Diagram Blok Motor Generator

BAB III PERANCANGAN SISTEM

3.1 Diagram Blok

Diagram blok merupakan gambaran dasar dari rangkaian system yang akan dirancang. Setiap diagram blok mempunyai fungsi masing – masing. Supermagnet Neodymium Sensor RPM Alternator DC Beban Sensor Tegangan Sensor Arus Mikrokontroller 855 LCD Gambar 3.1 Diagram alir alat

3.2 Motor

Fungsi motor pada percobaan ini adalah sebagai sumber energi mekanik yang digunakan untuk menggerakkan generator DC. Motor akan diberi tegangan masuk V i yang nilai berubah secara teratur untuk menghasilkan kecepatan rotasi yang juga akan berubah secara teratur bergantung pada nilai tegangan yang diberikan. Jika V i adalah tegangan masuk mot-or yaitu 12 V, dan I i adalah arus yang melalui motor yaitu 1 A. Maka kesetaraan daya listrik dan daya motor dapat dinyatakan dengan persamaan: P L = P m …. Universitas Sumatera Utara P 1 = daya listrik W, P m = daya motor W � � � = � � . . . Diketahui : ω m = 5000 rpm 523,598 radsmenurut data dari alat tersebut. Dengan menggunakan 2 sehingga persamaannya menjadi: ��� = , � . . . � = , Nm Ini adalah nilai torsi yang dihasilkan motor ketika motor diberi tegangan masuk sebesar12 V. Nilai torsi tersebut akan diteruskan ke generator DC. Sehingga torsi dan kecepatan sudut pada generator juga akan sama dengan motor. Untuk menentukan tegangan maksimum generator, digunakan hukum induksi faraday, � = −� �� �� = −� ��⃗ �� = −� � � cos � �� − � � � cos � � � �� = � � � sin � � �...4 karena yang akan dicari adalah ggl maksimum ε m maka sin ω g t= 1, atau θ = 90 , sehingga persamaannya menjadi: ε m = NBAω g . Perubahan nilai hanya terjadi pada ε m dan ω g , maka persamaannya menjadi: �� m = � �� � ∫ �� m = ∫ � �� � � � � � � � besaran N, B, A yang berada di ruas kanan adalah tetap konstan, sehingga dapat dikeluarkan dari integral. � m = � ∫ �� � � � � = � � � − � . . . disebut juga fluks maksimum ϕ m , sehingga persamaan di atas dapat juga ditulis: � m = �ϕ m � � − � . . .

3.3 Generator

Tegangan yang dihasilkan setiap generator sifat arusnya adalah bolak balik. Tegangan hanya bisa menjadi searah setelah disearahkan. Penyearah itu biasa disebut komutator. Komutator berfungsi seperti saklar mekanis atau penyearah untuk secara otomatis mengubah tegangan ac yang dibangkitkan menjadi tegangan dc. Peristiwa penyearahan disebut komutasi. Komutasi adalah proses pembalikan arah arus pada kumparan jangkar pada saat segmen komutator pada kumparan terhubung melewati dibawah sikat. Sikat - sikat diletakkan sehingga menghubung singkat kumparan jangkar ketika kumparan tidak memotong pada medan magnet. Pada saat itu tidak ada aliran arus dan tidak ada bunga Universitas Sumatera Utara api pada sikat - sikat. Generator dc lebih banyak yang menggunakan kumparan medan elektromagnet dibandingkan magnet permanen. Arus searah yang dihasilkan untuk memberikan energi pada kumparan medan disebut arus penguat. Konduktor digerakkan pada medan magnet sehingga memotong garis - garis gaya maka tegangan akan diinduksikan pada generator. Dari dasar tersebut maka akan timbul arus listrik, arus melalui kabel atau kawat yang kedua ujungnya dihubungkan dengan cincin geser. Pada cincin - cincin tersebut menggeser sikat - sikat, sebagai terminal penghubung keluar. Pada generator ada bagian yang diam stator dan ada bagian yang berputar rotor . Yang termasuk stator adalah badan, magnet, sikat - sikat. Sedangkan rotornya adalah jangkar dan lilitannya. Bagian dasar ini digunakan sebagai tempat, magnet, kumparan, dengan berbagai modifikasi, rotor, dan sikat. Pada terminal penghubung berfungsi sebagai penghubung dari brush holder ke keluaran yang menuju beban lampu.Bagian penggerak merupakan salah satu komponen utama dari generator. Bagian penggerak berfungsi menggerakkan rotor yang dihubungkan dengan sabuk karet. Pada bagian ini terdapat knop potensiometer untuk mengatur besarnya kecepatan putar bagian penggerak atau motor dan sekaligus mengatur kecepatan putar pada rotor sedangkan pada bagian bawah terdapat tombol onoff. Rotor merupakan bagian yang bergerak pada sebuah generator. Rotor terdiri atas badan rotor, lilitannya dan jangkar. Badan rotor berfungsi sebagai bagian dari tempat mengalirmya fluks magnet yang dihasilkan kutub kutub magnet, karena itu badan rotor dibuat dari bahan ferromagnetik. Selain itu badan rotor ini berfungsi untuk meletakkan alat - alat tertentu. Pada rotor juga terdapat terminal box yang merupakan tempat - tempat ujung - ujung lilitan dan lilitan jangkar. Jangkar yang umum digunakan berbentuk silinder yang diberi alur - alur pada permukaannya untuk melilitkan kumparan - kumparan tempat terbentuknya ggl induksi. Jangkar dibuat dari bahan ferromagnetik, agar lilitan jangkar terletak dalam daerah yang induksi magnetnya besar supaya ggl induksi yang terbentuk dapat bertambah besar

3.4 Rangkaian Mikrokontroler ATmega 8535