HAK KEHADIRAN BELAJAR SYAMSUAR,D Helmi, S.Pd

10. Mengisi buku daftar nilai dengan teratur dan baik kumpulan nilai 11. Menyiapkan naskah sumatif beserta kisi-kisinya 12. Mengembangkan bahan ajar sesuai kebutuhan 13. Membantu pelaksanaan pendidikan dan penyuluhan 14. Ikut menjaga nama baik sekolah pada umumnya dan korp pada khususnya baik didalam maupun di luar sekolah 15. Saling menghormati dan menghargai antar sesama guru dan saling menjaga keutuhan keluarga masing-masing 16. Melengkapi diri dengan keperluan tugas di sekolah 17. Ikut membantu agar tata tertib sekolah dapat berjalan lancar dan ditaati demi tercapainya perwujudan disiplin dan wibawa sekolah 18. Sanggup dan mau mengisi jam pelajaran yang tidak ada gurunya disebabkan sakit atau ada keperluan lainnya sesuai dengan ketentuan yang berlaku. 19. Ikut berperan serta mewujudkan dan memperhatikan budayakarakter sekolah 20. Saling memberikan teladan hidup dalam perkataan dan tindakan

V. HAK

Setelah memenuhi kewajiban dengan baik : 1. Setiap guru berhak memberi usulanpendapat untuk kemajuan sekolah 2. Setiap guru berhak memperoleh informasi dan penyelesaian semestinya mengenai Administrasi kepegawaian : o Kenaikan Gaji Berkala o Kenaikan Pangkat o KarpegTaspenKarisKarsu dan seluruh Administrasi Kepagawaian yang bersangkutan 21 3. Setiap Guru berhak memperoleh Informasi tentang Keuangan Sekolah BOS, Gaji dan tunjangan lainnya Ditetapkan di : Keude Trumon Pada Tanggal : 2 Maret 2015 Kepala HELMI, S.Pd NIP. 197201561992041001 Lampiran Keputusan Kepala SD Negeri 2 Keude Trumon Kecamatan Trumon No. 2900452015 Tanggal 2 Maret 2015 TATA TERTIB SISWA

I. KEHADIRAN

1. Sekolah dilaksanakan pagi hari pukul 08.00 WIB dan berakhir pukul 12.35 WIB. Pelajaran tambahan dan les sore dilaksanakan dari pukul 15.00 - 17.00 WIB. 2. Setiap siswa harus tiba di sekolah 5 menit sebelum pelajaran pertama dimulai. Bel akan dibunyikan pukul 07.55 WIB, pada pukul 08.00 WIB Pelajaran pertama dimulai 3. Setiap siswa Piket kebersihan harus tiba di sekolah 15 menit sebelum pelajaran pertama dimulai. 4. Siswasiswi yan berhalangan masuk karena sakit atau sebab lainnya, orang tua wajib memberitahukan kepada pihak sekolah lewat teleponhadirsurat izin pada hari yang bersangkutan untuk memberitahukan perihal tersebut.

II. BELAJAR

1. Siswasiswi tidak boleh meninggalkan sekolah tanpa seizin guru kelas, guru piket dan Kepala Sekolah sebelum kegiatan belajar mengajar berakhir. 22 2. Pada waktu pelajaran berlangsung, pada siswasiswi ikut terlibat untuk menjaga ketertiban kelas. 3. Setiap pergantian pelajaran, siswasiswi tetap berada di kelas untuk menanti pelajaran berikutnya. Ketua kelaswakil ketua kelas wajib menjemput guru kelasbidang studi selanjutnya apabila belum ada. 4. Pada jam istirahat, siswasiswi tetap berada di dalam pekarangan sekolah 5. Kamar kecil WC hanya boleh dipergunakan sesuai dengan kegunaannya dan dipakai secara bergantian.

III. PAKAIAN