung dan memberi motivasi agar tetap semangat menjalani kehidupan . 3 jam 20 2082016 Memberikan bimbingan belajar untuk I Kadek Putra Yasa 4 jam 21 2082016 Berkunjung dan kembali mencari data untuk kelengkapan informasi dari keluarga Bapak Armita 5 jam 22 2182016 Membantu aktivitas mencari kayu bakar 6 jam 23 2282016 Bercengkrama dengan KK dampingan dan memberikan bimbingan belajar untuk I Kadek Putra Yasa 4 jam 24 2382016 Membantu membersihkan kebun di belakang rumah Bapak Armita 5 jam 25 2782016 Memberi sumbangan semampu penulis sekaligus berpamitan 2 jam

BAB V HASIL PENDAMPINGAN KELUARGA

 Pelaksanaan  Waktu Waktu yang digunakan untuk kegiatan pendampingan keluarga ini termasuk ke dalam Jam Kerja Efektif Mahasiswa JKEM yang harus dipenuhi oleh setiap mahasiswa yaitu minimal 15 kali dalam sebulan atau setara dengan 90 jam kegiatan. Adapun total waktu kunjungan ke keluarga dampingan yang penulis lakukan selama sebulan adalah 93 jam.  Lokasi Lokasi yang digunakan untuk melaksanakan kegiatan ini adalah sesuai dengan lokasi desa yang ditentukan. Adapun kelurahan yang dimaksud adalah Kelurahan Baler Bale Agung, Kecamatan Negara, Kabupaten Jembrana. Secara spesifik lokasi KK dampingan adalah di Kelompok 1 , Lingkungan Kebon.  Kegiatan Adapun pelaksanaan kegiatan pendampingan keluarga ini adalah pelaksanaan sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan.  Hasil Hasil dari pendampingan keluarga Bapak Armita , yaitu:  Perekonomian Keluarga Untuk mengatasi masalah perekonomian keluarga, Gusti Ayu Ketut Armini kini berupaya untuk mulai membuat dan menjual jajan bantal yang di jual di pasar Baler Bale Agung . ‘  Motivasi Belajar Anak Berkat adanya bimbingan belajar yang penulis berikan untuk I Kadek Putra Yasa , dia terlihat lebih antusias dalam mengerjakan tugas rumah dari gurunya. Penulis berharap, motivasi belajar I Kadek Putra Yasa akan tetap ada.  Kendala Kendala dari Program Pendampingan Keluarga PPK adalah persyaratan untuk bertemu keluarga dampingan yang minimal 90 jam. Mengingat kami, mahasiswa yang mengikuti KKN PPM memiliki program lain yang cukup padat dan sulitnya waktu untuk bertemu keluarga dampingan. Selain itu KK dampingan tidak selalu ada di rumahnya karena aktivitas lain yang dijalani nya.  Solusi Solusi untuk permasalahan di atas adalah mengatur waktu sebaik mungkin dan membuat janji dengan KK Dampingan. Hal tersebut bertujuan agar tidak mengganggu aktivitas sehari-hari mereka .

Dokumen yang terkait

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Baler bale agung - Kecamatan Negara - Kabupaten Jaler bale agung.

0 0 15

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Baler bale agung - Kecamatan Negara - Kabupaten Jaler bale agung.

1 10 30

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Baler bale agung - Kecamatan Negara - Kabupaten Jaler bale agung.

0 0 21

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Baler bale agung - Kecamatan Negara - Kabupaten Jaler bale agung.

0 0 27

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Baler bale agung - Kecamatan Negara - Kabupaten Jaler bale agung.

0 0 29

Laporan Pelaksanaan Kegiatan KKN PPM Periode XIII Tahun 2016 Desa Baler bale agung - Kecamatan Negara - Kabupaten Jaler bale agung.

0 0 30

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Baler bale agung - Kecamatan Negara - Kabupaten Jaler bale agung.

0 0 21

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Baler bale agung - Kecamatan Negara - Kabupaten Jaler bale agung.

1 1 22

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Baler bale agung - Kecamatan Negara - Kabupaten Jaler bale agung.

0 0 15

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Baler bale agung - Kecamatan Negara - Kabupaten Jaler bale agung.

0 0 21