PENGARUH KEGIATAN CHAMPION DAY TERHADAP PERKEMBANGAN EMOSI ANAK (STUDI KASUS) Pengaruh Kegiatan Champion Day Terhadap Perkembangan Emosi Anak (Studi Kasus) Pada Kelompok B Pra TK-TK Lazuardi Kamila Global Islamic School Banjarsari Tahun Pelajaran 2013/

PENGARUH KEGIATAN CHAMPION DAY TERHADAP
PERKEMBANGAN EMOSI ANAK (STUDI KASUS)
PADA KELOMPOK B PRA TK-TK LAZUARDI KAMILA
GLOBAL ISLAMIC SCHOOL BANJARSARI
TAHUN PELAJARAN 2013/2014

SKRIPSI
Disusun Guna Memenuhi Sebagian Prasyarat
Mencapai Derajat Sarjana S-1

Disusun Oleh :
ISTIQOMAH MARETYASARI MASNINGRUM
A520100149

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2014

MOTTO




Bermimpilah seolah - olah anda hidup selamanya. Hiduplah seakan-akan
inilah hari terakhir anda.
(James Dean)



Orang yang gagal bukanlah orang yang tidak mampu menyelesaikan
tugasnya tepat waktu melainkan orang yang tidak mampu memahami,
merubah dan mempelajari pengelaman hidupnya.



Ibnu Umar Rodhiyallahu ‘anhu, berkata,” Apabila kamu berada pada waktu
sore, maka janganlah kamu menunggu hingga pagi hari, danapabila kamu
berada pada waktu pagi, maka janganlah menunggu hingga waktu sore hari.
Manfaatkanlah waktu sehatmu sebelum datang waktu sakitmu dan
manfaatkanlah hidupmu sebelum datang kematianmu.”
(Riwayat Bukhari)


PERSEMBAHAN
Skripsi ini saya persembahkan kepada:
Syukur Alhamdulillah segala puji bagi Allah SWT atas segala anugerah yang telah
Rahmat dan Hidayahnya sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini. Skripsi ini
penulis persembahkan untuk:


Untuk kedua orang tua ku tercinta yang telah senantiasa mendukung,
memotivasi serta mencurahkan kasih sayangnya kepadaku selama ini
“terimakasih bapak dan mama”



Ka. LAB. PG-PAUD, Ibu Ummy Hany Eprillia, S. Psi, M. Pd, yang telah
memberikan motivasi dan dorongan dengan sabar selama ini.



Pembimbingku


Drs. Ilham Sunaryo, M.Pd yang telah membimbingku

sampai skripsi selesai.


Pembimbingku Ibu Junita Dwi Wardhani, M. Ed yang telah membimbingku
sampai skripsi selesai.



Kakakku Innaya dan adikku dinda yang kusayangi, saya ucapkan
terimakasih untuk doa dan telah memberikan motivasi untuk ku selama ini.



“Motivator Hati” yang selalu memberikan kesabaran, dukungan, dan
usahanya, sehingga selalu termotivasi dalam menyelesaikan skripsi ini.




Sahabat seperjuangan ku yang telah memberikan semangat untuk ku Aulia,
Devitta, Nunik, Yulia terima kasih untuk waktu yang telah kalian berikan
kepada ku selama ini.



Teman-teman LAB. PG-PAUD FKIP UMS: Mas Syafe’i, Mas Atok, Saiful,
Erin, Dina, Dik Lia, Dik Wawan, Dik Helmi, Dik Fauzan, yang telah
memberikan dorongan sehingga skripsi bisa selesai.



Almamater “ UMS “ yang kucinta.

KATA PENGANTAR

Alhamdulillahirobbil’alamin, segala puji dan syukur dipanjatkan kepada
Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayahNya, sehingga peneliti
dapat menyelesaikan skripsi ini. dengan judul “ PENGARUH KEGIATAN

CHAMPION DAY TERHADAP PERKEMBANGAN EMOSI ANAK (STUDI
KASUS) PADA KELOMPOK B PRA TK-TK LAZUARDI KAMILA GLOBAL
ISLAMIC SCHOOL BANJARSARI TAHUN PELAJARAN 2013/2014 ” sebagai
salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Progdi Pendidikan Anak Usia Dini
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Serta sholawat dan salam senantiasa tercurahkan kepada panutan manusia
di dunia untuk dapatkan surgaNya, Rasulullah Muhammad SAW, keluarga serta
sahabat-sahabat dan pengikutnya. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk
mengetahui bagaimana mengembangkan perkembangan emosi anak di Pra TK-TK
Lazuardi Kamila Banjarsari. Kegiatan Champion Day merupakan salah satu
kegiatan alternatif yang dilakukan di Pra TK-TK Lazuardi Kamila, karena
pelaksanaannya

sebagai

kegiatan

pendukung

untuk


mengembangkan

perkembangan anak khususnya perkembangan emosi anak.
Pada kesempatan ini peneliti menyadari bahwa karya ini dapat tersusun
karena bantuan, bimbingan, dan pengarahan. Untuk itu pada kesempatan ini
dengan rasa hormat peneliti mengucapkan terimakasih sebesar-besarnya kepada:
1.

Prof. Drs. Harun Joko Prayitno, M.Hum, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan
Ilmu

Pendidikan

Universitas

Muhammadiyah

Surakarta


yang

telah

memberikan ijin melakukan penelitian ini.
2.

Drs. Ilham Sunaryo, M. Pd, selaku Ketua Program Studi PAUD UMS
Surakarta.

3.

Drs. Ilham Sunaryo, M. Pd, selaku pembimbing yang telah memberikan
pengarahan, bimbingan dan ilmunya untuk penulisan skripsi ini hingga selesai.

4.

Junita Dwi Wardhani, M. Ed, selaku pembimbing yang telah memberikan
pengarahan, bimbingan dan ilmunya untuk penulisan skripsi ini hingga selesai.


5.

Bapak/Ibu Dosen progdi PAUD yang tidak henti-hentinya memberikan ilmu
dan semua pihak yang turut membantu dalam menyelesaikan skripsi ini.

6.

Mr. Nasyir, S. P selaku kepala sekolah Pra TK-TK Lazuardi Kamila GIS
Banjarsari Surakarta yang telah memberikan ijin dan kesempatan dalam
pelaksanaan penelitian.

7.

Mrs. Yuyun Prasetyorini, S.Pd selaku Wakil Kepala Sekolah dan Bagian
Kurikulum Pra TK-TK Lazuardi Kamila GIS Banjarsari Surakarta yang telah
memberikan ijin dan kesempatan dalam pelaksanaan penelitian.

8.

Mrs. Novi Widiyanti, S. Pd, dan Mrs. Ika Nurma Yunita, S.Pd selaku guru kelas

dan guru Shadow kelompok B yang telah memberikan kesempatan serta
membantu dalam pelaksanaan penelitian ini.

9.

Seluruh anak-anak kelompok B di sekolah Pra TK-TK Lazuardi Kamila GIS
Banjarsari Surakarta.

10. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, yang telah membantu
kelancaran penyusunan skripsi ini.
Penulis berharap penelitian ini dapat bermanfaat bagi penulis pada khususnya
dan bagi pembaca pada umumnya. Akhirnya harapan penulisan semoga skripsi ini
dapat bermanfaat, bagi pembaca dan penulis dan dapat menjadi rujukan bagi
perkembangan Ilmu Pendidikan.

Surakarta,

2014

Peneliti


DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ...................................................................................... i
HALAMAN PERSETUJUAN ........................................................................ ii
HALAMAN PENGESAHAN ......................................................................... iii
HALAMAN PERNYATAAN......................................................................... iv
HALAMAN MOTTO ..................................................................................... v
HALAMAN PERSEMBAHAN ...................................................................... vi
KATA PENGANTAR .................................................................................... viii
DAFTAR ISI .................................................................................................. x
DAFTAR TABEL .......................................................................................... xiii
DAFTAR GAMBAR ...................................................................................... xiv
DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................... xv
ABSTRAKS ................................................................................................... xvi
BAB I PENDAHULUAN ............................................................................... 1
A. Latar Belakang Masalah ...................................................................... 1
B. Perumusan Masalah............................................................................. 4
C. Tujuan Penelitian ................................................................................ 5
D. Manfaat Penelitian............................................................................... 5


BAB II LANDASAN TEORI ......................................................................... 7
A. Tinjauan Pustaka ................................................................................. 7
B. Kajian Teori ........................................................................................ 8
1. Perkembangan Emosi .................................................................... 8
a. Pengertian Perkembangan Emosi ............................................. 8
b. Karakteristik Perkembangan Emosi Anak ................................ 11
c. Mekanisme Perkembangan Emosi............................................ 18
d. Faktor Yang Mempengaruhi Perkembangan Emosi .................. 21
2. Kegiatan Champion Day ................................................................ 29
a. Pengertian Kegiatan Champion Day......................................... 29
b. Tujuan Kegiatan Champion Day .............................................. 33
c. Manfaat Kegiatan Champion Day ............................................ 34
d. Tahapan Pelaksanaan Kegiatan Champion Day ........................ 36
BAB III METODE PENELITIAN ................................................................. 39
A. Jenis Penelitian .................................................................................... 39
B. Setting Penelitian ............................................................................... 40
C. Subjek Penelitian ................................................................................ 40
D. Tekhnik Pengumpulan Data ................................................................ 41
E. Instrumen Penelitian ........................................................................... 48
F. Tekhnik Analisis Data ........................................................................ 49
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN .................................. 51
A. Hasil Penelitian ................................................................................... 51

1. Identitas Sekolah .......................................................................... 51
2. Temuan Penelitian ........................................................................ 56
B. Deskripsi Hasil Penelitian ................................................................... 62
1. Kondisi Perkembangan Emosi Anak TK Lazuardi Kamila ........... 62
2. Pengaruh Kegiatan Champion Day Terhadap Perkembangan Emosi..67
C. Pembahasan ........................................................................................ 71
BAB V PENUTUP ........................................................................................ 75
A. Kesimpulan dan Saran ........................................................................ 75
1. Kesimpulan .................................................................................. 75
2. Implikasi ...................................................................................... 76
3. Saran ............................................................................................ 76
DAFTAR PUSTAKA .................................................................................... 77
LAMPIRAN

DAFTAR TABEL

Tabel

Halaman

2.1 Perbedaan dan Persamaan Penelitian ........................................................ 8
3.1 Format Angket Penelitian ......................................................................... 47
3.2 Indikator dan Butir Amatan ...................................................................... 49

DAFTAR GAMBAR
Gambar 4.1 .................................................................................................... 61

DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran
1. Surat Ijin Riset.
2. Surat Balasan Pernyataan Ijin Riset.
3. Angket Observasi Perkembangan Anak.
4. Hasil Instrumen Penelitian.
5. Database Anak Didik Kelompok B.
6. Dokumentasi Penelitian.

ABSTRAK

PENGARUH KEGIATAN CHAMPION DAY TERHADAP PERKEMBANGAN
EMOSI ANAK (STUDI KASUS) PADA KELOMPOK B PRA TK-TK LAZUARDI
KAMILA GLOBAL ISLAMIC SCHOOL BANJARSARI
TAHUN PELAJARAN 2013/2014

Istiqomah Maretyasari Masningrum, A520100149, Jurusan Pendidikan Guru Anak
Usia Dini, Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan, Universitas
Muhammadiyah Surakarta, 2014, 90 Halaman.

Penelitian ini bertujuan untuk (1) mendeskripsikan mengenai perkembangan emosi
pada anak usia dini. (2) mengidentifikasi pengaruh yang berkenaan dengan
perkembangan emosi pada anak usia dini. (3) menganalisis pengaruh kegiatan
Champion Day terhadap perkembangan emosi anak usia dini. Penelitian ini
merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Penelitian ini
dilakukan di PRA TK-TK Lazuardi Kamila, Banjarsari Surakarta. Dimana anak
kelompok B merupakan subjek penelitian tahun ajaran 2013/2014. Penelitian ini
bersifat kolaboratif antara peneliti, guru kelas, wakil kepala sekolah dan wali
murid. Data diperoleh dari hasil wawancara, observasi, catatan lapangan,
dokumentasi dan angket/ kuisioner sebagai data pelengkap. Hasil dari penelitian
ini adalah: (1) Kegiatan Champion Day merupakan kegiatan pendukung anak
untuk mengembangkan aspek perkembangan anak. (2) Kegiatan Champion Day
bertujuan untuk memotivasi anak baik dalam berinteraksi, berperilaku, disiplin. (3)
Kegiatan Champion Day memiliki manfaat agar anak memiliki kemauan dalam
mengubah dan membentuk, serta menahan emosi yang tidak dikehendaki
lingkungan sekitar. (4) Kegiatan Champion Day mampu memberikan pengaruh
dalam mengembangkan emosi anak.
Kata kunci: Champion Day, emosi anak usia dini, perkembangan anak.