BENTUK MODAL SOSIAL INDUSTRI(Studi tentang Bentuk Modal Sosial pada PT. Selecta)

BENTUK MODAL SOSIAL INDUSTRI(Studi tentang Bentuk Modal Sosial
pada PT. Selecta)
Oleh: AGUNG SETYA PRATAMA ( 03240038 )
Sociology
Dibuat: 2008-08-07 , dengan 3 file(s).

Keywords: BENTUK MODAL SOSIAL INDUSTRI
Abstrak
Dalam industri yang berkelanjutan, modal social merupakan salah satu sumber daya yang dapat
digunakan dalam pengembangan industri. Salah satu pemicu tumbuhnya modal social dalam industri
adalah kepercayaan, jaringan dan norma yang ada dalam industri. Kepercayaan, jaringan dan norma
yang ada pada PT. Selecta kemudian termanifestasikan ke dalam bentuk rasa saling memiliki,
kemitraan, apel bulanan, kepedulian social, selamatan dan pengajian yang dapat menciptakan
kebersamaan dan kerjasama sehingga mempengaruhi efisiensi dan efektifitas karyawan dalam
bekerja. PT. Selecta sebagai industri jasa yang bergerak dibidang pariwisata merupakan salah satu
industri yang dikelola berdasarkan unsur-unsur kekeluargaan yang mengedepankan kerjasama dan
kebersamaan dalam pengelolaan industri.
Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: Bagaimana bentuk-bentuk modal social yang
ada pada PT. Selecta. Dan yang menjadi tujuan penelitian ini adalah bagaimana bentuk modal social
pada PT. Selecta.
Peneliitian yang dilakukan di PT. Selecta Kota Batu ini merupakan tipe penelitian kualitatif dengan

jenis deskriptif. Dengan adanya peneiitian ini diharapkan peneliti mempunyai lebih banyak keleluasaan
dalam menyusun, mendeskripsikan dan menganalisis hasil catatan data-data dilapangan secara
subjektif. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan subyek penelitian dengan tujuan agar peneliti
dapat mendapatkan data sesuai data yang diharapkan peneliti. Dan yang menjadi subyek dalam
penelitian ini adalah pimpinan dan karyawan dengan focus penelitian pada bentuk-bentuk modal social
industri. Adapun alasan penggunaan teori modal social adalah untuk mengidentifikasi bentuk-bentuk
modal social yang ada pada PT. Selecta guna mendeskripsikan dan menjelaskan tentang keberadaan
dan fungsi modal social dalam pengelolaan industri.
Kesimpulan dari analisa teori modal social tentang bentuk modal social industri adalah bahwasanya
modal social yang dimiliki oleh PT. Selecta dapat memicu kerjasama dan kebersamaan dalam bekerja
sehingga menciptakan efisiensi dan efektifitas dalam penyelesaian pekerjaan.
Asbtact
In going concern industry, social capital represent one of resource able to be used in industrial
development. One of trigger for growing of social capital in industry is trust, existing norm and
network in industry. Trust, norm and network exist in PT. Selecta later then form feel is owning each
other, partner, monthly apple, social caring, traditional party and religion discourse able to create
cooperation and togetherness so that influence employees efectifity and efficiency in working. PT.
Selecta as peripatetic service industries is tourism area represent one of managed industry pursuant
to familiarity elements placing forward togetherness and cooperation in industrial management.
As for this research internal issue formula is: How social capital forms exist in PT. Selecta. And

becoming the target of this research is how social capital form at PT. Selecta.
Research in PT. this Selecta Town Stone represent research type qualitative with descriptive type.
With the existence of this research is expected by researcher have the more facility in compiling,
mendeskripsikan and analyse result of field data note by subjektif. In this research, researcher use
research subyek with a purpose to be researcher can get data according to expected by researcher.
And becoming subyek in this research is employees and head with research focus at industrial social
capital forms. As for reason of use of social capital theory is to identify social capital forms exist in PT.
Selecta utilize description about social capital function and existence in industrial management.
Conclusion from social capital theory analysis about industrial social capital form [ its social capital had
by PT. Selecta can trigger togetherness and cooperation in working so that create efectifity and
efficiency in completion of task.