IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI PENTING IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI PENTING SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES Continued

PT BAKRIE SUMATERA PLANTATIONS Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS FOR THE THREE-MONTH PERIOD ENDED MARCH 31, 2015 Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated 23

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI PENTING

Lanjutan

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES Continued

1 Aset keuangan 1 Financial assets Pengakuan awal Initial recognition Aset keuangan pada awalnya diakui sebesar nilai wajarnya ditambah biaya transaksi, kecuali untuk aset keuangan yang diklasifikasikan pada nilai wajar melalui laporan laba rugi yang pada awalnya diukur dengan nilai wajar. Klasifikasi aset keuangan antara lain sebagai aset keuangan yang ditetapkan untuk diukur pada nilai wajar melalui laporan laba rugi FVTPL, investasi dimiliki hingga jatuh tempo HTM, pinjaman yang diberikan dan piutang atau aset keuangan tersedia untuk dijual AFS. Kelompok Usaha menetapkan klasifikasi aset keuangannya pada saat pengakuan awal dan, sepanjang diperbolehkan dan diperlukan, ditelaah kembali pengklasifikasian aset tersebut pada setiap akhir periode pelaporan. Financial assets are recognized initially at fair value plus transaction costs, except for those financial assets classified at fair value through profit or loss which are initially measured at fair value. Financial assets are classified as financial assets at fair value through profit or loss FVTPL, held-to-maturity investments HTM, loans and receivables or available-for-sale financial assets AFS. The Group determines the classification of its financial assets at initial recognition and, where allowed and appropriate, re-evaluates the designation of such assets at each end of reporting period. Aset keuangan Kelompok Usaha meliputi kas dan setara kas, piutang usaha, piutang lain-lain, piutang pihak berelasi, piutang plasma, investasi pada efek ekuitas dan dana yang dibatasi penggunaannya. The Group’s financial assets include cash and cash equivalents, trade receivables, other receivables, due from related parties, due from plasma, investments in equity securities and restricted funds. Kelompok Usaha mengklasifikasikan aset keuangannya ke dalam kategori pinjaman yang diberikan dan piutang dan tersedia untuk dijual. The Group classifies its financial assets into loans and receivables and available-for-sale categories. Pengukuran setelah pengakuan awal Subsequent measurement Pengukuran aset keuangan setelah pengakuan awal tergantung pada klasifikasinya sebagai berikut: The subsequent measurement of financial assets depends on their classification as follows: • Pinjaman yang diberikan dan piutang • Loans and receivables Pinjaman yang diberikan dan piutang adalah aset keuangan non-derivatif dengan pembayaran tetap atau telah ditentukan, yang tidak mempunyai kuotasi di pasar aktif. Aset keuangan tersebut dicatat sebesar biaya perolehan diamortisasi dengan menggunakan metode suku bunga efektif. Keuntungan dan kerugian diakui dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian pada saat pinjaman dan piutang dihentikan pengakuannya atau mengalami penurunan nilai, maupun pada saat proses amortisasi. Loans and receivables are non-derivative financial assets with fixed or determinable payments, that are not quoted in an active market. Such financial assets are carried at amortized cost using the effective interest method. Gains and losses are recognized in the consolidated statement of comprehensive income when the loans and receivables are derecognized or impaired, as well as through the amortization process. PT BAKRIE SUMATERA PLANTATIONS Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS FOR THE THREE-MONTH PERIOD ENDED MARCH 31, 2015 Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated 24

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI PENTING

Lanjutan

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES Continued

Kas dan setara kas, piutang usaha, piutang lain-lain, piutang pihak berelasi, piutang plasma dan dana yang dibatasi penggunaannya Kelompok Usaha termasuk dalam kategori ini. The Group’s cash and cash equivalents, trade receivables, other receivables, due from related parties, due from plasma and restricted funds are included in this category. • Aset keuangan tersedia untuk dijual AFS • Available-for-sale AFS financial assets Aset keuangan tersedia untuk dijual AFS adalah aset keuangan non-derivatif yang ditetapkan sebagai tersedia untuk dijual atau yang tidak diklasifikasikan sebagai pinjaman atau piutang. Setelah pengakuan awal, aset keuangan tersedia untuk dijual AFS diukur dengan nilai wajar dengan keuntungan atau kerugian yang belum terealisasi diakui dalam komponen ekuitas sampai aset keuangan tersebut dihentikan pengakuannya atau sampai diturunkan nilainya dan, pada saat yang sama keuntungan atau kerugian kumulatif yang sebelumnya diakui dalam ekuitas harus diakui dalam laba rugi. Aset keuangan ini diklasifikasikan sebagai aset tidak lancar kecuali aset keuangan tersebut ditujukan untuk dilepaskan dalam waktu dua belas 12 bulan dari tanggal laporan posisi keuangan. AFS financial assets are non-derivative financial assets that are designated as available-for-sale or are not classified as loans and receivables. After initial recognition, AFS financial assets are measured at fair value with unrealized gains and losses being recognized as a component of equity until the financial assets are derecognized or until the financial assets are determined to be impaired, at which time the cumulative gains or losses previously reported in equity are included in profit or loss. These financial assets are classified as non-current assets unless the intention is to dispose of them within twelve 12 months from the statement of financial position date. Investasi Kelompok Usaha yang diklasifikasikan sebagai aset keuangan tersedia untuk dijual AFS meliputi investasi pada sekuritas ekuitas yang tidak memiliki nilai wajar dan kepemilikan kurang dari 20. Investasi tersebut diukur sebesar biaya. The Group’s investments classified as AFS include investments in equity securities that do not have readily determinable fair value and for which ownership interest is less than 20. Such investments are carried at cost. Penghentian pengakuan aset keuangan Derecognition of financial assets Aset keuangan atau mana yang lebih tepat, bagian dari aset keuangan atau bagian dari kelompok aset keuangan serupa dihentikan pengakuannya pada saat: 1 hak kontraktual atas arus kas yang berasal dari aset keuangan tersebut telah berakhir; atau 2 Kelompok Usaha telah mentransfer hak kontraktual mereka untuk menerima arus kas yang berasal dari aset keuangan atau berkewajiban untuk membayar arus kas yang diterima secara penuh tanpa penundaan yang signifikan kepada pihak ketiga dalam perjanjian “pass-through”; dan baik a Kelompok Usaha telah secara substansial mentransfer seluruh risiko dan manfaat dari aset, atau b Kelompok Usaha secara substansial tidak mentransfer atau tidak memiliki seluruh risiko dan manfaat suatu aset, namun telah mentransfer kendali atas aset tersebut. A financial asset or where applicable, a part of a financial asset, or part of a group of similar financial assets is derecognized when: 1 the rights to receive cash flows from the assets have expired; or 2 the Group has transferred its rights to receive cash flows from the financial assets or has assumed an obligation to pay the received cash flows in full without material delay to a third party under a “pass-through” arrangement; and either a the Group has transferred substantially all the risks and rewards of the asset, or b the Group has neither transferred nor retained substantially all the risks and rewards of the asset, but has transferred control of the assets. PT BAKRIE SUMATERA PLANTATIONS Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS FOR THE THREE-MONTH PERIOD ENDED MARCH 31, 2015 Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated 25

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI PENTING