SAP SISTEM AKUNTANSI I

Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi
Muhammadiyah Jakarta

SATUAN ACARA PERKULIAHAN ( SAP )
MATA KULIAH
KODE MATA KULIAH
BOBOT SKS
PROGRAM STUDI

:
:
:
:
TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM :

SISTEM AKUNTANSI I
30035402
2 SKS
S1 AKUNTANSI
Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan pengertian sistem akuntansi dan memahami
metode pengembangan sistem, memahami secaara rinci perancangan formulir, serta memahami secara rinci sistem

pengendalian intern.

Tatap
Muka

Tujuan Instruksional Khusus

Pokok Bahasan

Sub Pokok Bahasan

1

Mendalami pengertian sistem, sistem
akuntansi, prosedur, tujuan penyusunan
sistem akuntansi dan memahami
metode, analisis, desain implementasi,
dan simbol-simbol pembuatan sistem

Sistem akuntansi dan

metodologi
pembangunan sistem
akuntansi

1.Definisi sistem
2.sistem akuntansi
3.Perbedaan pengertian sistem dan prosedur
4.komponen utama sistem akuntansi
5.sistem akuntansi dalam perusahaan
manufaktur
6.tujuan umum pekerjaan penyusunan
sistem
7.tipe penugasan penyusunan sistem
akuntans
8.siapa yang harus mengerjakan pekerjaan
pengembangan sistem
9.sistem akuntansi untuk melaksanakan
bisnis
10.hubungan sistem akuntansi dengan
sistem informasi manajemen

11.metodelogi pengembangan sistem
12.analisis sistem
13.desain sistem
14.Implementasi sistem

Teknik
Pembelajaran
.Kuliah
.Tugas
.Diskusi

Media
Pembelajaran
.OHP
.Papan Tulis
.Photocopy

Sumber

2


Memahami secara definisi, manfat,
penggolongan dan faktor perancangan
formulir

Formulir

3

Memahami dan dapat membuat
perancangan jurnal, nuku besar, dan
buku pembantu

Jurnal, buku besar
dan buku pembantu

4

Memahami dan dapat membantu
perancangan sistem pengendalian intern


Sistem pengendalian
intern

15.simbol untuk pembuatan bagan alur data
16.simbol untuk pembuatan bagan alur
dokumen
1.Definisi formulir
2.Formulir elektronik
3.Manfaat formulir
4.Golongan formulir menurut sumbernya
5. Golongan formulir menurut
penggunaannya
6.prinsip dasar yang melandasi
perancangan formulir
7.Kapan formulir diperlukan
8.Faktor yang perlu dipertimbangkan dalam
merancang formulir
9.Informasi yang diperlukan dalam kembali
suatu formulir

10.Dokumen sumber dan dokumen
pendukung

1.Prinsip-prinsip dasar jurnal
2.Jenis jurnal
3.Metode pencatatan data kedalam
jurnal
4.Langkah
5.Karakteristik buku besar dan buku
pembantu
6.Formulir dan susunan rekening buku
besar
7.Kode rekening
8.Buku pembantu
9.Posting ke rekening buku besar dan
buku pembantu
10.Cara penanganan dokumen sumber
1.Definisi system pengendalian intern
2.Unsure pengendalian intern
3.Lingkungan pengendalian system

4.Siapa yang bertanggung jawab atas
SPI
5.Konsep yang salah mengenai SPI

.Kuliah
.Tugas
.Diskusi

.OHP
.Papan Tulis
.Photocopy

.Kuliah
.Tugas
.Diskusi

.OHP
.Papan Tulis
.Photocopy


.Kuliah
.Tugas
.Diskusi

.OHP
.Papan Tulis
.Photocopy

5

Memahami dan dapat memberikan
contoh formulir untuk penjualan kredit
serta prosedur pengawasannya

Sistem penjualan
kredit

6

Memahami dan dapat memberikan

Sistem akuntansi
prosedur pencatatan piutang, pernyataan piutang
piutang, distribusi penjualan dan
metode distribusi

7

Memahami dan dapat menerapkan
sistem akuntansi pembelian, dan sistem
pembelian dalam lingkungan
pengolahan data elektonik

8
9

Ujian tengah semester
Memahami dan dapat menerapkan
sistem akuntansi utang

Sistem akuntansi

pembelian

Sistem akuntansi
Utang

1.Penjualan kredit
2.Penjualan kredit dengan kartu kredit
perusahaan
3.Sistem penjualan kredit
4.Sistem retur penjualan
5.Kombinasi prosedur order pengiriman
dan prosedur penagihan
1.Prosedur pencatatan piutang
2. Prosedur pernyataan piutang
3.Disribusi penjualan
4.Metode disribusi penjualan
5.Faktor-faktor yang harus
dipertimbangkan dalam pemilihan
metode distribusi
1.Diskripsi kegitan pembelian

2.Fungsi yang terkait
3.Jaringan prosedur yang membentuk
system
4.Informasi yang diperlukan oleh
manajemen
5.Dokumen yang digunakan
6.Catatan akuntansi yang digunkan
Unsur pengendalian intern dan
penjelasannya

.Kuliah
.Tugas
.Diskusi

.OHP
.Papan Tulis
.Photocopy

.Kuliah
.Tugas
.Diskusi

.OHP
.Papan Tulis
.Photocopy

.Kuliah
.Tugas
.Diskusi

.OHP
.Papan Tulis
.Photocopy

1.Sistem retur pembelian
2.Pembelian pencatatan utang
3.Distribusi pembelian
4.Metode distribusi pembelian

.Kuliah
.Tugas
.Diskusi

.OHP
.Papan Tulis
.Photocopy

10

Memahami dan memberikan contoh
untuk formulir organisasi, dan prosedur
sistem kepegawaian, pencatatan waktu
dan penggajian

Sistem kepegawaian
pencatatan waktu
dan penggajian

11-12

Memahami dan memberikan contoh
formulir organisasi, dan prosedur
pengawasan produksi

Sub sistem
pengawasan
produksi dan
pengawasan biaya

13

Memahami dan dapat memberikan
contoh formulir untuk pengeluaran
modal dan pengeluaran pendapatan
serta prosedur pengawasannya

Sistem Persediaan

14

Memahami dan dapat memberikan
contoh sistem kas

Sistem Kas

1.Pengertian gaji dan upah
2.Organisasi yang terkait dan tugasnya
3.Penjelasan secara rinci unsur-unsur
pengendalian intern sistem kepegawaian
pencatatan waktu dan penggajian
4.Formulir-formulir yang digunakan
5.Prosedur kepegawaian, pencatatan
waktu dan penggajian
6.Catatan akuntansi yang digunakan
1.Pengertian sistem pengawasan
produksi
2.Organisasi yang terkait
3.Penjelasan secara rinci unsur-unsur
pengendalian intern sistem pengawasan
produksi dan pengawasan biaya
4.Formulir-formulir yang digunakan
5.Prosedur produksi pesanan dan
produksi dan produksi masa atau
berulang
6.Prosedur biaya produksi (bahan, upah
dan BOP) termasuk reur bahan dari
bagian produksi
7.Catatan akuntansi yang digunakan
1.Pengertian dan penggolongan
persediaan
2.Kartu tumpukan/barang
3.Kartu gudang
4.Prosedur pembelian dan penjualan
yang berhubungan dengan persediaan,
termasuk retur pembelian dan retur
penjualan
1.Pengertian dan penggolongan kas
2.Dana kas kecil
3.Penjelasan secara rinci unsur-unsur
sistem pengendalian intern sistem kas
4. Formulir-formulir yang digunakan
5.Prosedur penerimaan dan pengeluaran

.Kuliah
.Tugas
.Diskusi

.OHP
.Papan Tulis
.Photocopy

.Kuliah
.Tugas
.Diskusi

.OHP
.Papan Tulis
.Photocopy

.Kuliah
.Tugas
.Diskusi

.OHP
.Papan Tulis
.Photocopy

.Kuliah
.Tugas
.Diskusi

.OHP
.Papan Tulis
.Photocopy

15

Memahami dan dapat memberikan
contoh formulir untuk pengeluaran
modal dan pengeluaran pendapatan
serta prosedur pengawasannya

Sistem akuntansi
aktiva tetap

kas
6. Catatan akuntansi yang digunakan
1.Pengertian dan penggolongan aktiva
tetap
2.Transaksi pengeluaran, modal dan
pengeluaran pendapatan formulir yng
digunakan unsur pengendalian intern
pelaporan

.Kuliah
.Tugas
.Diskusi

.OHP
.Papan Tulis
.Photocopy

Daftar Pustaka :
1. Bodnar, George H dan William S. Hoopwood, Sistem Informasi Akuntansi, terjemahan oleh Amir Yusuf dan Rudi M. Tambunan, Selemba Empat,
Jakarta, 2000.
2. Jogiyanto, HM, Analisis dan desain Sistem Informasi : Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis, Andi Offset, Yogyakarta, 2002
3. Hall, James A, Sistem Informasi Akuntansi , Salemba Empat, Jakarta, 2001
4. Zaki Baridwan, Sistem Informasi Akuntansi, BPFE UGM, Yogyakarta, edisi kedua, 2008

Dokumen yang terkait

ANALISIS DANA PIHAK KETIGA PADA PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA PERIODE TRIWULAN I 2002 – TRIWULAN IV 2007

40 502 17

SISTEM OTOMATISASI SONAR (LV MAX SONAR EZ1) DAN DIODA LASER PADA KAPAL SELAM

15 214 17

ANALISIS SISTEM TEBANG ANGKUT DAN RENDEMEN PADA PEMANENAN TEBU DI PT PERKEBUNAN NUSANTARA X (Persero) PABRIK GULA DJOMBANG BARU

36 327 27

ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERN DALAM PROSES PEMBERIAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) (StudiKasusPada PT. Bank Rakyat Indonesia Unit Oro-Oro Dowo Malang)

160 705 25

IMPROVING CLASS VIII C STUDENTS’ LISTENING COMPREHENSION ACHIEVEMENT BY USING STORYTELLING AT SMPN I MLANDINGAN SITUBONDO IN THE 2010/2011 ACADEMIC YEAR

8 135 12

SIMULASI SISTEM KENDALI KECEPATAN MOBIL SECARA OTOMATIS

1 82 1

ANALISIS KELAYAKAN FINANSIAL TERNAK ITIK PETELUR DENGAN SISTEM INTENSIF DAN TRADISIONAL DI KABUPATEN PRINGSEWU

10 119 159

MENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN TEMATIK DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA REALIA DI KELAS III SD NEGERI I MATARAM KECAMATAN GADINGREJO KABUPATEN TANGGAMUS TAHUN PELAJARAN 2011/2012

21 126 83

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN PEMANFAATAN SARANA BELAJAR DI SEKOLAH TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN AKUNTANSI KEUANGAN SISWA KELAS XI AKUNTANSI SMK WIYATA KARYA NATAR TAHUN PELAJARAN 2010/2011

10 119 78

PENGGUNAAN BAHAN AJAR LEAFLET DENGAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE (TPS) TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK SISTEM GERAK MANUSIA (Studi Quasi Eksperimen pada Siswa Kelas XI IPA1 SMA Negeri 1 Bukit Kemuning Semester Ganjil T

47 275 59