METODE PENELITIAN - METODE PENELITIAN

METODE PENELITIAN

  Ir.Gustami Hrp.,MP I. Pendahuluan tentang Penelitian 

  1. Pengertian metodologi Penelitian 

  2. Sejarah Penelitian 

  3. Pendekatan ilmiah dan non ilmiah 

  4. Fungsi-fungsi Penelitian 

  5. Jenis-jenis Penelitian

I. 1. Pengertian metodologi Penelitian

   Metode: Cara yang tepat melakukan sesuatu (Cholid Narbuko,2008) Logos : ilmu/pengetahuan. Apa penelitian itu? Jawaban berbeda karena faktor yg melatarbelakangi seorang peneliti Penelitian berasal dari kata Inggris, research.

  Research itu sendiri berasal dari kata re, yang berarti kembali, dan to search yang berarti mencari.

  Dengan demikian, arti sebenarnya dari research adalah mencari kembali. Penelitian sebagai suatu proses 

  Salah satu ciri khas penelitian adalah :proses yang berjalan secara terus menerus

   Jadi hasil penelitian tidak akan pernah merupakan hasil yang bersifat final.

  

Hasil penelitian seseorang harus tunduk

pada penelitian orang lain yang datang belakangan,

  

Jadi proyek penelitian dari awal sampai

akhir merupakan proses

I. 1. Pengertian metodologi Penelitian

   Menurut David H. Penny, penelitian adalah

pemikiran yang sistematis mengenai berbagai

jenis masalah yang pemecahan nya memerlukan pengumpulan dan penafsiran fakta-fakta .

  Penelitian: Suatu cara untuk memahami sesuatu dengan melalui penyelidikan atau melalui usaha mencari bukti-bukti yang muncul sehubungan dengan masalah itu, yang dilakukan secara hati-hati sekali sehingga diperoleh pemecahan nya(Mohammad Ali dalam Cholid).

I. 1. Pengertian metodologi Penelitian

   Menurut J Suprapto MA, penelitian adalah penyelidikan dari suatu bidang ilmu pengetahuan yang dijalankan untuk memperoleh

fakta-fakta/prinsip-prinsip dengan sabar, hati-

hati serta sistematis.

  Penelitian: usaha untuk menemukan, mengembangkan dan menguji kebenaran suatu

pengetahuan (Sutrisno Hadi MA dalam Cholid).

   Penelitian adl. Art and science guna

  mencari jawaban terhadap suatu per masalah an (Yosephdan Yoseph, 1979)

   Penelitian: cara pengamatan/inkuiri dan

  mempunyai tujuan untuk mencari

  jawaban per masalah an atau proses

  penemuan, baik discovery maupun invention.

   Penelitian: proses ilmiah yang

  mencakup sifat formal dan intensif

   Penelitian (menurut Kerlinger, 1986) :

  proses penemuan yang mempunyai karakteristik sistematis , terkontrol, empiris dan mendasarkan pada teori dan hipotesis.

  

  Shg. Penelitian adl usaha seseorang yg dilakukan secara sistematis mengikuti aturan-aturan metodologi

I. 1. Pengertian metodologi Penelitian

   Metode penelitian: Ilmu mengenai jalan yang dilewati untuk mencapai pemahaman.

   Metode penelitian pada dasarnya merupakan cara ilmiah untuk

mendapatkan data dengan tujuan dan kegunaan tertentu. METODE PENELITIAN CARA ILMIAH DATA TUJUAN KEGUNAAN

  

CARA ILMIAH

KEGIATAN

PENELITIAN

Ciri-ciri keilmuan

  

Rasional Sistematis Empiris LOGIS Data Penelitian

DATA EMPIRIS

  VALID Derajat Ketepatan TUJUAN PENELITIAN

PENEMUAN PEMBUKTIAN PENGEMBANGAN

Memperdalam & Data untuk

  Memperluas Data Baru membuktikan Pengetahuan keragu-raguan KEGUNAAN PENELITIAN

MEMAHAMI MEMECAHKAN MENGANTISIPASI

MASALAH

I.2 Sejarah Penelitian

   Salah satu ciri manusia adl rasa ingin tahu

   Paul Leedy menyebutkan “Man is Curious Animals”

   Setelah tahu, ingin lebih tahu lagi, sehingga tdk sampai kepuasan mutlak

   Salah satu sebabnya krn yg dihadapan manusia adl kenyataan alamiah yg beraspek ganda

   Alam sbg aspek yg statis dan dinamis

  

  Lalu apa hubungan antara penelitian dan rasa ingin tahu ?

  

  Penelitian adalah Penyaluran hasrat ingin tahu manusia dalam taraf keilmuan

  

  Manusia selalu ingin tahu sebab dari serentetan akibat

  

  Hasrat ingin tahu manusia inilah yang mendorong kegiatan penelitian

  

  Yang akhirnya mendorong perkembangan ilmu

  

  Penelitian berisi 2 bagian pokok, yaitu pertanyaan yang diajukan yang memerlukan jawaban

  

  Penelitian berakhir dengan terjawabnya pertanyaan yang diajukan, pada saat dimulainya penelitian

I. 3. Pendekatan ilmiah dan non ilmiah

  Hasrat Ingin Tahu Pertanyaan

  

Pengetahuan yang Benar

/ KEBENARAN PENDEKATAN PENDEKATAN Pendekatan Ilmiah 

  Dituntut dilakukan dengan cara & tata urutan tertentu sehingga diperoleh pengetahuan yang benar/logis

  

  Cara ilmiah ini harus dapat diterima oleh akal dengan .

  berpikir ilmiah Berpikir Ilmiah 

  Berpikir ilmiah yaitu bersikap skeptik, analitik dan kritik 

  Berpikir skeptik : selalu menanyakan bukti & fakta yg mendukung pertanyaan 

  Berpikir analitik : selalu menganalisis setiap pertanyaan atau persoalan 

  Berpikir Kritik : selalu mendasarkan pikiran atau pendapat pada logika & mampu menimbang berbagai hal secara obyektif berdasarkan data, dan analisis akal sehat

KRITERIA METODE ILMIAH 1.

  berdasarkan fakta 2. bebas dari prasangka 3. menggunakan prinsip analisis 4. menggunakan hipotesis.

  5. menggunakan ukuran obyektif 6. menggunakan teknik kuantifikasi

BEBERAPA LANGKAH DALAM METODE ILMIAH 1.

  Merumuskan serta mendefiniskan masalah.

  2. Mengadakan studi kepustakaan.

  3. Menentukan model untuk menguji Hipotesis.

  4. Mengumpulkan data.

  5. Menyusun, menganalisis, dan memberikan interpretasi.

  6. Membuat generalisasi dan kesimpulan 7.

  Membuat laporan ilmiah. ASUMSI & BATASAN DALAM METODE ILMIAH 

  Terdapatnya keteraturan (regularity) dan urutan (order)

  

  Terjadinya suatu kejadian selalu ada kaitannya dengan dan tergantung dan kejadian lain yang mendahuluinya

  

  Adanya kontinuitas dalam proses penelitian

  

  Pengetahuan yang didapat dari penelitian harus dapat dikomunikasikan PENELITIAN ILMIAH Penelitian adalah suatu kegiatan ilmiah untuk memperoleh Penelitian ilmiah adalah rangkaian pengamatan yang sambung konsep, generalisasi dan teori pengetahuan yang benar mengenai suatu masalah, dapat berupa fakta, Fungsi penelitian ilmiah, yaitu menjelaskan dan meramalkan fenomena-fenomena

bersambung, berakumulasi dan melahirkan teori-teori yang mampu

sebelumnya (mengadakan verifikasi)

2. Menguji kembali pengetahuan atau hasil penelitian yang ditemukan

1. Menemukan suatu pengetahuan baru 4. Mencari hubungan antara pengetahuan yang baru ditemukan dengan kebenarannya

3. Mengembangkan pengatahuan (hasil penelitian) yang telah teruji

(hubungan sebab akibat) dengan pengetahuan-pengetahuan yang 5. Mengadakan ramalan (prediksi) dengan ditemukan hubungan pengetahuan yang lain mendahuluinya

  PROPOSISI, DALIL, TEORI, FAKTA, ILMU Proposisi adalah pernyataan tentang sifat dari realita dan dapat diuji kebenarannya

Proposisi yang sudah mempunyai jangkauan cukup luas dan

telah didukung oleh data empiris dinamakan DALIL Teori adalah himpunan konstruk (konsep), definisi, dan

proposisi yang mengemukakan pandangan sistematis tentang

gejala dengan menjabarkan relasi diantara variabel untuk menjelaskan dan meramalkan gejala tersebut Ciri-ciri teori, yaitu

  1. Terdiri dari proposisi-proposisi (hubungan yg terbukti diantara variabel- variabel)

  2. Konsep-konsep dalam proposisi telah dibatasi pengertiannya secara jelas dan frustrasi

  PROPOSISI, DALIL, TEORI, FAKTA, ILMU

  3. Teori harus mungkin diuji, diterima atau ditolak kebenarannya

4. Teori harus dapat melakukan prediksi

  5. Teori harus dapat melahirkan proposisi-proposisi tambahan yang semula tidak diduga Fakta adalah pengamatan yang telah diverifikasikan secara empiris.

  Ilmu atau sains adalah pengetahuan tentang fakta-fakta, baik natura atau sosial yang berlaku umum dan sistematis

Menurut Almack hubungan antara ilmu dan penelitian adalah

seperti hasil dan proses Penelitian adalah proses dan ilmu adalah hasilnya Sedangkan menurut Whitney, ilmu dan penelitian adalah sama- sama proses, hasilnya adalah KEBENARAN

  

Hubungan Ilmu & Penelitian

  Menurut Almack (1930) 

  Menurut Whitney (1960)

   Ada 3 teori kebenaran dalam berpikir ilmiah

   1. teori koherensi (konsisten)

   2. teori korespondensi (berhubungan)

   3. teor pragmatisme (fungsional)

PENDEKATAN NON ILMIAH

  

  1. Akal sehat (common sense) 

  2. Prasangka 

  3. Otoritas ilmiah & kewibawaan 

  

4. Penemuan kebetulan & coba-coba

  5. Pendekatan intuitif (dorongan hati)

I. 4. Fungsi-fungsi Penelitian

   Elemen-elemen dari penelitian : persoalan, berbagai kemungkinan jawaban, pengumpulan dan penilaian data untuk mengarahkan pilihan atas kemungkinan-kemungkinan jawaban tsb.

   Peranan penelitian :

  

  

1. Membantu memperoleh pengetahuan baru

  2. Memperoleh jawaban atas suatu pertanyaan 

  3. Memberikan pemecahan atas suatu masalah 

  Jadi Fungsi Penelitian : membantu manusia meningkatkan kemampuannya untuk menginterpretasikan fenomena-fenomena masyarakat yang kompleks dan berhubungan sehingga fenomena tersebut mampu membantu hasrat ingin tahu manusia

  Tugas-tugas Ilmu dan Penelitian

  

1. Mengadakan deskripsi (menggambarkan secara

jelas dan cermat tentang hal-hal yang dipersoalkan)

  

2. Menerangkan kondisi-kondisi yang menyebabkan

terjadinya suatu peristiwa

  3. Meramalkan atau membuat prediksi peristiwa atau gejala yang akan terjadi

  4. Mengendalikan (mengontrol kontrol) artinya

melaksanakan tindakan guna mengendalikan suatu

peristiwa atau gejala agar tidak terjadi

  5. Menyusun teori artinya merumuskan hukum- hukum, kaidah atau generalisasi mengenai hubungan yang ada diantara kondisi (peristiwa) yang satu dengan kondisi yang lainnya I.5 Jenis-Jenis Penelitian

  a. Menurut sudut tinjauannya : (Prof. Sutrisno Hadi, MA)

a.1 Menurut bidangnya : penelitian pendidikan, penelitian

pertanian, penelitian hukum,penelitian ekonomi, penelitian agama a.2 Menurut tempatnya : penelitian laboratorium, penelitian perpustakaan, penelitian kancah. a.3 Menurut pemakaiannya : Penelitian murni (dasar), penelitian terapan (terpakai). a.4 Menurut tujuan umumnya : penelitian ekploratif, penelitian developmental, dan penelitian verifikatif. a.5 Menurut tarapnya : penelitian inferensial

a.6 Menurut pendekatannya : penelitian longitudinal dan penelitian cross sectional. Lanjutan 1

  b. Berdasarkan sifat-sifat masalahnya, rancangan penelitian dibagi menjadi : (Dirjen Pendidikan Tinggi) b.1 Penelitian histories b.2 Penelitian deskriptif b.3 Penelitian perkembangan b.4 Penelitian kasus dan penelitian lapangan b.5 Penelitian korelasional b.6 Penelitian kausal komparatif b.7 Penelitian eksperimental sungguhan b.8 Penelitian ekperimental semu b.9 Penelitian tindakan Sumber :Narbuko, C dan Abu, A. , th. 2007 Lanjutan 2

  c. Dapat dilihat dari aspek tujuan, aspek metode dan aspek bidang kajian c.1 Dilihat dari aspek tujuan : Penelitian dasar

(tujuannya untuk memperluas ilmu, tanpa memikirkan

pemanfaatannya di masyarakat) dan penelitian terapan

(mengadakan penelitian atas dasar permasalahan yang

signifikan di masyarakat sekitarnya, pemecahan masalah dan hasil penelitiannya dapat dimanfaatkan untuk kepentingan manusia baik secara individual maupun secara berkelompok), Penelitian pengembangan (merupakan jembatan antara penelitian dasar dan terapan).

Dokumen yang terkait

IMPLEMENTASI MIKROKONTROLER ATMEGA 8535 STUDI KASUS PENGONTROL SUHU ALIRAN AIR DALAM PIPA DENGAN METODE KONTROL FUZZY LOGIK

28 240 1

PENERAPAN METODE SIX SIGMA UNTUK PENINGKATAN KUALITAS PRODUK PAKAIAN JADI (Study Kasus di UD Hardi, Ternate)

24 208 2

AKTIVITAS ANTIBAKTERI FRAKSI ETIL ASETAT DAUN KELOR (Moringa oleifera Lamk.) TERHADAP BAKTERI Escherichia coli DENGAN METODE BIOAUTOGRAFI

55 262 32

HASIL PENELITIAN KETERKAITAN ASUPAN KALORI DENGAN PENURUNAN STATUS GIZI PADA PASIEN RAWAT INAP DI BANGSAL PENYAKIT DALAM RSU DR SAIFUL ANWAR MALANG PERIODE NOVEMBER 2010

7 171 21

PENGARUH METODE THINKING ALOUD PAIR PROBLEM SOLVING (TAPPS) DAN GENDER TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIKA SISWA

34 139 204

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA MATERI LUAS BANGUN DATAR MENGGUNAKAN METODE DISCOVERY DI KELAS VB SD NEGERI 5 SUMBEREJO KECAMATAN KEMILING BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

7 63 30

BAB IV HASIL PENELITIAN - Pengaruh Dosis Ragi Terhadap Kualitas Fisik Tempe Berbahan Dasar Biji Cempedak (Arthocarpus champeden) Melalui Uji Organoleptik - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 2 20

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang - Uji Kualitas Mikrobiologi Minuman Olahan Berdasarkan Metode Nilai MPN Coliform di Lingkungan Sekolah Dasar (SD) dan Madrasah Ibtidaiyah (MI) Kelurahan Pahandut Palangka Raya - Digital Library IAIN Palangka Raya

1 2 12

The effect of personal vocabulary notes on vocabulary knowledge at the seventh grade students of SMP Muhammadiyah Palangka Raya - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 0 20

BAB IV HASIL PENELITIAN - Penerapan model pembelajaran inquiry training untuk meningkatkan berpikir kritis dan hasil belajar siswa pada pokok bahasan gerak lurus - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 1 23