Penentuan Beberapa Parameter Mutu Minyak Goreng Bekas Sebelum Dan Sesudah Pengolaha Menggunakan Adsorben Sari Buah Mengkudu Dan Karbon Aktif

PENENTUAN
BEBERAPA
PARAMETER
MUTU
MINYAK
GORENGBEKAS
SEBELUM
DAN
SESUDAH
PENGOLAHANMENGGUNAKAN
ADSORBEN SARI BUAH MENGKUDU DAN KARBON AKTIF

ABSTRAK

Telah dilakukan penelitian tentang pengolahan minyak goreng bekas dengan
menentukan beberapa parameter mutu yaitu bilangan peroksida, bilangan asam,
kadar air, bau berdasarkan mutu minyak goreng menurut SNI 3741:2013. Proses
pengolahan meliputi tiga tahap yaitu penghilangan bumbu (despicing), Netralisasi,
Adsorpsi. Pada tahap adsorpsi ini digunakan dua adsorben yaitu sari buah
mengkudu dan karbon aktif dengan variasi suhu 60,70,80oC. Nilai parameter mutu
minyak goreng bekas sebelum dilakukan pengolahan pada bilangan peroksida

yaitu 42,6887 mekO2/kg. Bilangan Asam yaitu : 0,8409 mgKOH/g. Kadar air
yaitu 0,13%b/b. Bau yaitu : tidak normal. Nilai Parameter mutu minyak goreng
yang dihasilkan dari proses pengolahan setelah diabsorpsi dengan sari buah
mengkudu pada suhu 60oC dapat menurunkan bilangan peroksida yaitu : 92%.
Bilangan asam yaitu 50%. Kadar air mengalami peningkatan yaitu 23%. Bau yaitu
: tidak normal. Minyak goreng yang dihasilkan dari proses adsorpsi karbon aktif
pada suhu 60oC dapat menurunkan bilangan peroksida yaitu : 80% bilangan asam
yaitu : 73%. Kadar air yaitu : 17% b/b. Bau yaitu tidak normal.Dapat disimpulkan
bahwa suhu optimal pada proses pengolahan yaitu 60oC yang memenuhi standar
mutu minyak goreng menurut SNI 3741:2013.Bau menunjukkan hasil yang tidak
berbeda nyata.

Kata Kunci : Minyak goreng bekas, sari buah mengkudu, bilangan peroksida,
bilangan asam, kadar air, bau.

Universitas Sumatera Utara

SOME DETERMINATION OF QUALITY PARAMETERS OF PREVENTED OIL BEFORE AND
AFTER PROCESSING USING ADSORBEN JUICE MENGKUDU AND ACTIVATED CARBONS


ABSTRACT

The research has been conducted on the processing of used cooking oil by
determining several quality parameters, namely peroxide number, acid number,
water content, odor based on cooking oil quality according to SNI 3741: 2013.
The processing involves three stages: despicing, Neutralization, Adsorption. At
this adsorption stage used two adsorbents namely juice mengkudu and activated
carbon with temperature variation 60,70,80oC. The quality parameter value of
used cooking oil before processing at peroxide number is 42,6887 mekO2/kg.
Acid numbers are: 0.8409 mgKOH / g. Water content is 0.13% w / w. The smell
is: not normal. Value of quality parameters of cooking oil resulting from the
processing after absorption with juice mengkudu at temperature 60oC can
decrease peroxide number that is: 92%. The acid number is 50%. Water content
increased by 23%. The smell is: not normal. Cooking oil produced from the
adsorption process of activated carbon at 60oC can lower the peroxide number,
namely: 80% acid number is: 73%. Water content is: 17% w / w. The smell is not
normal. It can be concluded that the optimum temperature in the processing
process is 60oC which meets the cooking oil quality standard according to
SNI3741:2013.


Odor

showed

no

significant

difference.

Keywords: Used cooking oil, Noni juice, peroxide number, acid number, water
content, odor.

Universitas Sumatera Utara