ANALISIS PENGARUH UKURAN, PERTUMBUHAN DAN PROFITABILITAS PERUSAHAAN TERHADAP KOEFISIEN RESPON Analisis Pengaruh Ukuran, Pertumbuhan Dan Profitabilitas Perusahaan Terhadap Koefisien Respon Laba (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di B

ANALISIS PENGARUH UKURAN, PERTUMBUHAN DAN
PROFITABILITAS PERUSAHAAN TERHADAP KOEFISIEN RESPON
LABA
(Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek
Indonesia (BEI) Tahun 2009-2011)

SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memperoleh Gelar
Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi Pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Muhammadiyah Surakarta
Disusun oleh:
FITRI APRILIANA
B 200 100 225

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS PROGRAM STUDI AKUNTANSI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2014

MOTTO
“Jadikanlah sabar dan sholat sebagai penolongmu, dan sesungguhnya yang
demikian itu sungguh berat, kecuali bagi orang-orang khusyu”

(QS. Al-Baqarah : 45)

“Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, maka apabila kamu
telah selesai (dari suatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh
(urusan) yang lain dan hanya kepada Tuhan-Mulah hendaknya kamu
berharap”
(QS.Al-Insyirah : 6-8)

“Ilmu itu lebih baik dari pada harta. Ilmu akan menjaga engkau dan engkau
menjaga harta. Ilmu itu penghukum (Hakim) sedangkan harta terhukum.
Kalau harta itu akan berkurang apabila dibelanjakan tetapi ilmu akan
bertambah apabila dibelanjakan”
“Hati yang bersih akan peka terhadap ilmu, apapun yang dilihat,
didengar, dirasakan jadi samudera ilmu yang membuatnya kian bijak,
arif dan tepat dalam menyikapi hidup”
(Aa Gym)

iv

PERSEMBAHAN

Dengan penuh kerendahan hati,
Kupersembahkan karya kecil ini untuk:

1. Allah SWT, Sang pemilik alam semesta raya
yang telah menganugerahkan hidup dan
kehidupan bagi makhlukNya.
2. Rasulullah SAW, semoga sholawat serta
salam senantiasa tercurah kepada beliau,
keluarga dan para sahabatnya.
3. Orang

tuaku

tercinta,

bapakku

Sudadi

tercinta terima kasih atas didikannya, ibuku

Haryanti

tercinta

yang

tidak

pernah

kehilangan kepercayaan, selalu memberikan
semangat, selalu memenuhi kebutuhanku,
dan menghantarkan doa yang tidak akan
pernah luntur.
4. Kakakku Febri, dan adikku Yoga tersayang
yang selalu memberikan semangat dan
support dalam hidup.
5. Keluarga

besar


tercinta,

memberikan doa dan nasehat

v

yang

selalu

6. Teman-teman

yang

telah

memberikan

dorongan, dan bantuan.

7. Sahabat-sahabat seperjuangan, (Vina, Ajeng,
Vita, Dias, Leni) yang selalu memberi
semangat dan saran selama ini.
8. Pembaca yang budiman, semoga karya yang
sederhana ini bisa bermanfaat.
9. Almamater Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Muhammadiyah Surakarta.

vi

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Alhamdulilahhi Robbil’alamin, segala puji bagi Allah SWT yang telah
melimpahkan rahmat serta hidayahnya sehingga penulis dapat melewati semua
liku-liku kehidupan sampai saat ini termasuk dalam penulisan karya ilmiah ini.
Hanya karena kekuasaan-Nya lah sehingga penulisan karya tulis ini dapat
terselesaikan.
Penyusunan skripsi yang berjudul “ ANALISIS PENGARUH UKURAN,
PERTUMBUHAN, DAN PROFITABILITAS PERUSAHAAN TERHADAP

KOEFISIEN RESPON LABA (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur
yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011)”. Ini merupakan
tugas akhir penulis dalam menyelesaikan studi dan untuk memenuhi sebagai salah
satu syarat untuk mencapai derajat Sarjana Strata-1 Jurusan Akuntansi pada
Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Selama proses penyusunan hingga terselesaikannya skripsi ini, banyak
pihak yang memberikan masukan dan bantuan termasuk juga memberikan fasilitas
sehingga penyusunan skripsi berjalan dengan lancar, karena itu penulis
mengucapkan terima kasih kepada:
1. Allah SWT atas segala rahmat, hidayah, petunjuk, serta kasih sayang-Nya
yang tak henti-hentinya dilimpahkan hamba-Nya.
2. Bapak Prof. Dr. H. Bambang Setiaji, MS, selaku Rektor Universitas
Muhammadiyah Surakarta.

vii

3. Bapak Dr. Triyono, SE, M.Si, selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Muhammadiyah Surakarta.
4. Bapak Zulfikar SE, M.Si, selaku Kaprodi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan
Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.

5. Bapak Dra. Nursiam Akt. M.Hum selaku pembimbing akademik yang telah
sabar memberikan pengarahan, bimbingan, nasihat serta dukungan.
6. Ibu Dra. Erma Setyawati, Ak, M.Si, selaku Dosen Pembimbing Skripsi yang
telah memberikan arahan dan nasehat dengan sabar dalam penyelesaian skripsi
ini.
7. Bapak

dan

Ibu

Dosen

Fakultas

Ekonomi

dan

Bisnis


Universitas

Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan
kepada penulis selama menuntut ilmu di UMS, lebih dari itu terimakasih juga
atas pengalaman di luar jam kuliah yang sangat bermanfaat bagi penulis.
8. Orang tuaku tercinta, bapakku Sudadi dan ibuku Haryanti tersayang yang
tidak pernah kehilangan kepercayaan, selalu memberikan semangat, selalu
memenuhi kebutuhanku, dan menghantarkan doa yang tidak akan pernah
luntur. Kakaku, Adikku dan Saudara-Saudaraku Tersayang, yang telah
memberikan semangat dan dorongan dalam menyelesaikan skripsi ini.
9. Pakde ku yang selalu memberikan support dan nasehatnya, Budeku yang
selalu memberikan teladan bagiku.
10. Sahabatku Akuntansi 2010 Vina, Ajeng, Vita, Dias, Leni dan semua temantemanku yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu, terima kasih atas kerja
sama semua pihak.

viii

11. Seluruh civitas akademika Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah
berjasa memberikan ilmu dan membantu kelancaran studi selama penulis

belajar di Fakultas Ekonomi dan Bisnis.
12. Seluruh pihak yang tidak dapat penulis sampaikan satu persatu, terimakasih
atas bantuannya sehingga skripsi ini dapat terselesaikan.
Penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini masih banyak
kekurangan dan jauh dari sempurna, namun satu hal yang menjadi harapan
penulis, semoga skripsi ini bermanfaat bagi seluruh pihak.
Aamiin ya Robbal ‘alamin.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Surakarta,

Maret 2014

Penulis

ix

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ....................................................................................

i

HALAMAN PENGESAHAN .......................................................................

ii

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ........................................................

iii

HALAMAN MOTTO ...................................................................................

iv

HALAMAN PERSEMBAHAN ....................................................................

v


KATA PENGANTAR ..................................................................................

vii

DAFTAR ISI ................................................................................................

x

DAFTAR TABEL ........................................................................................

xiii

DAFTAR GAMBAR ....................................................................................

xiv

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................

xv

ABSTRAKSI ................................................................................................

xvi

BAB I

BAB II

PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah .........................................................

1

B. Perumusan Masalah ...............................................................

11

C. Tujuan Penelitian ...................................................................

11

D. Manfaat Penelitian .................................................................

12

E. Pembatasan Masalah ..............................................................

13

F. Sistematika Penulisan.............................................................

13

TINJAUAN PUSTAKA
A. Laporan Keuangan .................................................................

x

15

BAB III

1. Tujuan Laporan Keuangan .............................................

16

2. Jenis Laporan Keuangan ................................................

17

3. Pemakai Laporan Keuangan ..........................................

18

B. Investasi .................................................................................

19

1. Tujuan investasi.............................................................

20

2. Dasar Keputusan Investasi .............................................

21

C. Teori Pasar Efisien .................................................................

22

1. Bentuk-Bentuk Efisiensi Pasar .......................................

23

2. Alasan-Alasan Pasar Yang Efisien .................................

25

3. Studi Peristiwa...............................................................

25

D. Koefisien Respon Laba ..........................................................

28

E. Ukuran Perusahaan ................................................................

34

F. Pertumbuhan Perusahaan .......................................................

36

G. Profitabilitas Perusahaan ........................................................

38

H. Tinjauan Penelitian Terdahulu ................................................

42

I. Kerangka Pemikiran dan Pengembangan Hipotesis ................

49

METODE PENELITIAN
A. Jenis Penelitian ......................................................................

58

B. Desain Penelitian ...................................................................

59

C. Populasi, Sampel dan Metode Pengambilan Penelitian ...........

60

D. Metode Pengumpulan Data ....................................................

61

E. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ......................

62

1. Variabel Dependen ........................................................

62

xi

BAB IV

BAB V

2. Variabel Independen ......................................................

66

F. Metode Analisis Data .............................................................

68

G. Skema Model Penelitian.........................................................

75

ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN
A. Sampel Penelitian...................................................................

76

B. Statistik Deskriptif .................................................................

77

C. Pengujian Asumsi Klasik .......................................................

79

D. Pengujian Hipotesis................................................................

83

E. Pembahasan ...........................................................................

90

PENUTUP
A. Simpulan ................................................................................

95

B. Keterbatasan Penelitian ..........................................................

96

C. Saran ......................................................................................

97

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

xii

DAFTAR TABEL

Halaman
Tabel 4. 1

Perhitungan Sampel ................................................................. 76

Tabel 4. 2

Hasil Statistik Deskriptif .......................................................... 77

Tabel 4. 3

Hasil Uji Normalitas Data ........................................................ 79

Tabel 4. 4

Hasil Uji Multikolinieritas ....................................................... 80

Tabel 4. 5

Hasil Uji Autokorelasi ............................................................. 81

Tabel 4. 6

Hasil Uji Heteroskedastisitas ................................................... 82

Tabel 4. 7

Hasil Pengujian Regresi Linier Berganda ................................ 84

Tabel 4. 8

Hasil Uji t ................................................................................ 86

Tabel 4. 9

Hasil Uji F ............................................................................... 88

Tabel 4. 10

Hasil Uji Koefisien Determinasi .............................................. 89

xiii

DAFTAR GAMBAR

Halaman
Gambar II. 1 Kandungan Informasi Suatu Pengumuman............................... 26
Gambar II. 2 Efisiensi Pasar Secara Informasi .............................................. 27
Gambar II. 3 Kerangka Pemikiran I .............................................................. 49
Gambar II. 4 Kerangka Pemikiran II ............................................................. 50
Gambar III. 1 Skema Model Penelitian .......................................................... 75

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1.

Daftar Perusahaan

Lampiran 2.

Tanggal Publikasi Laporan Keuangan

Lampiran 3.

Data Sekunder Penelitian

Lampiran 4.

Data Diolah

Lampiran 5.

Hasil Uji Statistik Deskriptif

Lampiran 6.

Hasil Uji Normalitas

Lampiran 7.

Hasil Uji Multikolinieritas

Lampiran 8.

Hasil Uji Autokorelasi

Lampiran 9.

Hasil Uji Heteroskedastisitas

Lampiran 10. Hasil Uji Regresi

xv

ABSTRAKSI

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis apakah Ukuran
Perusahaan, Pertumbuhan Perusahaan dan Profitabilitas Perusahaan berpengaruh
terhadap Koefisien Respon Laba (ERC) pada Perusahaan Manufaktur yang
terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI).
Jenis penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Data yang digunakan
dalam penelitian ini adalah data sekunder. Pemilihan sampel dilakukan secara
purposive sampling Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 97 perusahaan
yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada kurun waktu 2009-2011. Jadi
sampel keseluruhan berjumlah 237. Metode analisis yang digunakan dalam
penelitian ini adalah analisis regresi berganda. Sebelum dilakukan analisis regresi
dilakukan uji asumsi klasik, agar menghasilkan nilai parameter model penduga
yang sah.
Secara parsial (uji t) bahwa Ukuran Perusahaan yang diproksi dengan
LnASET mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Koefisien Respon Laba.
Hal ini dapat dilihat dari probabilitas signifikansi Ukuran Perusahaan sebesar
0,042 dibawah 0,05, artinya jika Ukuran Perusahaan semakin tinggi maka
semakin tinggi pula Koefisien Respon Labanya. Pertumbuhan Perusahaan yang
diproksi dengan PBV tidak mempunyai pengaruh terhadap Koefisien Respon
Laba. Hal ini dapat dilihat dari probabilitas signifikansi PBV yaitu sebesar 0,242
diatas 0,05. Profitabilitas Perusahaan yang diproksi dengan ROA mempunyai
pengaruh yang signifikan terhadap Koefisien Respon Laba. Hal ini dapat dilihat
dari probabilitas signifikansi Pertumbuhan Perusahaan sebesar 0,002 dibawah
0,05, artinya jika profitabilitas Perusahaan semakin tinggi maka semakin tinggi
pula Koefisien Respon Labanya.
Kata kunci: Koefisien Respon Laba (ERC), ukuran perusahaan,
pertumbuhan perusahaan, profitabilitas perusahaan.

xvi

Dokumen yang terkait

Pengaruh Pertumbuhan Rasio Keuangan Terhadap Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2010

1 36 101

Analisis Pengaruh Laba Akuntansi, Laba Tunai Terhadap Dividen Kas pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI

6 58 76

ANALISIS PENGARUH EFISIENSI MODAL KERJA, LIKUIDITAS, DAN SOLVABILITAS TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Listed Di Bursa Efek Indonesia)

0 7 16

ANALISIS PENGARUH EFISIENSI MODAL KERJA, LIKUIDITAS, DAN SOLVABILITAS TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Listed Di Bursa Efek Indonesia)

0 26 16

ANALISIS PENGARUH LIKUIDITAS, LEVERAGE, PROFITABILITAS DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP RETURN SAHAM (Studi Empiris Pada Perusahaan yang Terdaftar di Jakarta Islamic Index (JII))

0 12 23

Analisis Pengaruh Tingkat Likuiditas, Solvabilitas, Aktivitas dan Profitabilitas Terhadap Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Manufaktur dalam LQ45 yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 29 7

Pengaruh Pertumbuhan Perusahaan dan Leverage terhadap Profitabilitas Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI

0 12 18

PENGARUH PROFITABILITAS DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (Studi Empiris pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di BEI)

2 28 21

PENGARUH PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY DAN NKEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

0 10 42

Pengaruh Pertumbuhan Rasio Keuangan Terhadap Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2010

0 1 22