Pengaruh Kualitas Pelayanan Pajak Dan Self Assessment System Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Survei Pada Wajib Pajak Orang Pribadi Di KPP Pratama Bandung Karees)

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN PAJAK DAN
SELF ASSESSMENT SYSTEM TERHADAP
KEPATUHAN WAJIB PAJAK
(Survei pada Wajib Pajak Orang Pribadi di KPP Pratama Bandung Karees)

The Influence Of Tax Service Quality and Self Assessment
System to Compliance Tax
(Surveys On Individual Taxpayers in KPP Pratama Bandung Karees)

ANNA MARIANNA
21108175
SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Skripsi Guna
Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi
Program Studi Akuntansi

PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA
BANDUNG
2012


ABSTRAK
Fenomena dalam penelitian ini adalah masih sangat rendah Wajib Pajak
OP (orang pribadi) pembayar pajak yang menyerahkan SPT nya hanya 8,5 juta
dari total jumlah 110 juta pekerja. Dari jumlah pembayar pajak tersebut,
dikatakan rasio SPT terhadap pekerja aktif hanya 7,73%. “Tingkat kepatuhan
wajib pajak kita masih belum memadai, di Indonesia hanya 7,73%,”.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif
verifikatif. Unit analisis Penelitian ini adalah wajib pajak orang pribadi (OP).
Penggunaan Statistik yang digunakan adalah uji validitas dan reliabilitas,
analisis regresi linier berganda, uji asumsi klasik, analisis kolerasi, analisis
koefisien determinasi, uji hipotesis dan juga menggunakan bantuan program
aplikasi SPSS 18.0 for Windows.
Kualitas pelayanan pajak dan Self Assessment System secara bersamasama memberikan pengaruh sebesar 58,7% terhadap kepatuhan Wajib Pajak
pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Karees. Diantara variabel
independen, kualitas pelayanan memberikan pengaruh yang lebih besar terhadap
kepatuhan Wajib Pajak pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Karees
dibanding Self Assessment System.
Kata Kunci : Kualitas pelayanan pajak, Self assessment system, Kepatuhan
wajib pajak


v

ABSTRACT
In Indonesia, one of the most important state revenue is taxes. Taxation is
a tool for the government in achieving the aim of gaining acceptance both directly
and indirectly from the community to finance expenditures as well as national and
community economic development. One of the tax revenue received by the
taxpayer of government is of a private person.
Individual taxpayer is a taxpayer who is registered as a tax sebjek
individual taxpayer in the KPP in accordance with general provisions and
procedures of taxation, including tax payments, withholding taxes, which have tax
obligations in accordance with statutory provisions. Analytical results obtained
by using the Statistical Package of Social Science atai SPSS version 18.0 on
Primary KPP Bandung Karees.
States that test for normality of the data distribution is normal KPP.
Analysis of correlation between the quality of service tax by the taxpayer
compliance is equal to 0.651 with a positive direction. This means that the quality
of tax services have a strong relationship with compliance when the Self
Assessment Tax System does not change while the partial correlation coefficients

between the Self Assessment System with taxpayer compliance is equal to 0.636
with a positive direction. This means that the Self Assessment System has a strong
relationship with the taxpayer compliance when the quality of service tax has not
changed.
Keywords: Tax service quality, self assessment system, Compliance tax

iv

KATA PENGANTAR

Pertama-tama Saya panjatkan puji dan syukur kehadirat Tuhan Yang
Maha Esa. Bahwa atas rahmat dan karunianya saya dapat menyelesaikan laporan
Usulan Penelitian ini yang berjudul “PENGARUH KUALITAS PELAYANAN
PAJAK DAN SELF ASSESSMENT SYSTEM TERHADAP KEPATUHAN
WAJIB PAJAK ”
Tentunya dalam proses penelitian, penulisan serta penyusunan Skripsi ini
banyak kendala yang dihadapi penulis, namun berkat bantuan yang diberikan oleh
berbagai pihak akhirnya penulis dapat menyelesaikan Skripsi ini.

Penulis juga tidak lupa mengucapkan terima kasih yang sebesar –

besarnya kepada:
1. Dr. Ir. Eddy Suryanto Soegoto, selaku rektor dari Universitas Komputer
Indonesia,
2. Prof. Dr. Hj. Umi Narimawati, Dra.,SE.,M.Si, Selaku Dekan Fakultas
Ekonomi Universitas Komputer Indonesia,
3. Sri Dewi Angadini, SE.,M.Si, selaku Ketua Program Studi Akuntansi
Fakultas Ekonomi Universitas Komputer Indonesia,
4. Inta Budi Setyanusa, SE.,M.Si, selaku pembimbing penulis yang telah
banyak meluangkan waktu dan tenaga serta dengan penuh kesabaran dan
kebaikan hati memberikan bimbingan bagi penulis dalam penyusunan
Skripsi ini,

vi

5. Ony Widilestariningtyas, S.E.,M.Si, selaku dosen wali penulis di kelas
Ak-4 angkatan 2008,
6. Seluruh Dosen UNIKOM yang telah membekali penulis dengan
pengetahuan.
7. Kedua Orang Tua dan Keluarga, yang telah mensupport penulis baik
dalam bentuk Materiil, Doa, dan Nasehatnya dengan penuh kasih sayang

yang tiada henti,
8. Samuel Tio Sinaga sebagai teman special penulis yang telah mendukung
penulis baik dalam doa dan support serta terima kasih juga atas semua
bantuan dan waktunya,
9. Sahabat – sahabat penulis dan Seluruh teman – teman Kelas Ak-4
angkatan 2008 yang telah membantu penulis baik dalam support, dan
hiburanya,
10. Dan seluruh pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu.
Akhir kata, semoga budi baik semua pihak yang telah diberikan kapada
penulis mendapatkan imbalan yang setimpal dari Tuhan Yang Maha Esa dan
penulis berharap semoga laporan ini bermanfaat bagi penulis khususnya dan
pembaca serta pihak - pihak lain yang berkepentingan pada umumnya.

Bandung, Agustus 2012
Penulis

Anna Marianna
NIM. 21108175

vii


Dokumen yang terkait

Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak dan Self Assessment System Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Survey Pada Wajib Pajak Orang Pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Karees)

0 13 43

Pengaruh Pelaksanaan Self Assessment System dan Pengetahuan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Survey Pada Wajib Pajak Orang Pribadi di KPP Pratama Bandung Karees)

4 30 56

Self Assessment System Dan Kualitas Pelayanan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Survey Pada KPP Pratama Bandung Karees)

1 15 74

Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak dan Kualitas Pelayanan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Survey Pada Wajib Pajak Orang Pribadi di KPP Pratama Bandung Karees)

11 50 87

Pengaruh Perilaku Wajib Pajak dan Kepatuhan Wajib Pajak Terhadap Self Assessment System (Survey Terhadap Wajib Pajak Orang Pribadi di KPP Pratama Bandung Karees)

0 2 1

Pengaruh Self Assessment Dan Account Representative Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (survei pada wajib pajak orang pribadi di KPP pratama Bandung Tegallega)

0 9 31

Pengaruh teknologi informasi, sanksi pajak dan self assessment system terhadap kepatuhan pajak : (survey terhadap wajib pajak orang pribadi di KPP Pratama Bandung Karees)

7 25 76

Pengaruh perencanaan pajak dan kebijakan pajak terhadap SAS (self assessment system): survey terhadap wajib pajak orang pribadi di KPP Pratama Bandung Karees

4 23 80

Pengaruh Penerapan Self Asessment System Dan Biaya Kepatuhan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Studi Kasus Pada Wajib Pajak Orang Pribadi KPP Pratama Bandung Karees)

0 5 42

Pengaruh Kualitas Pelayanan Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi pada KPP Pratama Bandung Karees.

0 1 21