Dinamika Kehidupan Masyarakat Desa Sibulan-Bulan: Dari Karet Rakyat Ke Pertanian (1980-2000)

DINAMIKA KEHIDUPAN MASYARAKAT DESA SIBULAN-BULAN: DARI
KARET RAKYAT KE PERTANIAN (1980-2000)

SKRIPSI
DIKERJAKAN
O
L
E
H

EVAN J. SIPAHUTAR
100706046

DEPARTEMEN SEJARAH
FAKULTAS ILMU BUDAYA
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015

1


2

3

4

5

KATA PENGANTAR
Indonesia sebagai negara agraris sangat terkenal dengan pedesaan yang
menjadi indikator pertanian. Desa sejak masa penjajahan kolonial Belanda telah
menjadi lumbung sumber daya alam terutama pertanian pangan yang banyak
dikuasai para raja. Beras menjadi komoditi utama dalam perdagangan desa-desa
untuk ditukarkan ke berbagai bentuk barang dari daerah lain berupa perhiasan dan
perlengkapan sehari-hari.
Saling berhubungan antara desa dengan kota terlihat dari pertukaran
barang-barang kebutuhan masyarakat sesuai dengan perkembangan zaman.
Meskipun demikian, barang kebutuhan ataupun material lainnya tidak pernah
berhenti dipasarkan di kota. Oleh karena itu, desa sangat berperan penting dalam
menjaga stabilitas kehidupan manusia. Sebaliknya kehidupan kota yang lebih

terlihat sejahtera patut menjadi harapan bagi orang desa. Dengan demikian, desa
sebagai simbol agraria menjadi sangat sentral pula bagi bangsa dan negara.
Perkembangan suatu desa seringkali terlihat dari objek pendapatan berupa hasil
pertanian. Pertanian hingga pada saat ini masih merupakan mata pencaharian
utama bagi masyarakat Indonesia. Sekalipun diberbagai daerah, ekosistem
wilayahnya ada yang sudah berubah menjadi daerah perkotaan dan perindustrian,
namun pertanian masih tetap merupakan andalan utama bagi kehidupan
masyarakat.
Pada kajian ini, Sibulan-bulan diambil sebagai salah satu desa yang
mendapat perhatian seiring karena desa ini mengalami dinamika kehidupan
masyarakatnya. Hal ini dikarenakan karena minimnya tingkat ekonomi di daerah
ini. Dengan demikian, kehadiran pertanian padi di Desa Sibulan-bulan ini

i

membawa pengaruh dampak yang besar dengan berkembangnya suatu
perekonomian rumah tangga dan kesejahteraan di Desa Sibulan-bulan ini. Adapun
pertanian padi merupakan sistem utama mata pencaharian masyarakat Desa
Sibulan-bulan pada saat ini. Desa Sibulan-bulan merupakan desa yang wilayahnya
terisolasi karena dibatasi oleh sungai sipetang yang berada di pinggiran Desa

Sibulan-bulan ini sehingga dahulu masyarakat desa lainnya sulit untuk menuju
desa ini. Akan tetapi akses jalan ke desa ini sudah mudah dikarenakan jembatan
yang sudah dibangun ke desa ini.

Medan, Desember 2015
Penulis,

Evan
J.Sipahutar

ii

UCAPAN TERIMAKASIH
Puji Syukur saya ucapan kepada Tuhan Yesus Kristus yang setia menjaga saya
dalam melewati hari-hari saya selama perkuliahan atas segala limpah dan berkat
yang boleh saya terima dan PenyertaanNya penulis mampu menyelesaikan Skripsi
ini. Penulis tidak mampu menulis skripsi ini tanpa berkatNya. Dengan penuh
syukur akhirnya penulis mampu menyelesaikan Skripsi dengan Judul: Dinamika
kehidupan masyarakat Desa Sibulan-bulan: dari karet rakyat ke pertanian pada
tahun (1980-2000)

1. Bapak Dr. SyahronLubis, M.A selaku dekan Fakultas Ilmu Budaya
Universitas Sumatera Utara
2. Bapak Drs. Edi Sumarno, M.Hum selaku ketua Depertemen Sejarah
Fakultas Ilmu Budaya.
3. Dra. Nurhabsyah, M.si selaku sekretaris Dapertemen Sejarah, Fakultas
Ilmu Budaya.
4. Drs Timbun selaku Dosen pembimbing dalam penulisan ini, yang telah
memotivasi saya dan memberi semangat, dan telah banyak
meluangkan waktu untuk membimbing penulis. Amarah Bapak adalah
semangat bagi saya dalam menulis skripsi ini, semoga Tuhan
memberikan berkat NYA kepada Bapak dan Keluarga.
5. Kepada

dosen-dosen

Departemen

Sejarah

dan


dosen-dosen

Departemen lain yang pernah mengajar di Departemen Sejarah yang
telah memberikan ilmu dalam belajar sejarah selama ini.

iii

6. Kepada kedua orang tua saya ayah, almarhum N.Sipahutar dan ibu
saya R.Hutabarat yang selama ini telah banyak memberikan dukungan,
baik materi dan doa yang tak pernah putus serta selalu mendukung
penulis dalam setiap langkah. Semangat yang diberikan kepada penulis
sebagai anaknya untuk terus belajar dan menggapai pendidikan
setinggi-tingginya dan juga ketulusah serta kekuatan hati dalam
mendidik penulis adalah nilai yang sangat berharga sebagai
penyemangat penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.
7. Kepada keluarga yang banyak memberikan dorongan dan bantuan
kepada penulis,.terkhusus kepada abangda Hendra M.E Sipahutar S.Th
dan Arswendo Sipahutar Amd terimakasih atas semangat, nasehat dan
dukungan yang diberikan kepada penulis sehingga menjadi salah satu

pendorong bagi penulis untuk menyelesaikan skripsi ini.
8. Kepada Lisken Rosiana Angkat S.Sn yang telah banyak membantu
penulis dalam mengerjakan skripsi ini.
9. Kepada sahabat-sahabat saya Stepanus Marsel Perangin-angin Barnes
dan Ginanjar serta terkhusus Stambuk 2010 yang selalu mengiringi
canda tawa dan doa bagi saya, kalian adalah keluarga yang telah
membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.
10. Kepada semua informan yang telah membantu saya memberi informasi
yang berguna bagi tulisan saya ini.
11. Kepada semua yang tidak tersebutkan namanya satu-persatu yang telah
memberikan semangat, dukungan dan doa kepada penulis sehingga
penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

iv

Penulis menyadari bahwa skripsi sejarah ini tidak begitu sempurna,
sehingga kritik historis yang ilmiah serta objektif sangat dibutuhkan untuk
memperbaiki tulisan ini dalam usaha melakukan rekonstruksi sejarah. Sebagai
penutup penulis menyampaikan terimakasih kepada semua pihak, semoga skripsi
ini dapat menambah referensi dan perbendaharaan tulisan sejarah.


Medan, Desember 2015
Penulis,

Evan J.Sipahutar

v

DAFTAR ISI
KATA
PENGANTAR................................................................................................ i
UCAPAN
TERIMAKASIH..................................................................................... iii
DAFTARISI.................................................................................................... vi
ABSTRAK........................................................................................................viii
BAB I PENDAHULUAN
1.1

Latar


belakang

masalah.............................................................................. 1
1.2

Rumusan

masalah....................................................................................... 6
1.3

Tujuan

dan

mamfaat

penelitian...................................................................7
1.4

Tinjauan


pustaka......................................................................................... 8
1.5

Metode

penelitian....................................................................................... 9
BAB II GAMBARAN UMUM DESA SIBULAN-BULAN SEBELUM
TAHUN 1980
2.1 Letak Geografis........................................................................................
12

vi

2.2 Keadaan Penduduk..................................................................................
15
2.3 Mata Pencaharian Penduduk....................................................................
19
BAB III PERALIHAN SISTEM KARET RAKYAT KE PERTANIAN DI
DESA SIBULAN-BULANTAHUN 1980-2000

3.1 Latar belakang peralihan sistem karet rakyat ke pertanian di Desa
Sibulanbulan.........................................................................................................
25
3.2 Pembukaan lahan pertanian......................................................................
29
3.3 Perolehan bibit.........................................................................................
32
3.4 Modal.......................................................................................................
..35
3.5 Hasil Panen..............................................................................................
36
3.6 Pemasaran................................................................................................
42
BAB

IV

PENGARUH

PERTANIAN


PADI

BAGI

MASYARAKAT DESA SIBULAN-BULAN

vii

KEHIDUPAN

4.1 Tingkat pendapatan.................................................................................
45
4.2 Tingkat pendidikan.................................................................................
50
4.3
Kesehatan................................................................................................ 54
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
5.1
Kesimpulan............................................................................................... 58
5.2 Saran.........................................................................................................
59
DAFTAR
PUSTAKA................................................................................................61
DAFTAR
INFORMAN.............................................................................................63
LAMPIRAN

ABSTRAK
Secara umum penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peralihan mata
pencaharian yang berada di Desa Sibulan-bulan mulai dari mata pencaharian
sebagai berkebun berubah menjadi kemata pencaharian sebagai petani padi. Selain
itu penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan kehidupan petani padi di Desa
Sibulan-bulan pada tahun 1980, dan setelah dibukanya lahan pertanian oleh

viii

masyarakat Desa Sibulan-bulan, maka pertanian padi di desa ini semakin maju
dan berkembang, desa ini menjadi lebih baik dibidang kehidupan masyarakat
yang sejahtera dan mampu menyekolahkan anak-anaknya sampai ke jenjang
pendidikan yang lebih tinggi. Dengan demikian mengungkap perubahan yang
terjadi di Desa Sibulan-bulan baik dibidang pendapatan, pendidikan maupun
bidang kesehatan.
Dari hasil penelitian ini akhirnya diketahui bahwa sangat banyak
perubahan-perubahan yang terjadi di suatu dearah pedesaan, selainnya desa yang
mulai maju dan berkembang yang terjadi akibat pertanian padi di Desa Sibulanbulan, baik dibidang pendapatan, pendidikan dan kesehatan. Hal ini dengan
dibukanya lahan pertanian padi yang membawa dampak positif dan bisa
meningkatkan pendapatan masyarakat. Ahirnya masyarakat Desa Sibulan-bulan
bisa merasakan keberhasilan dari suatu kerja keras mereka dalam melakukan
usaha bertani padi di desa mereka dan masyarakat Desa Sibulan-bulan akan terus
memperbaiki dan meningkatkan usaha yang mereka lakukan demi masa depan
anak dan cucu mereka hingga pada masa yang akan datang.

ix