Fenomena Tawuran Antar Mahasiswa: Studi Deskriptif Pada Mahasiswa i Universitas Sumatera Utara

Lampiran

Draft Wawancara

1. Bagaimana tanggapan yang dapat diberikan oleh informan mengenai terjadinya
tawuran antar mahasiswa?
2. Bagaimana situasi ataupun keadaan yang dapat digambarkan oleh informan
(pelaku/mahasiswa yang hanya menyaksikan) pada saat terjadinya tawuran?
3. Apa tanggapan informan mengenai penyebab terjadinya tawuran antar mahasiswa?
4. Bagaimana menurut informan bentuk solidaritas yang ada di antara mahasiswa yang
merupakan pelaku tawuran?
5. Hal-hal apa saja menurut informan yang menyebabkan pecahnya tawuran pada 30
Oktober 2011?
6. Bagaimana gambaran kejadian tawuran yang melibatkan baik mahasiswa maupun
mahasiswi terutama pada saat lempar-melempar batu berlanngsung antara dua
kelompok mahasiswa?
7. Apa saja yang dapat digambarkan informan kerusakan yang ditimbulkan setelah
tawuran mereda?
8. Bagaimana tanggapan informan mengenai solidaritas mahasiswa yang semestinya
memiliki makna posisitif malah mengarah ke makna yang negatif seperti tindak
kekerasan berupa tawuran?

9. Kalangan mahasiswa mana sajakah menurut informan yang ikut terlibat dalam
tawuran?
10. Apa tanggapan informan mengenai kejadian tawuran yang melibatkan kalangan
mahasiswa yang seharusnya menjadi kaum intelektual/cendekiawan?

Universitas Sumatera Utara

Daftar Gambar

Gambar 1 Suasana pada saat terjadinya tawuran antara mahasiswa Fakultas Teknik
dengan mahasiswa Fakultas Pertanian di depan kompleks Fakultas Ekonomi. Tampak
ada mahasiswa yang sedang memakai pakaian putih-hitam yang menandakan saat itu
sedang berlangsung ujian.
(http://www.jakcity.com/news/2011/10/31/1478/mahasiswa-usu-tawuran diakses pada
tanggal 5 November 2011)

Universitas Sumatera Utara

Gambar 2 Suasana malam hari setelah tawuran sudah sedikit mereda.
(http://news.liputan6.com/read/352716/saling-ejek-mahasiswa-usu-baku-pukul

diakses pada tanggal 17 November 2011)

Gambar 3 Pembubaran mahasiswa yang terlibat tawuran oleh pihak Polresta Medan.
(http://waspada.co.id/index.php?option=com_content&view=article&id=222148:pasc
a-bentrok-mahasiswa-usu-libur&catid=77:fokusutama&Itemid=131 diakses pada 05
November 2011).

Universitas Sumatera Utara