Pengaruh Sumber dan Dosis Nitrogen Berbeda terhadap Produksi dan Komponen Bahan Kering Jerami Jagurg Manis (Zea mays saccharata). - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

RINGKASAN ,
lixrn1r1c pRASASTI..H2C 096 096. 2003. PengaruhSumberdan Dosis Nitrogen
Berbeda terhadap Produlisi dan Komponen Bahan Kering Jerami Jagurg Mans (Zea
RAHAYUNING TRI MULATSIH dan
mays saccharata). (Pembimbing :
FLORENTINA KUSMIYATI)
Penelitian dilaksanakanpada bulan November 2001 - Januari 7002 di kebtur
percobaan Laboratorium Ihnu Tanarnan Makanan Ternak Fakultas Petemakan
Universitas Diponegoro Tembalang,Semarang. Penelitianbertujuan untuk mengetahui
pengaruhsumberN dan dosis N berbedaterhadapproduksi dan komponenbahankering
jeramijagung manis(Zea mayssaccharata).
Materi yang digrrnakandalarn penelitian rneliputi benih jagung manis, pupuk
kotoran ayafi, urea, TSP, KCl. Peralatan yang digrurakan adalah kantong plastik,
timbangan "tiple beafll" dengan ketelitian 20 g, rneteran, tali rafia, amplop, oven.
Penelitianmenggunakanrancanganacak kelompok (RAK) denganpola faktorial3 x 2
denganulangansebanyak3ka1i.Perlakuarrtersebutadalahsebagaiberikut
Pl : Pupuk IJrea,P2: Pupuk Urea dan Kotoran ayarn 1 : 1, P3 : PupukKotoran Ayam,
Nl : Dosis 100 kg N/Ha, N2 : Dosis 200 kg NlHa. Parameteryang diamati adalah
produksi BK jerami dan klobot, produksi BS klobot dan tongkol. Data yang diperoleh
dianalisiskeragamannya,jika berpengaruhnyata dilanjutkan dengan uji wilayah ganda
Duncan.

Hasil penelitian perlakuan sumber N berbeda memberikan pengaruh nyata
(P0 05) terhadapproduksi bahankeringjerami, bahan
kering klobot dan bahan segartongkol kecuali pada produksi bahan segarklobot. Hasil
terbaik pada perlakuan pemberian dosis 200 kg N/Ha (N2). Tidak memrnjukkanada
interaksi antaraperlakuandosis N dan sumberN terhadapproduksi bahankering jerami,
bahankering klobot dan bahan segartongkol kecuali pada produksi bahan segarklobot.
Hasil terbaikpadaperlakuanpemberianpupuk urea dan pupuk kotoran ayam(N2P2).

Kata kunci : jagungrnanis,produksibahankering, surnberN, dosisN.

ffi

Dokumen yang terkait

Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Jagung Manis (Zea mays saccharata Sturt.) pada Beberapa Persiapan Tanah dan Jarak Tanam

1 33 172

Pertumbuhan Dan Produksi Jagung Manis (Zea Mays Sacharata Sturt. L) Pada Berbagai Jarak Tanam Dan Waktu Olah Tanah

2 42 72

Tanggap Pertumbuhan Dan Produksi Tanaman Jagung Manis (Zea mays Saccharata Sturt.) Terhadap Pemberian Pupuk Anorganik Cair Dan Umur Pemangkasan Daun

12 75 71

Pertumbuhan Dan Produksi Jagung Manis (Zea mays saccharata Sturt.) Pada Berbagai Kombinasi Pupuk Organik Dan Pupuk Anorganik

3 29 62

Respons Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Jagung Manis (Zea mays Saccharata Sturt) terhadap Pemberian Limbah Kopi dan Tepung Darah Sapi

15 52 84

PENGARUH BEBERAPA DOSIS KOMPOS JERAMI PADI DAN PUPUK NITROGEN TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL JAGUNG MANIS (Zea mays saccharata Sturt.).

0 0 7

Pengaruh Berbagai Sumber dan Dosis N terhadap Pertumbuhan dan Produksi Bahan Segar Hijauan Jagung Manis (Zea mays saccharata) - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 1

Pengaruh Pemupukan Nitrogen dan Pemotongan Bunga Jantan Terhadap Produksi Bahan Kering Jerami Jagung Manis - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 1

PRODUKSI BAHAN KERING, FOSFOR, DAN NITROGEN KLOBOT JAGUNG MANIS (Zea mays saccharata) DENGAN PEMBERIAN PUPUK KANDANG DAN FOSFAT - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 14

PRODUKSI BAHAN KERING, NITROGEN DAN FOSFOR JERAMI JAGUNG MANIS (Zea mays saccharata) DENGAN PEMBERIAN PUPUK KANDANG DAN FOSFAT - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 13