FORM 01. FORM PENDAFTARAN RPL

FORM 01. FORM PENDAFTARAN RPL

FORMULIR PENDAFTARAN RPL
Jalan Haji Mistar Cokrokesumo No. 1 A Banjarbaru, Kalimantan Selatan 70714

Silahkan membaca informasi dan instruksi dengan seksama sebelum Anda mengisi formulir ini. Formulir yang sudah
di isi, harus disubmit via email Prodi Dilpoma III Keperawatan Poltekkes Kemenkes Banjarmasin
(d3perawatbjb@gmail.com), disarankan agar formulir ini diisi menggunakan Microsoft Word.
Bagian 1 : Rincian Data Peserta / Calon peserta
Pada bagian ini, cantumkan pilihan program studi, data pribadi, data pendidikan formal serta data pekerjaan saudara
pada saat ini.

Pilihan Program Studi

Prodi ............
Prodi ............

1. Data Diri
Nama Lengkap :
Alamat :


Kota :

Propinsi :

Kode Pos :

Telepon :

HP :

Email :

Jenis Kelamin :

Tanggal Lahir :

2. Pendidikan dan Pelatihan
Deskripsikan Pendidikan Tinggi yang pernah diikuti (diawali dari Tahun Kelulusan yang terakhir).
Nama Perguruan Tinggi


Jenjang
Pendidikan

Program Studi

Tahun Lulus

Deskripsikan pelatihan yang pernah diikuti (diawali dari Tgl pelaksanaan yang terakhir) .
Nama Pelatihan

Penyelenggara

Peran Serta

Durasi (dalam
hari)

Nomor Sertifikat *)

*) Sertakan sertifikat (hasil scan) sebagai dokumen pendukung aplikasi pendaftaran ini.

Catatan: Jika lembar isian ini kurang, dapat dibuat lagi pada lembar yang lain

3. Pengalaman Kerja
Nama Perusahaan / Lembaga :
Alamat :
Kota

:

Lama bekerja :

Provinsi:

Negara :

Sejak :

Sampai:

Staf yang dapat dihubungi untuk dimintai Rekomendasi

Nama :

Posisi :

No. Telepon / HP :

Fax. :

Email :

Posisi di perusahaan (tertulis mulai posisi terakhir)
Posisi/ Peran dalam Pekerjaan

Durasi
(dalam Bulan)

Prestasi /Achievement

Posisi di perusahaan (tertulis mulai posisi terakhir)
Posisi/ Peran dalam Pekerjaan


Durasi
(dalam Bulan)

Prestasi /Achievement

4. Pengalaman Lain yang Relevan
No

Uraian Pengalaman

Tipe Bukti*)

((Jika form pendaftaran ini dilampiri dokumen yang relevan untuk
mengetahui kompetensi calon peserta, silakan uraikan dalam bagian ini)

5. Dokumen Pendukung
Deskripsi Dokumen
(seperti resume pekerjaan, Photo,
Sertifikat, dll)


Kata Kunci untuk konfirmasi Kompetensi dari
Asesor Kompetensi (diisi oleh Panitia RPL
Poltekkes Kemenkes Banjarmasin)

TERLAMPIR

Catatan: Dokumen Pendukung dan rekaman produk kerja selama bekerja yang harus disiapkan adalah bukti serta
narasi yang memiliki keterkaitan erat dengan kompetensi program studi yang dipilih di Poltekkes Kemenkes
Banjarmasin

Bagian 2 : Evaluasi Diri terhadap CP Program Studi
Pada bagian 2 ini, terhadap CP Program Studi, nyatakan dalam skala 1 (tidak mampu), 2 (kurang mampu),
4_(mampu), dan 5 (sangat mampu) atas CP prodi yang dilamar.
Capaian Pembelajaran Prodi

Skala
Kemampuan
Pemohon


1.SIKAP:
Kode

Pencapaian

a

CP.S-1

Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan
sikap religius.

b

CP.S-2

Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas
berdasarkan agama, moral dan etika.

c


CP.S-3

Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik.

d

CP.S-4

Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air,
memiliki nasionalisme serta rasa tanggungjawab pada negara dan
bangsa.

e

CP.S-5

Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan agama, dan
kepercayaan serta pendapat atau temuan orisinil orang lain.


f

CP.S-6

Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat,
berbangsa, bernegara dan kemajuan peradaban berdasarkan
Pancasila.

g

CP.S-7

Bekerjasama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian
terhadap masyarakat dan lingkungan.

h

CP.S-8

Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan

bernegara.

i

CP.S-9

Menginternalisasi
kewirausahaan.

j

CP.S-10

Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang
keahliannya secara mandiri.

k

CP.S-11


Mampu menunjukkan kinerja berkualitas & bermutu terhadap hasil
kinerja sendiri, tenaga pendukung yang menjadi tanggung jawab
pengawasannya.

semangat

kemandirian,

kejuangan

dan

l

CP.S-12

Mampu bertanggung gugat terhadap praktik profesional, meliputi
kemampuan menerima tanggung gugat terhadap keputusan dan
tindakan profesional sesuai dengan lingkup praktik dibawah
tanggungjawabnya dan hukum/peraturan perundangan.

m CP.S-13

Mampu melaksanakan praktik keperawatan dengan prinsip etis dan
peka budaya sesuai dengan Kode Etik Perawat Indonesia.

n

Memiliki sikap menghormati hak privasi, nilai budaya yang dianut
dan martabat klien, menghormati hak klien untuk memilih dan
menentukan sendiri asuhan keperawatan dan kesehatan yang
diberikan, serta bertanggungjawab atas kerahasiaan dan keamanan
informasi tertulis, verbal dan elektronik yang diperoleh dalam
kapasitas sesuai dengan lingkup tanggungjawabnya.

CP.S-14

2. Ketrampilan Khusus:
Kode

Pencapaian

a

CP.KK-1

Mampu memberikan asuhan keperawatan kepada individu,
keluarga dan kelompok baik sehat, sakit dan kegawatdaruratan
dengan memperhatikan aspek bio, psiko, sosial kultural dan
spiritual yang menjamin keselamatan klien (patient safety), sesuai
standar asuhan keperawatan dan berdasarkan perencanaan
keperawatan yang telah tersedia.

b

CP.KK-2

Mampu melaksanakan prosedur bantuan hidup dasar (basic life
support/BLS) pada situasi gawat darurat/bencana dengan memilih
dan menerapkan metode yang tepat, sesuai standar dan
kewenangannya.

c

CP.KK-3

Mampu memberikan (adminitering) dan mencatat obat oral,
topikal, parenteral dan supositoria sesuai standar pemberian obat
dan kewenangan yang didelegasikan.

d

CP.KK-4

Mampu memilih dan menggunakan peralatan dalam memberikan
asuhan keperawatan sesuai dengan standar asuhan keperawatan.

e

CP.KK-5

Mampu mengumpulkan data, menganalisa dan merumuskan
masalah, merencanakan, mendokumentasikan dan menyajikan
informasi asuhan keperawatan.

f

CP.KK-6

Mampu melakukan komunikasi terapeutik dengan klien dan
memberikan informasi yang akurat kepada klien dan/ keluarga/
pendamping/ penasehat tentang rencana tindakan keperawatan
yang menjadi tanggung jawabnya.

g

CP.KK-7

Mampu memberikan pendidikan kesehatan untuk meningkatkan
pola hidup sehat klien dan menurunkan angka kesakitan.

h

CP.KK-8

Mampu menunjukkan kinerja bermutu dan berkualitas yang
terukur terhadap hasil kerja sendiri, tenaga kerja pendukung
(support workers) yang menjadi tanggungjawab pengawasan di
lingkup bidang kerjanya.

i

CP.KK-9

Mampu melakukan pencegahan penularan infeksi dan promosi
kesehatan.

Skala
Kemampuan
Pemohon

j

CP.KK-10

Mampu menggunakan tata bahasa logis, ekspresi, dan istilah medis
yang sesuai dengan konteks waktu dan tempat melalui latihanlatihan bahasa logis yang terintegrasi (listening, speaking, reading,
writing) untuk kemudian mengadopsi dan menyesuaikan dengan
situasi yang sebenarnya.

k

CP.KK-11

Mampu melaksanakan asuhan keperawatan pada pasien pre dan
post operasi, gawat darurat, kelompok khusus, psikososial,
komunitas dan korban bencana massal.
3.Ketrampilan Umum:

Kode

Pencapaian

a

CP.KU-1

Menyelesaikan pekerjaan berlingkup luas dengan menganalisis
data serta metode yang sesuai dan dipilih dari beragam metode
yang sudah maupun belum baku dan dengan menganalisis data.

b

CP.KU-2

Menunjukkan kinerja dengan mutu kuantitas yang terukur.

c

CP.KU-3

Memecahkan masalah pekerjaan dengan sifat dan konteks yang
sesuai dengan bidang keahlian terapanya, didasarkan pada
pemikiran logis dan inovatif, dilaksanakan dan bertanggungjawab
atas hasilnya secara mandiri.

d

CP.KU-4

Menyusun laporan tentang hasil dan proses kerja dengan akurat
dan sahih, mengkomunikasikan secara efektif kepada pihak lain
yang membutuhkannya.

e

CP.KU-5

Bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja kelompok.

f

CP.KU-6

Melakukan supervisi dan evaluasi diri terhadap penyelesaian
pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada di bawah
tanggungjawabnya.

g

CP.KU-7

Melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang
berada
di bawah
tanggungjawabnya,
dan mengelola
pengembangan kompetensi kerja secara mandiri.

h

CP.KU-8

Mendokumentasikan,
menyimpan,
mengamankan,
dan
menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan dan
mencegah plagiasi.

i

CP.KU-9

Mampu mengintegrasikan pengetahuan, pandangan, falsafah di
berbagai budaya masyarakat dalam merencanakan asuhan
keperawatan.

j

CP.KU-10

Mampu menguasai teknik, prinsip, prosedur, pelaksanaan asuhan /
praktek keperawatan yang dilaksanakan secara mandiri /
berkelompok.

k

CP.KU-11

Mampu menjalankan berbagai aplikasi sistem informasi kesehatan.
4.Penguasaan pengetahuan:

Kode

Pencapaian

a

CP.P-1

Menyelesaikan pekerjaan berlingkup luas dengan menganalisis
data serta metode yang sesuai dan dipilih dari beragam metode
yang sudah maupun belum baku dan dengan menganalisis data.

b

CP.P-2

Menunjukkan kinerja dengan mutu kuantitas yang terukur.

Skala
Kemampuan
Pemohon

Skala
Kemampuan
Pemohon

c

CP.P-3

Memecahkan masalah pekerjaan dengan sifat dan konteks yang
sesuai dengan bidang keahlian terapanya, didasarkan pada
pemikiran logis dan inovatif, dilaksanakan dan bertanggungjawab
atas hasilnya secara mandiri.

d

CP.P-4

Menyusun laporan tentang hasil dan proses kerja dengan akurat
dan sahih, mengkomunikasikan secara efektif kepada pihak lain
yang membutuhkannya.

e

CP.P-5

Bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja kelompok.

f

CP.P-6

Melakukan supervisi dan evaluasi diri terhadap penyelesaian
pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada di bawah
tanggungjawabnya.

g

CP.P-7

Melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang
berada
di bawah
tanggungjawabnya,
dan mengelola
pengembangan kompetensi kerja secara mandiri.

h

CP.P-8

Mendokumentasikan,
menyimpan,
mengamankan,
dan
menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan dan
mencegah plagiasi.

i

CP.P-9

Mampu mengintegrasikan pengetahuan, pandangan, falsafah di
berbagai budaya masyarakat dalam merencanakan asuhan
keperawatan.

j

CP.P-10

Mampu menguasai teknik, prinsip, prosedur, pelaksanaan asuhan /
praktek keperawatan yang dilaksanakan secara mandiri /
berkelompok.

k

CP.P-11

Mampu menjalankan berbagai aplikasi sistem informasi kesehatan.

l

CP.P-12

Menyelesaikan pekerjaan berlingkup luas dengan menganalisis
data serta metode yang sesuai dan dipilih dari beragam metode
yang sudah maupun belum baku dan dengan menganalisis data.

m CP.P-13

Menunjukkan kinerja dengan mutu kuantitas yang terukur.

n

CP.P-14

Memecahkan masalah pekerjaan dengan sifat dan konteks yang
sesuai dengan bidang keahlian terapanya, didasarkan pada
pemikiran logis dan inovatif, dilaksanakan dan bertanggungjawab
atas hasilnya secara mandiri.

o

CP.P-15

Menyusun laporan tentang hasil dan proses kerja dengan akurat
dan sahih, mengkomunikasikan secara efektif kepada pihak lain
yang membutuhkannya.

p

CP.P-16

Bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja kelompok.

q

CP.P-17

Melakukan supervisi dan evaluasi diri terhadap penyelesaian
pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada di bawah
tanggungjawabnya.

Pernyataan Pendaftar
SAYA TELAH MEMBACA DAN MENGISI FORMULIR PENDAFTARAN UNTUK MENGIKUTI
PERKULIAHAN MELALUI STRATEGI RPL DI POLTEKKES KEMENKES BANJARMASIN
DENGAN BAIK, DAN SAYA MENYATAKAN :
1. Semua informasi yang saya tuliskan adalah sepenuhnya benar dan saya bertanggungjawab atas seluruh
data dalam formulir ini.
2. Saya memberikan ijin kepada pihak pengelola program RPL, untuk melakukan pemeriksaan kebenaran
informasi yang saya berikan dalam formulir aplikasi ini kepada seluruh pihak yang terkait dengan jenjang
akademik sebelumnya dan kepada perusahaan tempat saya bekerja sebelumnya dan atau saat ini saya
bekerja.
3. Saya bersedia melengkapi berkas yang dibutuhkan untuk pelaksanaan proses credit transfer dan atau
asesmen pengalaman kerja.
4. Saya akan mengikuti proses asesmen sesuai dengan kesepakatan waktu yang ditetapkan dan saya akan
melunasi biaya pendaftaran setelah pengisian aplikasi ini selesai.
5. Saya akan mentaati seluruh hal yang tercantum dalam peraturan akademik dan hal-hal terkait administrasi
selama saya mengikuti perkuliahan di Poltekkes Kemenkes Banjarmasin
Tanda tangan Calon Peserta :

Tanggal :

Catatan :
1. Formulir yang sudah diisi lengkap calon peserta di email dalam format docx/ doc ke d3perawatbjb@gmail.com
2. Jika berkas portofolio dan lainnya dikirimkan melalui jasa kurir atau pos, maka bukti pengiriman dapat di fax ke
(0511) 4772288
3. Bukti transfer untuk pembayaran pendaftaran dapat di email ke d3perawatbjb@gmail.com
Kode dan tipe-tipe bukti
Kode Bukti

Tipe – tipe Bukti

SK

=

Sertifikat kompetensi

SR

=

Surat referensi dari supervisor/perusahaan mengenai uraian pekerjaan yang saudara
lakukan pada perusahaan tersebut

CP

=

Contoh pekerjaan yang pernah anda buat (produk jadi)

JD

=

‘Job description’ dari perusahaan mengenai pekerjaan anda

WS

=

Wawancara dengan supervisor, teman sejawat atau klien

De

=

Demonstrasi pekerjaan/keterampilan yang dipersyaratkan

Pe

=

Pengalaman Industri (on the job training, magang, kerja praktek, dll)

L

=

Bukti-bukti lainnya yang relevan