Konsepsi dan Kepercayaan Orang Dari Siombak Mengenai Makhluk Halus (Studi Kasus Lingkungan Tujuh (Siombak) Kelurahan Paya Pasir Kecamatan Medan Marelan)

KONSEPSI DAN KEPERCAYAAN ORANG DARI SIOMBAK
MENGENAI MAKHLUK HALUS
(Studi Kasus Lingkungan Tujuh (Siombak) Kelurahan Paya Pasir
Kecamatan
Medan Marelan)

SKRIPSI
Diajukan Guna Memenuhi Syarat Mendapatkan Gelar
Sarjana Ilmu Sosial Dalam Bidang Antropologi

DINDA AULIA
130905081

DEPARTEMEN ANTROPOLOGI SOSIAL
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2017

Universitas Sumatera Utara


UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

PERNYATAAN ORIGINALITAS

KONSPESI DAN KEPERCAYAN ORANG DARI SIOMBAK
MENGENAI MAKHLUK HALUS
(Studi Kasus Lingkungan Tujuh (Siombak) Kelurahan Paya Pasir
Kecamatan Medan Marelan)

SKRIPSI

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang
pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi,
dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau terdapat yang
pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu
dalam naskah ini dan disebut dalam daftar pustaka.
Apabila dikemudian hari terbukti lain atau tidak seperti yang saya nyatakan di
sini, saya bersedia di proses secara hukum dan siap menanggalkan gelar
kesarjanaan saya.


Medan,

Juni, 2017
Penulis

Dinda Aulia

i

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK

Dinda Aulia, NIM 130905081. 2017. Skripsi ini berjudul KONSEPSI DAN
KEPERCAYAAN ORANG DARI SIOMBAK MENGENAI MAKHLUK HALUS
(Studi Kasus Lingkungan Tujuh (Siombak) Kelurahan Paya Pasir Kecamatan
Medan Marelan). Skripsi ini terdiri dari 131 halaman, 23 foto dan 9 tabel.
Sistem kepercayaan masyarakat terhadap kekuatan yang lebih tinggi
mendorong masyarakat untuk mempercayai hal-hal yang gaib termasuk Makhluk

gaib atau makhluk halus. Kepercayaan ini kemudian dibakukan dalam bentuk
cerita-cerita Melalui penelitian ini, penulis ingin menjelaskan bagaimana konsepsi
dan kepercayaan orang di Siombak mengenai Makhluk halus yang berisikan
gambaran tentang kerangka dan struktur pola pikir mereka yang melibatkan
pemahaman-pemahaman mengenai pengalaman masing-masing informan dalam
memaknai cerita-cerita tentang makhluk halus yang beredar ditengah-tengah
masyarakat Siombak. Hingga pada akhirnya membawa kepada sebuah kesimpulan
yaitu segala perilaku keseharian mereka mencerminkan atau atas dasar pemaknaan
mereka mengenai makhluk halus itu sendiri. Pemaknaan tersebut berasal dari
pengalaman-pengalaman masa lalu masyarakat di Siombak. Pengalaman masa
lalu merupakan karakter tetap bagi mereka yang menjadi sumber realita masa
sekarang. Keberadaannya terus ditafsir kembali berdasarkan apa yang ingin
dicapai di masa depan.

Kata-kata kunci : Konsepsi, Kepercayaan, Makhluk halus, Cerita
Pengalaman, Pemaknaan

ii

Universitas Sumatera Utara


UCAPAN TERIMA KASIH
Alhamdulillahi rabbil alamin, segala puji dan syukur penulis panjatkan
kepada Allah SWT yang selalu memberikan rahmat, hidayah dan karunia-Nya
kepada penulis sehingga akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi yang
berjudul: KONSEPSI DAN KEPERCAYAAN ORANG DARI SIOMBAK
MENGENAI MAKHLUK HALUS (Studi Kasus Lingkungan Tujuh
(Siombak) Kelurahan Paya Pasir, Kecamatan Medan Marelan) ini dapat
diselesaikan dengan baik. Serta tidak lupa penulis mengucapkan shalawat dan
salam atas junjungan Nabi Besar Muhammad SAW yang syafaat nya sangat
diharapkan di hari kelak. Skripsi ini disusun untuk memenuhi syarat guna
memperoleh gelar sarjana dari Departemen Antropologi Sosial, Fakultas Ilmu
Sosial dan Ilmu Politik.
Skripsi ini secara khusus ku persembahkan kepada yang teristimewa kedua
orangtua tercinta yaitu Ayahanda Alm. H. Ismail yang semasa hidupnya begitu
bahagia melihat dua kakakku memperoleh gelar sarjana, semoga karya skripsi
yang telah penulis buat dengan susah payah ini juga membuatnya tersenyum
bahagia disana, dan juga Ibunda Hj. Yusniwati yang selalu mendoakan penulis
didalam shalatnya agar dapat menjadi seorang yang sukses dunia akhirat. Terima
kasih atas semua perjuangan, kebaikan, doa, nasehat, pengorbanan dan kasih

sayangnya yang telah dicurahkan kepada penulis sampai saat ini.
Terima kasih kepada dua kakakku yaitu Rita Anggraini, S.P dan Ayu
Wulandari, S.Sos juga telah memberikan doa dan dukungannya kepada penulis,

iii

Universitas Sumatera Utara

walaupun kita sering berselisih pendapat namun kita tetap saling menyayangi,
serta keempat keponakanku yaitu Habib, Nabila, Syamil dan Keysha yang selalu
menghibur penulis disaat jenuh menghampiri.
Terima kasih kepada Bapak Dr. Fikarwin Zuska selaku Ketua Departemen
Antropologi Sosial FISIP USU serta Bapak Drs. Agustrisno, M.SP selaku
Sekretaris Departemen Antropologi Sosial dan juga selaku dosen pembimbing
penulis dalam pembuatan skripsi ini, terima kasih atas ilmu yang telah diberikan.
Semoga ilmu yang telah diberikan menjadi ilmu yang bermanfaat untuk kita
semua. Tak lupa terima kasih kepada seluruh jajaran dosen Antropologi sosial,
Universitas Sumatera Utara yaitu Pak Nurman, Pak Herman, Pak Zulkifli, Pak
Lister, Ibu Nita, Ibu Ritha, Ibu Tjut, Ibu Sabariah, Pak Yance, Pak Hamdani, Pak
Wan, Pak Farid juga Kak Nur.

Terima kasih kepada warga Lingkungan Tujuh, Kelurahan Paya Pasir,
khususnya kepada Pak Ponidi selaku Kepala Lingkungan Tujuh beserta keluarga,
Ibu Astinah selaku Sekretaris PKK di Kelurahan Paya Pasir, Ibu Lismawati, Ibu
Rubiah, Ibu Siti, Ibu Intan, Ibu Sumiati dan yang lainnya yang tak bisa saya
sebutkan satu per satu. Terima kasih atas bantuan dan keramahannya yang telah
bersedia meluangkan waktu menanggapi segala pertanyaan yang saya tanyakan
serta dukungan kalian dalam penyusunan skripsi ini.
Terima kasih untuk teman-teman seperjuanganku, yaitu Selvi Ariska,
Miduk Artha Silaen, Syintia S Panjaitan, Yulindasari, Ruth Desi Saragih, Nur
Habibah, Nain Martatty, atas dukungannya serta kebersamaan kita selama kuliah

iv

Universitas Sumatera Utara

dan teman-teman seperjuangan lainnya angkatan 2013. Semoga kita semua dapat
meraih kesuksesan yang dapat membanggakan kedua orangtua dan keluarga.
Akhir kata penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penulisan
skripsi ini, oleh karena itu kritik dan saran penulis akan menerimanya agar skripsi
ini menjadi lebih baik lagi kedepannya dan bermanfaat bagi perkembagan ilmu

Antropologi. Amin ya Rabbal A’lamin.

Medan,

Juni 2017

Penulis,

Dinda Aulia

v

Universitas Sumatera Utara

RIWAYAT HIDUP
Penulis bernama Dinda Aulia. Berdomisili
di Jalan Medan Area Selatan, Gang Perwira
No. 8 Medan. Lahir pada tanggal 30
Agustus 1995 di Medan, Sumatera Utara.
Merupakan anak ketiga dari tiga bersaudara.

Menyelesaikan pendidikan SD di SD
Muhammadiyah 01 Medan, SMP Islam AnNizam, SMAN 6 Medan, dan jenjang
perguruan

tinggi

Universitas

Sumatera

Utara, jurusan Antropologi, Fakultas Ilmu Sosial dan Politik.
Penulis dapat dihubungi di alamat email auliadinda1995@yahoo.com.
Twitter @dinda_chngo, Alamat Facebook Dinda Chaniago dan Instagram
Dindachaniago.
Beberapa kegiatan yang pernah diikuti selama perkuliahan yaitu:
1. Sebagai peserta Inisiasi Antropologi 2013
2. Peserta Training Of Fasilitator 2015
3. Panitia Inisiasi pada Seksi Acara 2015
4. Surveyor PDAM Tirtanadi, 2016
5. Surveyor Metro TV, Pilkada Aceh, 2016


vi

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR
Segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT karena atas
rahmat dan karunia-Nya yang senantiasa menyertai dan menaungi penulis
sehingga penulis dapat menyelesaikan perkuliahan dan skripsi ini. Serta tidak lupa
penulis mengucapkan shalawat dan salam atas junjungan Nabi Besar Muhammad
SAW yang syafa’atnya sangat diharapkan dihari kelak. Penulisan skripsi ini
dilakukan guna memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana pada
bidang Antropologi dari departemen Antropologi. Skripsi ini berjudul
“KONSEPSI DAN KEPERCAYAAN ORANG DARI SIOMBAK MENGENAI
MAKHLUK HALUS (Studi Kasus Lingkungan Tujuh (Siombak) Kelurahan Paya
Pasir Kecamatan Medan Marelan)”.
Dalam penulisan skripsi ini penulis mengakui masih banyak terdapat
kekurangan dan kelemahan serta masih jauh dari kesempurnaan, hal ini karena
adanya hambatan yang disebabkan oleh keterbatasan pengetahuan dan
pengalaman penulis dalam penelitian. Namun, berkat pertolongan Allah SWT

yang selalu memberikan kekuatan, ketabahan, dan keyakinan kepada penulis.
Dalam penulisan skripsi ini dilakukan pembahasan secara holistik mengenai
konsepsi dan kepercayaan orang Siombak mengenai makhluk halus. Pembahasan
tersebut diuraikan dari Bab I sampai Bab VI. Adapun penguraian yang dilakukan
oleh penulis pada skripsi ini adalah:
Bab I penelitian yang dilakukan ini merupakan etnografi mengenai
konsepsi dan kepercayaan orang Siombak mengenai makhluk halus. Penelitian ini

vii

Universitas Sumatera Utara

dilakukan di Lingkungan Tujuh Kelurahan Paya Pasir Kecamatan Medan
Marelan.
Bab II memuat gambaran mengenai lokasi penelitian secara umum hingga
khusus yaitu Letak Lokasi, Kependudukan, Deskripsi dan Sejarah Lokasi
penelitian.
Bab III deskripsi mengenai wujud dari makhluk halus yang diyakini
keberadaannya oleh orang di Siombak
Bab IV mengenai sifat-sifat yang dimiliki oleh masing-masing makhluk

halus menurut pemaknaan orang di Siombak.
Bab V memuat interaksi orang di Siombak dengan makhluk halus berupa
ritual-ritual yang dijalankan semasa hamil hingga kelahiran yang dijalankan orang
Siombak untuk menangkis bahaya-bahaya gaib sebagai bentuk ekspresi atas
pemahaman mereka mengenai makhluk halus yang dapat mengganggu bahkan
mengancam manusia.
Bab VI memuat kesimpulan dan saran penelitian tentang konsepsi dan
kepercayaan orang Siombak mengenai makhluk halus.
Sebagai penutup dari penulisan skripsi ini, dilampirkan pula daftar
kepustakaan sebagai penunjang dalam penulisan termasuk juga sumber-sumber
lainnya.
Penulis telah mencurahkan segala kemampuan, tenaga, pikiran, serta juga
waktu dalam penyelesaian skripsi ini. Namun penulis menyadari masih banyak

viii

Universitas Sumatera Utara

kekuarangannya. Dengan kerendahan hati, penulis mengharapkan kritik dan saran
yang dapat membangun dari para pembaca. Harapan dari penulis agar skripsi ini
dapat berguna bagi seluruh pembacanya.

Medan, Juni 2017
Penulis,

Dinda Aulia

ix

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI

PERNYATAAN ORIGINALITAS .............................................................. i
ABSTRAK..................................................................................................... ii
UCAPAN TERIMA KASIH......................................................................... iii
RIWAYAT HIDUP....................................................................................... vi
KATA PENGANTAR................................................................................... vii
DAFTAR ISI ................................................................................................. x
DAFTAR FOTO ........................................................................................... xiii
DAFTAR TABEL ......................................................................................... xiv
BAB I PENDAHULUAN ........................................................................... 1
1.1 Latar Belakang ......................................................................... 1
1.2 Kajian Pustaka.......................................................................... 7
1.2.1 Konsepsi .......................................................................... 14
1.3 Rumusan Masalah ..................................................................... 14
1.4 Tujuan Penelitian....................................................................... 15
1.5 Manfaat Penelitian..................................................................... 16
1.6 Metode Penelitian...................................................................... 17
1.6.1 Teknik Wawancara .......................................................... 18
1.6.2 Teknik Observasi ............................................................. 19

BAB II GAMBARAN LOKASI ................................................................. 21
2.1 Letak Lokasi............................................................................. 21
2.2 Sarana Prasarana Kel. Paya Pasir .............................................. 21
2.2.1 Sarana Pendidikan........................................................... 21
2.2.2 Sarana Ibadah.................................................................. 22

x

Universitas Sumatera Utara

2.2.3 Sarana Perekonomian...................................................... 23
2.2.4 Sarana Kesehatan ............................................................ 24
2.3 Deskripsi dan Sejarah Lokasi Penelitian.................................... 24
2.4 Kependudukan.......................................................................... 28
2.4.1 Jumlah Penduduk Lingkungan Tujuh .............................. 28
2.4.2 Distribusi Penduduk Berdasarkan Umur.......................... 29
2.4.3 Distribusi Penduduk Berdasarkan Agama dan Etnis ........ 29
2.4.4 Distribusi Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian ....... 30
2.4.5 Distribusi Penduduk Berdasarkan Tingkat Pendidikan..... 31
2.5 Pola Pemukiman...................................................................... 32

BAB III MAKHLUK HALUS ..................................................................... 34
3.1 Langsuir .................................................................................. 34
3.2 Lembidai ................................................................................. 37
3.3 Orang Bunian .......................................................................... 43
3.4 Parit Karmila sebagai tempat angker ........................................ 47
BAB IV SIFAT-SIFAT MAKHLUK HALUS ............................................ 50
4.1 Langsuir ................................................................................... 50
4.2 Lembidai .................................................................................. 64
4.3 Orang Bunian ........................................................................... 67

BAB V INTERAKSI DENGAN MAKHLUK HALUS.............................. 80
5.1 Masa Kehamilan....................................................................... 81
5.2 Pada Saat Kelahiran.................................................................. 85
5.3 Orang Pintar ............................................................................. 91

xi

Universitas Sumatera Utara

5.4 Jimat......................................................................................... 94
5.4.1 Kalung Jimat..................................................................... 94
5.4.2 Kain Tiga Warna............................................................... 96
5.5 Kasus-kasus Pelaksanaan Upacara Kelahiran ............................. 99

BAB VI PENUTUP...................................................................................... 105
6.1 Kesimpulan .............................................................................. 105
6.2 Saran ........................................................................................ 107

Daftar Pustaka .............................................................................................. 108

xii

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR FOTO

FOTO 1

: Danau Siombak ..................................................................... 25

FOTO 2

: Parit Karmila......................................................................... 49

FOTO 3

: Jaring .................................................................................... 54

FOTO 4

: Pandan Berduri...................................................................... 55

FOTO 5

: Bambu Kuning ...................................................................... 57

FOTO 6

: Labu Panjang ........................................................................ 58

FOTO 7

: Pohon Kelapa Hijau .............................................................. 59

FOTO 8

: Bawang Putih Tunggal .......................................................... 60

FOTO 9

: Jerangau ................................................................................ 61

FOTO 10

: Kunyit Bunglai...................................................................... 61

FOTO 11

: Lada Hitam ........................................................................... 62

FOTO 12

: Tahi Besi............................................................................... 63

FOTO 13

: Besi Berani............................................................................ 64

FOTO 14

: Pengikatan Jaring .................................................................. 88

FOTO 15

: Kalung Jimat Milik Ibu Lismawati ........................................ 96

FOTO 16

: Kain Tiga Warna ................................................................... 98

xiii

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL

TABEL 2.2.1 : Sarana Pendidikan Kel. Paya Pasir ........................................ 22
TABEL 2.2.2 : Sarana Ibadah Kel. Paya Pasir............................................... 22
TABEL 2.2.3 : Sarana Perekonomian Kel. Paya Pasir ................................... 23
TABEL 2.2.4 : Sarana Kesehatan Kel. Paya Pasir ......................................... 24
TABEL 2.4.2 : Distribusi Penduduk Menurut Kelompok Umur .................... 29
TABEL 2.4.3 : Distribusi Penduduk Menurut Etnis....................................... 30
TABEL 2.4.4 : Distribusi Penduduk Menurut Mata Pencaharian................... 30
TABEL 2.4.5 : Distribusi Penduduk Menurut Tingkat Pendidikan ................ 31
TABEL 2.5

: Komposisi Rumah Penduduk ................................................ 33

xiv

Universitas Sumatera Utara