PSIKOLOGI PENDIDIKAN dalam pembelajaran sastra (3)

MAKALAH KONSEP ATRIBUT PSIKOLOGI PESERTA DIDIK DI SD
Diajukan untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah Psikologi Pendidikan
Dosen pengampu Aam Imaddudin M.Pd

Disusun oleh :
Ema Mardiyanti 41182109140135
Rita Puji Astuti 41182109140136

3F

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PEDIDIKAN
PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
UNIVERSITAS ISLAM “45” BEKASI
2015/2016

BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah
Pendidikan dalam pengertian yang luas, dapat diartikan sebagai sebuah proses dengan
metode-metode tertentu sehingga orang memperoleh pengetahuan, pemahaman, dan cara

bertingkah laku yang sesuai dengan kebutuhan. Dalam pengertian yang representative,
pendidikan ialah ‘’the total process of developing human abilities ad behavior , drawing
on almost all life’s experiences’’ (Tardif, 1987 : 5). Artinya seluruh tahapan
pengembangan kemampuan-kemampuan dan perilaku-perilaku manusia dan juga proses
penggunaan hamper seluruh pengalaman kehidupan.

DAFTAR PUSTAKA

1. Kurniawan, arif. (thn). Konsep atribut psikologi peserta didik di SD. Jurnal pendidikan.

2.

[online]. Tersedia di:
http://www.academia.edu/9253127/kecerdasan_IESQ_konsep_dan_Implementasinya_ba
gi_optimalisasi_perkembangan_peserta_didik