Memahami KONSEP ketrampilan manajer pend

MEMAHAMI KONSEP
KETRAMPILAN MANAJER
PENDIDIKAN ISLAM
BERDASARKAN AJARAN ISLAM
Disusun Oleh:
Fitria (2013-112-01-2355)
Shirli Marzuqoh (2013-112-01-2410)

APA PENGERTIAN MANAJER KONSEP
BERDASARKAN PRINSIP ISLAM?
• Manajer adalah
• Orang yang mengatur pekerjaan atau kerjasama diantara
berbagai kelompok atau sejumlah orang untuk mencapai
sasaran.
• Orang yang berwenang dan bertanggung jawab membuat
rencana,
mengatur,
memimpin,
dan
mengendalikan
pelaksanaanya untuk mencapai sasaran tertentu.

• Menurut robert tanembaum, manajer adalah sesorang yang
mengarahkan orang lain dan bertanggung jawab atas pekerjaan
tersebut.
• Manajer adalah seseorang yang bekerja melalui orang lain
dengan mengoordinasikan kegiatan-kegiatan mereka guna

LANJUTAN...
• Tingkatan manajer
• Manajer lini pertama (first-line management).
• Manajer tingkat menengah (middle management).
• Manajer Puncak ( Top Manajer ).
• Manajer fungsional dan manajer umum
• Manajer fungsional adalah manajer yang memiliki tanggung
jawab pada satu bagian fungsional perusahaan atau
organisasi saja dan tidak ikut campur pekerjaan fungsional
pada bagian lain.
• Manajer umum adalah manajer yang memiliki tanggung
jawab seluruh bagian/fungsional pada suatu perusahaan atau
organisasi.


APA KETRAMPILAN MANUSIAWI BERDASARKAN KONSEP
ISLAM?

• Keterampilan konseptual (conceptional skill)
• Keterampilan berhubungan dengan orang lain (humanity skill)
• Keterampilan teknis (technical skill)
Ricky W. Griffin menambahkan dua keterampilan dasar yang perlu
dimiliki manajer, yaitu:
• Keterampilan manajemen waktu.
• Keterampilan membuat keputusan.

APA KETRAMPILAN TEKNIK BERDASARKAN
PRINSIP ISLAM?
• Teguh dalam Tujuan, luwes dan cara.
• Selalu berdoa dan bekerja keras.
• Menjunjung tinggi nilai kejujuran.
• Mau berkorban untuk meraih keberhasilan.
• Melakukan apa yang harus dilakukan.
• Tidak menunda pekerjaan.
• Menghadirkan ide dan gagasan terbaik.

• Efsiensi dalam penggunaan biaya.

SEKIAN DARI KAMI... SEMOGA
BERMNFAAT...