Analisis Kebutuhan Pembuatan produk awal

45

3.3.1 Analisis Kebutuhan

Analisa kebutuhan merupakan langkah awal dalam melaksanakan penelitian ini. Langkah ini bertujuan untuk menentukan apakah model pembelajaran sepakbola melalui permainan sepakbola tembak kaki dibutuhkan atau tidak. Pada tahab ini peneliti melakukan observasi tentang pembelajaran sepakbola di SD Negeri Tretep,Kecamatan Tretep, Kabupaten Temanggung. Sesuai dengan kompetensi dasar pada materi permainan sepakbola khususnya sepakbola bagi siswa kelas V, bahwa siswa dapat mempraktikan, disebutkan siswa dapat mempraktekan teknik dasar permainan sepakbola dengan peraturan yang dimodifikasi untuk memupuk kerjasama dan toleransi. Kenyataanya yang ada dalam proses pembelajaran permainan sepakbola, khususnya permainan sepakbola bagi siswa Sekolah Dasar masih jauh dari yang diharapkan. Pada proses pembelajaran sepakbola ditemui beberapa hal khususnya siswa putri yang merasa kesulitan untuk memainkan permainan sepakbola dengan peratuturan tang baku. Berdasarkan uraian diatas, maka peneliti memutuskan untuk mengembangkan model permainan sepakbola tembak kaki yang sesuai dengan karastristik siswa, peneliti mengharapkan produk yang dihasilkan nanti dapat meningkatkan kualitas pembelajaran permainan bolabesar khususnya permainan sepakbola yang dapat membuat siswa aktif dalam mengikuti pembelajaran, sehingga dapat meningkatkan kebugaran jasmani siswa. produk yang dihasilkan juga diharapkan dapat membantu guru penjasorkes dalam memberikan pembelajaran permainan sepakbola lebih bervariasi dengan menggunakan produk yang dihasilkan ini. 46

3.3.2 Pembuatan produk awal

Berdasarkan hasil analisis kebutuhan tersebut, maka langkah selanjutnya adalah pembuatan produk model permainan sepakbola tembak kaki. Dalam pembuatan produk yang di kembangkan, peneliti membuat produk berdasarkan kajian teori yang kemudian dievaluasi oleh satu ahli penjas dan dua ahli pembelajaran. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V SD Negeri Tretep, Kecamatan Tretep, Kabupaten Temanggung. Setelah menentukan produk yang akan dikembangkan berupa model permainan sepak bola melalui permainan tembak kaki yang sesuai bagi siswa SD kelas V. Tahab selanjutnya yang dilakukan adalah membuat produk dengan menggunakan langkah-langkah sebagai berikut: 1. Analisis tujuan dan karastristik permainan sepakbola pada siswa kelas V Sekolah Dasar 2. Analisis karastristik siswa Sekolah Dasar 3. Mengkaji literatur tentang prinsip-prinsip atau cara membuat atau mengembangkan modifikasi permainan sepakbola 4. Menetapkan prinsip-prinsip untuk mengembangkan model modifikasi permainan sepakbola 5. Menetakan tujuan, isi dan strategi pengelolaan pembelajaran 6. Pengembangan prosedur pengukuran hasil pembelajaran 7. Menyusun produk awal permainan tembak kaki 47

3.3.3 Uji Coba Produk

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN PENJASORKES MELALUI PERMAINAN CROSS VOLLEY BALL BAGI SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI KETANON SRAGI KABUPATEN PEKALONGAN TAHUN 2014

2 19 151

PENGEMBANGAN MODEL PERMAINAN SEPAKBOLA LAPANGAN LINGKARAN PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI PAKINTELAN 03 SEMARANG TAHUN 2012 2013

0 9 120

PENGEMBANGAN MODEL PERMAINAN TRADISIONAL GOBAK SODOR MELALUI GOSIBOL BAGI SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI SANETAN KECAMATAN SLUKE KABUPATEN REMBANG TAHUN 2015

2 18 104

Pembelajaran Gerak Melalui Permainan Kasti Terhadap Tingkat Kesegaran Jasmani di Sekolah Dasar Negeri Mudal 01 Kelas V Kecamatan Temanggung Tahun Pelajaran 2011

0 4 91

HUBUNGAN KESEHATAN LINGKUNGAN RUMAH TERHADAP KEJADIAN TB PARU DI KECAMATAN TRETEP Hubungan Kesehatan Lingkungan Rumah Terhadap Kejadian Tb Paru Di Kecamatan Tretep Kabupaten Temanggung.

1 3 15

HUBUNGAN KESEHATAN LINGKUNGAN RUMAH TERHADAP KEJADIAN TB PARU DI KECAMATAN TRETEP Hubungan Kesehatan Lingkungan Rumah Terhadap Kejadian Tb Paru Di Kecamatan Tretep Kabupaten Temanggung.

0 0 20

(ABSTRAK) PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN SEPAKBOLA MELALUI PERMAINAN TEMBAK KAKI PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI TRETEP KECAMATAN TRETEP KABUPATEN TEMANGGUNG TAHUN 2011.

0 0 2

Pengembangan model pembelajaran penjasorkes melalui kajian permainan sepakbola satu gawang dilahan sekitar sekolah bagi siswa kelas IV dan V SD Negeri 9 Jambu Kecamatan Mlonggo Kabupaten Jepara Tahun 2011.

0 0 1

PENINGKATAN PEMBELAJARAN TEKNIK PASSING BAWAH DALAM PERMAINAN SEPAKBOLA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF PADA SISWA KELAS V DI SEKOLAH DASAR NEGERI II BERO KECAMATAN MANYARAN KABUPATEN WONOGIRI.

0 0 107

PENGARUH PEMBIASAAN PRAKTIK KEAGAMAAN DI SEKOLAH TERHADAP PENINGKATAN IBADAH PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI TRETEP KEC. TRETEP KAB. TEMANGGUNG TAHUN 2 0 1 0 - Test Repository

0 0 82