PENGARUH METODE KELOMPOK DAN KREATIVITAS TERHADAP HASIL BELAJAR PAMERAN PROGRAM STUDI TATA BOGA UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

KATAPENGANTAR
Puji syukur kepada Allah SWT yang senantiasa memberikan tauftk dan
hidayah-nya kepada penulis, sehingga dengan izin Nya penulisan tesis ini dapat
diselesaikan. Penulisan tesis ini dimaksudkan untuk memenuhi sebagian
persyaratan untuk mempetoleh gelar Magister Pendidikan Program Studi
Teknologi Pendidi.k an Program Pascas&Jjana Universitas Negeri Medan.
Adapun judul penelitian ini adalah
Penga~b

Metode Kerja Kelompok

dan Kreativitas Terbadap Ha_,il Belajar Pameran Program Studl Tata Bop
Universitas Negeri Medan. Penyelesainan tesis ini tidak terlepas dari bantuan
berbagai pihak dan untuk itu pada kesempatan ini penulis mengueapkan banyak
terimakasih kepada Prof.Dr. Harun Sitompul, M.Pd dan Or. Julaga Sittunorang,
M.Pd sebagai dosen pembimbing yang telah banyak memberikan bimbingan dan
petunjuk yang sangat berarti sehingga tulisan ini dapat terwujud.
Terimakasib dan rasa hormat yang tulus penulis ueapkan kepada para nara
sumber, ProfDr. Muhammad Badiran M.Pd, Dr. Binsar Panjaitan M.Pd dan

Dr.


Abdul Munir M.Pd yang dengan perluasan dan kedalaman ilmunya masing·
masing telah memberikan masukan yang begitu berarti terhadap tesis in.i baik dari

segi teori, penulisan maupun metodologinya, sehingga tesis ini dapat menjadi
berguna dalam pengembangan ilmu pembelajaran yang efektif.
Penulis juga mengueapkan terima kasib kepada bapak Prof. Dr. Hamid K,
M.Pd selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Medan yang Ielah memberi izin
dan keleluasaan penulis melakukan penelitian kepada mahasiswa-mahasiswi yang

berada di bawah pengawasannya. Selanjutnya terima kasib kepada keluarga besar
Fakultas Tcknik l
Flab1e (4.00) on a = 0.05; and the team-work method interacts with creativity to
influence the students' achievement on Pameran. It is shown by F,.,. (12.93) >
Fcao1>Jc (4.00) on a = 0. 05.
This study has implications that are the lecture team-work is according to every
creativity level (high or low), and student team-work only is according to student
which have high creativity, and is not according to student which have low
creativity.


..
ii

'
ABSTRAK

Nila Handayani, NIM. 065020414. Pengaruh Metode Kerja Kelompok dan
Kreativitas Terhadap Hasil Belajar Pameran Program Studi Tata Boga Universitas
Negcri Mcdan. UNIMED. Tesis. Sekolah Pascasatjana. 2008.
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dan mengetahw (I) Pengaruh metode
kerja kelompok (keJja kelompok dc>sen dan mahasiswa) terhadap basil belajar
Pameran, (2) Pengaruh tingkat kreativitas (tinggi dan rendah) terhadap basil
belajar Pameran dan (3) interaksi antara metode kerja kelompok dengan
kreativitas terhadap basil belajar Pameran di Program studi Tata Boga Jurusan
PKK Unimed.
Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa semester VI (enam) yang
sedang aktif kuliah mata kuliah Pameran di Program Studi Tata Boga Fakultas
Teknik Universitas Negeri Medan, berjumlah 60 orang. Metode penelitian yang
digunakan adalah quasi eksperimen dengan disain faktorial 2x2, teknik analisa
data yang digunakan adalah analisis varian dua jalur (ANAVA). Kreativitas

mahasiswa diukur dengan mengguna.kan Tes Figural dan Verbal. Sedangkan tes
basil belajar pameran menggunakan tes berbentuk pilihan berganda sebanyak 35
butir dan memiliki reliabilitas 0,81 menggunakan rumus KR-20.
HasiJ pengujian hipotesis menunjukkan babwa basil be1ajar mahasiswa yang
dibelajarkan dengan metooe kerja kelompok dosen lebih tinggi dibandingkan
dengan metode kerja kelompok mahasiswa, hal ini ditunjuk.kan oleb Fhitung
(4294,36) > Ftabe1 (4,00). Hasil belajar mahasiswa yang memiliki kreativitas tinggi
lebih tinggi dibandingkan dengan mahasiswa yang memiliki kreativitas rendah,
basil ini ditunjukkan oleh Fhitung (4193,35) > F1abel (4,00) dan terdapat interaksi
antara metooe keJja kelompok (dosen dan mahasiswa) dengan kreativitas (tinggi
dan rendah) terbadap basil belajar Pameran, basil ini ditunjukkan o1eb Fhitung
( 12,93) > ftabel (4,00).
Temuan lain menunjukkan bahwa metooe kerja ke1ompok dosen bersesuaian
untuk segala tingkatan kreativitas mahasiswa baik tinggi maupun rendah,
sedangkan metode kerja kelompok mahasiswa sangat membantu mahasiswa
dengan kreativitas tinggi, namun kurang membantu mahasiswa dengan kreativitas
rendah .

..


DAFTARISI
Halaman
ABSTRAK................................................................................................... .
KATA PENGANTAR ................... ..............................................................
DAFTAR lSI.........................................................................
DAFTAR TABEL... .......... ......... ........ ............ ....... .... ....... .... ...
DAFTAR OAMBAR ..................... ..............................................................
DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................
DAB I

-----··--·-·······················--········

PENDAHULUAN
...
1.1 Latar Belakang Masalah .........................................................
1.2 Identifikasi Masalah ...............................................................
1.3 Pembatasan Masalah ..............................................................
1.4 Perumusan Masalah................................................................

I .5 Tujuan Penelitian ................................................................

1.6 Manfaat Penelitian . ...............................................................
BAD 0

KERANGKA TEORETIS, KERANGKA BERPIKIR. DAN
PENGAJUAN HIPOTESIS ...- .................................................
2. 1 Kerangka Teoretis ................................................................
2.1. 1 Hakekat Belaju dan Hasil Belajar Pameran .................
2.1.2 Hakekat Metode KeJja Kelompok.................................
2.1 .3 Hakekat Kreativitas .......................................................
2.2 Penelitian yang Reievan .........................................................
2.3 Kerangka Berpikir ................................................................
2.4 Hipotesis Penelitian ................................................................

DAB ID METODOLOGI PENELJTIAN .................................................
3.1 Tempat dan Waktu Penelitian ................................................
3.2 Populasi, Sampel, dan Teknik Pengambilan Sampel.............
3.3 Metode dan Rancangan Penelitian .........................................

3.4
3.5

3.6
3.7
3.8

Variabel dan Operasional Penelitian ......................................
Prosedur dan Perlakuan Penelitian .........................................
Teknik dan lnstrumen Pengumpulan Data .............................
Ujicoba lnstrumen Pe.nelitian..................................................
Teknik Analisa Data...............................................................

v

m

v

vii
viii
ix
I


I

9
I0
II

12
12

14
14
14
22
29
39

40
49
50


50
50
51
52
54
59
63
66

BAD IV HASIL PENELITIAN · · -··-·--········································--

4.1 Deskripsi Data........................................................................
4.2 Pcngujian Persyaratan Analisis Data......................................
4.3 Pengujian Hipotesis Penelitian...............................................
4.4 Diskusi Penelitian...................................................................
4.5 Keterbatasan Penelitian ..........................................................

BAD V


68

68
80
84
91

99

SIMPULAN, JMPLIKASI, DAN SARAN_,........

101

5.1 Simpulan.................................................................................
5.2 lmplikasi.................................................................................

JOt

53


102

Saran....................................................................................... 104

DAFfAR PUSTAKA ...................................................................................

I06

LAMPIRAN-LAMPIRAN ..........................................................................

109

VI

DAFTAR TABEL
Halaman
Tabe1 1.1 Daftar Ni1ai Matakuliah. Pameran Jurusan PKK
Prodi Tata Boga Stambuk 2001-2003. ...... .. ...... ... ............... 7

•.


Tabe1 2. 1 Perberdaan Metode Kerja Kelompok Yang Ditentukan Dosen
dan Metode Kelja Ke1ompok Yang Ditentukan Mahasiswa.........

42

Tabel 2.2 Perbedaan Mahasiswa y-ang Memi1i.ki KreativitaS
Tinggi dan Rendah ................................. ............ ..........

45

Tabel 3.1 Disain Faktorial2 x 2... ................ ...... ..........................

52

Tabel 3.2 K.isi-kisi Tes Hasil Be1ajar Mataku.1iah Pameran
Program Studi Tala Boga................ .... .. .... .. ...... .. .... .. .......

62

Tabel 3.3 Kisi-kisi Lembar Observasi Mataku.liah Pameran
Program Studi Tata Bog:a........................ .... .. .. .. .. .... .. .......

63

Tabel 4.1 Sebaran KreativitaS Mahasiswa..................................................

68

Tabe1 4.2 Distribu.si Skor Ke1ompok KKD.................................................

69

Tabe1 4.3 Distribusi Skor Kelompok KKM................................................

71

Tabe1 4.4 Distribu.si Skor Kelompok KT....................................................

72

Tabel 4.5 Distribu.si Skor Ke1ompok KR....................................................

74

Tabel 4.6 Distribu.si Skor Kelompok KKD-KT...........................................

75

Tabel 4.7 Distribusi Skor Kelompok KKM-KT.........................................

77

Tabel 4.8 Distribusi Skor Kelompok KKD-KR.........................................

78

Tabel 4.9 Distribusi Skor Kelompok KKM-KR........................................

79

Tabel 4.10 Ringkasan Perhitu.ngan Normalitas...........................................

81

Tabe1 4.11 Ringkasan Perhitungan ANAYA 2 Jalur...................................

85

Tabel 4.12 Nilai Rata-Rata Keempat Set.....................................................

88

Tabel 4. 13 Ringkasan Uji Statistik Lanjut Scheffe......................................

90

vii

DAFTAR GAMBAR

Halam an
Gambar 2.1 Model Meja Bentuk I ...............................................................

20

Gambar 2.2 Model Meja Bentuk L ..............................................................

20

Gam bar 2.3 Model Meja Bentuk T ..............................................................

21

Gambar 2.4 Model Meja Bentuk U ..............................................................

21

Gambar 2.5 Model Meja Beotuj Bebas .......................................................

21

Gambar 4.1 Histogram Hasil Belajar Kelompok KKD................................

70

Gambar 4.2 Histogram Rasil Belajar Kelompok K.KM.......... ......................

71

Gambar 4.3 Histogram Hasil Belajar Kelompok KT....................................

73

Gambar 4.4 Histogram Hasil Belajar Kelompok KR............................ .......

74

Gambar 4.5 Histogram Hasil Belajar Kelompok KKD-KT.........................

76

Gambar 4.6 Histogram Hasil Belajar Kelompok K.KM-KT........................

77

Gambar 4.7 Histogram Hasil Belajar Kelompok KK.D-KR........................

79

Gambar 4.8 Histogram Hasil Belajar Kelompok KKM-KR........................

80

Gambar 4.9 Interaksi Antara Strategi Pembelajaran dengan Kreativitas....

88

viii

DAFfAR LAMPIRAN
Lampiran I Rekapitulasi Pero1eban Data Penelitian.....................................

I09

Lampiran 2 Penentuan Distribusi Frekuensi.................................................

Ill

Lampiran 3 Perhitungan Statistika Dasar.................................... .................

117

Lamp iran 4 Perhitungan Normalitas Data....................................................

132

Lampiran 5 Perhitungan Homogenitas Varians...........................................

139

Lampiran 6 Perhitungan ANA VA 2 Jalur...................................................

143

Lampiran 7 Uj i Perbandingan Berganda.....................................................

149

Lampiran 8 Lembar Tes Hasil Belajar........................................................

152

Lampiran 9 Lcmbar Observasi....................................................................

157

Lampiran I0 Hasil Pengukuran Tes Kreativitas...........................................

159

Lampiran II Validitas Tes Hasil Belajar......................................................

163

Lampiran 12 Reliabilitas Tes Hasil Belajar..................................................

167

Lampiran 13 Validasi Lembar Observasi.....................................................

170

Lampiran 14 Oaya Beda dan Tingkat Kesukaran Tes..................................

179

Lamp iran 15 Satuan Acara Perkuliahan.... ...................................................

183

ix

BABI

PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalab

Pendidikan merupakan upaya pendewasaan anak didik oleb orang dewasa
yang diberikan melalui aspek kognitif. efektif dan psikomotorik. Proses
pendewasaan dalam ketiga aspek tersebut harus sejalan sebingga tcrbcntuk suatu
individu yang mapan secara fisik dan psikis yang di tarnpilkan melalui tingkab
laku di tengab-tengab kehidupan bermasyarakat.
Pendidikan di Perguruan Tinggi sebagai proses bimbingan yang terencana,
terarab dan terpadu dalam membina potensi mahasiswa untuk menguasai ilmu
pengetabuan, nilai-nilai dan keterampilan sangat menentukan corak masa depan
suatu bangsa. Di perguruan tinggi mabasiswa dengan segala potensi dirinya
dikembangkan untuk menjadi sumber daya manusia (SDM) yang tmggul sehingga
melabirkan berbagai kreativitas untuk dapat berkembang dan bertaban hidup.
Peranan Perguruan Tinggi (PT) berkaitan langsung dengan pengembangan
sumber daya manusia. Setiap program pendidikan di perguruan tinggi perlu
diorientasikan kepada pemantapan proses pengembangan SDM sebagai modal
dasar pembangunan yang dilaksanakan oleh pemerintah bersarna masyarakat.
Proses belajar mengajar di PT diselenggarakan tcntu mempunyai tujuan.
dan segala sesuatu yang bekenaan dalam pembelajaran itu diarahkan untuk
mencapai tujuan. Tercapainya tuj uan dalam setiap proses pembelajaran
digambarkan melalui tingkat pen.guasaan mahasiswa terhadap pelajaran.
Pcncapaian tujuan belajar disebut sebagai basil belajar. Hasil belajar Degeng

2

(1989) adalah efek yang dapat dijadikan sebagai indikator tentang nilai dari
penggunaan suatu metode di bawah kondisi yang berbeda. Efek ini bisa berupa
efek yang disengaja dirancang karena itu ia merupakan efek yang diinginkan dan
bisa juga berupa efek nyata sebaga.i basil penggunaan metodc pembelajaran
tcrtentu. Hamalik (2006) menyatakan bahwa hasil belajar tampak sebagai
teljadinya perubahan tingkah laku pacta diri mahasiswa yang dapat diamati dan
diukur dalam bentuk perubahan pengetahuan, sikap dan keterampilan.
Menurut Bloom (1981) basil belajar dalam ranah kognitifterdiri dari enarn
jenjang yaitu pengetahuan, pemabarnan, aplikasi, analisis, sintesis, dan kreativitas.
Apabila mereka sudah memabaroi, menguasai pclajaran berarti tujuan telah
tercapai. Selanjutnya jika tujuan telab tcrcapai maka mahasiswa sebagai sumber
daya manusia yang diharapkan sebagai tenaga pembangunan akan marnpu
melaksanakan pckeljaan di lapangan.
Proses belajar mengajar di kelas, banyak komponen yang saling terkait
yang harus sclalu diberdayakan, sepcrti metode atau sistim pcnyampaian, media
pembelajaran. fasilitas merupakan hal-hal yang pokok menentukan mutu
pembelajaran. disamping upaya dosen dan upaya mahasiswa sendiri.
Metode ketja kelompok adalah salah satu strategi belajar mengajar dimana
mahasiswa di dalam kelas dipandang sebagai suatu kelompok atau dibagi menjadi
beberapa kelompok. Setiap kelompok terdiri dari lima atau tujuh mahasiswa,
mereka bekerja bersama dalam memeeahkan masalah atau melaksanakan tugas
tertentu dan berusaba mencapai tujuan pengajaran yang telah ditentukan oleb
doscn. Robert L. Clistrap dalam Roestiyah (200 I) memberikan pcngenian kerja

3

kelompok sebagai kcgjatan sekelompok mahasiswa yang biasanya berj umlah
kecil, yang diorganisir untuk kepentingan belajar. Keberhasilan kerja kclompok
ini mcnuntut kcgiatan yang kooperatif dari beberapa individu tersebut.
Menghasilkan lulusan yang berkualitas adalah cita-cita penyelenggara
pcndidikan tinggi tcrmasuk Jurusan Pendidikan Kesejahtcraan Kcluarga (PKK)
Universitas Negcri Mcdan. Jurusan (PKK) mempunyai dua program studi, yaitu
Program studi Tata Boga, Tata Susana, dan Tala Rias.
Visi Jurusan (PKK) adalah mcnjadi unggulan dalam menghasilkan guru
bidang Boga, Susana, dan Tata Rias yang bertaqwa, berjiwa kebangsaan,
berwawasan

global

profesionalisme.

dengan

Dcngan misi

berpihak

pada

yang diemban

pilar-pilar
adalah

kepakaran

dan

mcnyclcnggarakan

pcndidikan untuk menghasilkan tenaga pendidikan bidang Tata Soga dan Tata
Susana yang unggul dan relevan dengan kebutuhan pasar kerja serta mampu
melalrukan inovasi dalam tata nilai masyarakat. Serta menyelenggarakan
pendidikan dalam inservice educa/ion sebagai upaya meningkatkan mutu
kompetisi tenaga kcpcndidikan bidang Tata Boga, Tata Susana dan Tata Rias
dalam merespon ilmu pengetahuan teknologi dan seni (IPTEKS).
Program

Studi

Tata

Boga

Jurusan

PKK

merupakan

lembaga

penyelenggara pendidikan kejuruan yang berwenang menghasilkan tenaga kerja
bidang pendidikan maupun bekerja di industri dan duoia usaha. Kreativitas
merupakan salah satu faktor yang perlu ada pada mahasiswa untuk dapat
memasuki ke pasar kerja yaitu bidang pendidikan maupun bidang dunia usaha dan
industri.

4

Sebagai salah satu Lembaga Pendidikan Tenaga Kepcndidikan, Jurusan
PKK berupaya untuk menyelenggarakan proses pendidikan yang mengacu pada
ketcrcapaian standard mutu lulusan. sebagaimana diamanatkan dalam UU No. 20
(pasal 35 ayat I). Ketercapaian standard kompetensi lulu san tentunya harus
didasarkan tidak haoya pada peningkatan berbagai komponen yang berkontribusi
terhadap proses pembclajaran tetapi juga harus mempertimbangkan aspek
relevansi dengan kcbutuhan pasar kerja. terutama dari

kalangan dunia

usahulindustri seiring dengan konsep dua.l mission.
Perkembangan ilmu peogetahuan dan tekonologi saat ini dirasakan juga
pada perkembangan usaha boga. Pcrkembangan usaha boga sctiap tahun selalu
muncul dan berkembang aneka ragarn kreasi baru. Hal ini tentunya mendorong
para penggcrak usaha boga agar lebih kreatif dalarn menciptakan kreasi-kreasi

baru.
Matakuliah Pameran merupakan salah satu matakuliah yang ada di
Program Studi Tata Boga yang berbobot 2 (dua sks). Matakuliah pameran
mempunyai relevansi dengan kebutuhan pasar kerja. terutama dari kalangan dunia
usahalindustri

dan

matakuliah

pamcran

merupakan

pcnerapan/aplikasi/

modi likasilinovasi dari kcscluruhao hterampilan dan pengetahuan yang telah
dipcroleh mahasiswa selama perkuliahan dari semester satu sarnpai dengan
semester lima Matakuliah pameran mcrupakan matakuliah bidang studi yang
membcrikan

peogetahuan dan

keterampilan

kepada

mahasiswa tentang

menciptakan suatu kreasi di dalam pengelolaan usaha boga sehingga matakuliah
pameran menuntut kreativitas mahasiswa yang tinggi.

5

Kreativitas adalah kemampuan untuk menciptakan atau menghasilkan
scsuaru yang baru. Hasil karya atau ide-ide baru scbelumnya tidak dikenal oleh
pcmbuatnya maupun orang lain. Kemampuan ini merupakan aktivitas imajinasi
yang hasilnya merupakan pembentukan kombinasi dari informasi yang dipcroleh
dari pengalaman-pengalaman scbclumnya menjadi hal yang baru, bcrarti dan
bcrmanfaat (Nashori dan Mucb81am, 2002). Kreativitas dapat di81tikan scbagai
kemampuan untuk menciptakan suaru karya yang baru. namun karya yang baru

tidak perlu scluruhnya baru, tetapi bahagian-bahagian tertcntu yang relatif berbcda
dengan yang ada sebelumnya. Dengan k.ata lain karya yang baru merupakan
kombinasi dari unsur-unsur yang ada sebelumnya (Alma, 2003).
Matakuliab pameran dapal mengcmbangkan imajinasi dan ide serta
merangsang pemikiran mahasiswa agar dapat mcrancang dan menciptakan suatu
karya baru dan nyata di bidang usaha boga Pada awal pelaksanaan matakuliah
pameran setiap mabasiswa dibagi menjadi bcberapa k.elompok. keJja dimana
masing-masing kelompok. diberi tanggungjawab un.tuk mencari dan menguji coba
aneka macam menu-menu rnakanan dan minurnan yang Ielah disetujui. Dengan
demikian setiap mahasiswa dituntut

untuk

memiliki

kreativitas dalam

mempersiapkan basil olahan yang akan .dipamerkan, bcrtanggung jawab atas
scgala kegiatan yang dilakukan dan dapat mengatasi segala masalah yang timbul
serta mampu membuat keputusan sehingga kegiatan yang dilaksanakan dapat

berhasil dengan sempuma.

6

Matakuliah pameran adalah matalruli.a h yang sediltit berbeda dari beberapa
mala ltuliah lainnya. diltarenaltan ruang lingkup rnata ltuliah yang sangat luas bailt

dari segi teoretis maupun pralttis. Artinya, sclain mahasiswa harus rnemahami
materi secara baik pada saat di ruang lruliah, mahasiswa tersebut juga barns
mantpu mengaplikasiltan matcri yang ia teri.ma dalam bentuk pameran.
Pada saat melakukan pameran, bebcrapa komponen yang mutlak
diperhatiltan adalah: (I) percncanaan pameran, yang meliputi pemiliban tema dan
tujuan, penyusunan program lterja. pcdoman pelaksanaan kerja sebelum dan
sesudah acara, aspek pembiyaan, (2) struktur organisasi pameran yang meliputi
pembentultan kepanitiaan, rencana kelja, dan jadwal kelja, (3) penataan ruang
pameran yang meliputi denah, dekorasi, penyajian dan pcmbuatan aneka makanan
dan minuman. Berdasarka.n studi pendahuluan yang dilakukan penulis selama ini,
banyaknya komponen-komponen ini membuat beberapa mahasiswa mcngeluhjilta
pelaksanaan pameran dibebankan secara mandiri kepada mahasiswa. Beberapa
mahasiswa mengalami kesulitan mclaksanakan komponen-komponen scperti,
penyusunan pedoman pelaksanaan, penyuSWJan program kelja. aspek pembiyaan,
jadwal kelja yang efisien, dekorasi. dan penyajian dan pembuatan aneka makanan

dan minuman. Di samping itu, di.karenakan pameran dilakukan secara mandiri
oleh mahasiswa, ada beberapa mahasiswa yang kurang peduli ~nga

pembagian

kerja yang telah ditetapkan oleh kelompoknya, akibatnya hanya beberapa
mahasiswa saja yang melakuknn kerja pameran secara bertang~

jawab, hal ini

dikarcnakan kurangya pcrhatian, pengawasan, dan bimbingan dati dosen.

r.

7

Beberapa mahasiswa menginginkan adanya bimbingan dan penyuluhan
yang diberikan dosen seputar prosedur ataupun pcdoman kerja yang mereka
lakukan, sehingga kegiatan pameran berjalan secara terencana dan sistcmatis
sesuai dcngan tujuan pembelajaran matakuliah pameran. Di samping itu beberapa
mahasiswu meminta pengawasan dari pihak dosen, sehingga mahasiswn yang
kurang pcduli dengan kerja yang diberikan akan dapat diantisipasi.
Selain itu berdasarkan data dokumentasi Jurusan PKK nilai rata-rata
mahasiswu yang mengikuti matakuliah parneran pada stambuk 2001 2003
mengalami penurunan dari segi jumlah mahasiswa yang mcmpcroleh nilai A dan

B, bertarnbah banyaknya jumlah mahasiswa yang memperoleh nilai C, D dan E.
seperti pada Tabel 1.1 berikul ini.

Tabd 1. I Daftar Nilai MaJakuliDit Panu!ran Jurusan PKK
Prodi Tala Boga Stambuk 2001-2003
Semester

20011

Jlh

Nilai A

Nilai B

Nilai C

NilaiD

Nilai E

Mhs

Ilh

%

Jib

o/o

Ilh

%

Jlh

%

Jlh

%

40

28

70

12

30

-

-

-

-

-

-

38

19

50

7

1.84

7

18.42

3

7.90

3

7.90

35

7

20

5

14.29

15

42.86

3

8.57

5

14.29

2002
2002/
2003
2003/
2004

Sumber :Dckumentasr Nrlai Prodr Tata Boga UNIMED
Berdasarkan Tabel 1. 1 di atas maka diketahui bahwa basil belajar
mahasiswa dari matakuliah parneran dari tahun ke tahun mengalami penurunan.

·.

Hal ini mengidentifikasikan bahwu kreativitas yang diperlukan pada matakuliah

8

pameran kurang bervariasi dan berkreasi. Untuk mendapalkan basil belajar yang
tinggi maka mahasiswa dituntut untuk lebih memaharni dan mcnguasai materi
matakuliah pameran. Menurunnya basil belajar matakuliah pameran dipengaruhi
oleh beberapa faktor. antara lain metode. media pembelajaran. minat, motivasi,
kreativitas dan fasilitas. Terutama fasilitas yang harus didukung oleh supra
struktur (gcdung) dan infrastruktur misalnya air dan listrik. Untuk kebutuhun air
apabila mahasiswa praktek sering ditemukan hambatan dengan seringnya air tidak
jalan atau mati. Dengan matinya air maka praktck mabasiswa selalu ditunda.
Kesenjangan yang lain yaitu tidak optimalnya penggunaan alat teknologi yang
canggih dikarenakan kapasistas listrik yang tersedia masih belurn scsuai dengan
alat tersebut, misalnya mixer, panggangan dan vaccum ( proses pengeringan kadar
air pada bahan makanan) tidak digunakan karena menggunakan daya listrik yang

tinggi. akhimya menyebabkan mahasiswa praktek tetap menggunakan fasilitaS
sederhana yang sesuai dengan kapasistas daya listrik, misalnya oven bock, mixer
band dan lain-lain.
Berdasarkan Jatar belakang di ataS pcneliti tertarik meneliti Pengaruh
Metode Kerja Kclompok dan Kreativitas Terhadap Hasil Belajar Mahasiswa. Pada
Matakuliah Parneran Program Studi Tata Boga Jurusan Pendidikan Kesejabtcraan
Keluarga Universitas Negeri Mcdan.

9

1.2 ldentifikasi Masalah
Dari uraian latar belakang masalah di alas sccara umum mcnunjukkan
keseojangan antara keJja kelompok dan kreativitas yang diharapkan dengan
adaoya keJja kelompok dapat menghasilkan kreativitas pada kelompok kerja
mahasiswa sehingga menghasilkan basil belajar yang baik pada matakuliah
parneran. hal ini

ma.~lh

dalam penelitian ini dapat diidcntifikasikan sebagai

berikut: (I) Faktor-faktor apakah yang dapat mempengaruhi hasil belajar
matakuliah Pameran pada mahasiswa stambuk 2004 dan 2005 Program Stlldi Tala
Boga Jurusan PKK? (2) Bagaimanakah tingkat hasil belajar matakuliah parneran
pada mahasiswa stambuk 2004 dan 2005 Tata Boga Jurusan PKK Unimed? (3)
Apakah terdapat perbedaan hasil belajar matakuliah pameran antara mahasiswa
yang mcmiliki krcativitas yang berbeda? (4) Berda.sarkao Kerja kelompok yang
bagaimana yang paling besar pengaruhnya tcrhadap kreativitas mahasiswa pada
matakuliah Pameran? (5) Kerja kelompok yang bagaimana yang paling besar
peogaruhnya tcrhadap peniogkatan hasil belajar matakuliah Pameran? (6) Apakah
unlllk mengajarkan berbagai matakuliah praktek harus menggunakan mctode kcrja
kelompok? (7) Apakah faktor internal yang berasal dari dalam diri mahasiswa
mempeogaruhi belajar matakuliah pameran Program Studi Tata Boga Jurusan
PKK? (8) Bagaimanakah tingkat kreativitas mahasiswa Stambuk 2004 dan 2005
Program Studi Tata Boga Jurusan PKK? (9) Apakab tingkat kreativitas
berpengarllh tcrhadap kerja kelompok mahasiswa matakuliah pameran Program
studi Tata boga?

(10) Apakab tingkat krcativitas berpengarllh terhadap hasil

belajar matakuliah pamcran Tata Boga? (I I) Apakah kerja kelompok berpengarllh

\0

tcrhadap basil

belajar mahasiswa matakuliah pameran? ( 12) Kreativitas

bagaimana yang lebih tinggi pengaruhnya lerhadap kerja kelompok matnkuliah
pameran pada mahasiswa stambuk 2004 dan 2005 Program Studi tata Boga?
(13)Seberapa besar pengaruh kreativitas tcrhadap basil belajar matal.:uliah
pameran pada mahasiswa stambuk 2004 dan 2005 Program Studi Tata Boga? (14)
Kerja kelompok yang bagaimana yang lebih tinggi pengaruhnya terhadap hasil
bclajar matakuliah pameran pada mabasiswa stambuk 2004 dan 2005 Program
Studi Tata Boga? (15) Apakah ada interaksi antara metode kerja kelompok dengan
krealivitas terbadap basil belajar mahasiswa matakuliah pameran di Progmn Studi
Tata Boga Jurusan PKK?

1.3 Pembatasan Masalah
Berdasarkan

identifikasi

masalah

diatas,

ternyata

banyak

hal

mempengaruhi basil belajar mahasiswa dalam matakuliah pameran. Dari sekian
banyak hal mempengaruhi basil belajar mahasiswa, penelitian ini dibatasi pada
mahasiswa Progrnm Studi Tata Boga Universitas Negeri Medan.
Penclitian ini melibatkan mabasiswa semester VI (enam) dan dilakukan
pada bulan februari sampai mai 2008. Penelitian ini dibatasi berkenaan dengan
metode kelompok yang dibedakan atas meodc kerja kelompok yang ditcntukan
dosen dan kcrja kclompok yang ditentukan mahasiswa.
Sedangkan krcativitas mahasiswa dibcdakan atas kreativitas tinggi dan
kreativitas rendah. Dalam hal ini pamernn dibatasi hru1ya dalam materi
perencanaan pamcran, suuktur organisasi. penataan ruangan. pelakSWlaan
pameran boga dan pengembangan dalam ranab kognitif dan psikomotorik.

II

L4 Perumusao MasaJab
Berdasartan identifikasi masalah dan pembatasan masalah malca masalah
penelitian dinunuskan sebagai berikut:
(I) Apal.ah basil belajar mahasiswa yang diajar menggunakan metode keJja

kelompok yang ditentukan dosen lebih tinggi dari metode keJja kelompok
yang ditentukan mahasiswa pada matakuliah Pameran di Program Studi Tala

Boga Jurusan PKK Unimed?
(2) Apakah basil belajar matakuliah pameran antara kelompok mahasiswa yang

memilw kretivitas tinggi lebih linggi dari hasil belajar matakuliah Pameran
)ang memiliki kreativitas rendah?

(3) Apakah ada interaksi amara metode kerja kelompok dengan kreativitas
terhadap basil belajar mahasiswa matakuliah pameran di Program studi Tala

Boga Jurusan PKK Unimed?

12

1.5 Tujuan Penelitian
Penclitian ini bertujuan untuk mengetahui:
(I)

Hasil belajar mahasiswa yang diajar menggunakan metode kelja kelompok
yang ditentukan dosen lebih tinggi dari metode kerja kelompok yang
ditentukan mahasiswa pada matakuliah Pameran di Program Studi Tata
Boga Jurusan PKK Unimed?

(2)

Hasil belajar matakuliah pameran antara kelompok mahasiswa yang
memiliki krctivitas tinggi lebih tinggi dari basil belajar mata kuliah Pameran
yang memiliki kreativitas rendah?

(3)

lnteraksi antara mctode kelja kclompok dengan kreativitas terhadap hasil
belajar mahasiswa matakuliah pameran di Program studi Tata Boga Jurusan
PKK Unimed?



1.6 Manfaat Penelitian

Hasil yang diperoleh dalam pcnelitian ini diharapkan dapat bermanfaat
secara praktis dan teoretis. Manfaat praktisnya scbagai bahan masukan kepada
dosen pengampuh matakuliah pamcran agar dapat menetapkan metode ketja
kelompok

yang tepat di dalam praktek, sehingga dapat meningkatkan hasil

belajar mahasiswa, manfaat kepada mahasiswa untuk dapat meningkatkan
kre' F,al>d (4,00) pada tarafa ~ 5%. Dengan demikian

Ho ditolak, dan menerima Ha
Berdasarkan uji lanjut dengan menggunakan Uji Scheffe menunjukkan
bahwa:

a. Antara sesarna kclompok data KKD-KT, KKD-KR, dan KKM-KT tidak
memiliki pcrbedaan rata-rata secara signifikan satu dengan yang lainnya,

101

102

atau ketiga kelompok data sama baik dalam mcningkatkan basil belajar
Pameran.
b. Kelompok data KKM-KR memiliki perbedaan rata-rata secara signiflkan
dibandingkan dengan ketiga kelompok data lainnya yalrni KKD-KT,
KKD-KR, dan KKM-KT. Atau dapat dikatakan bahwa data KKM-KR
lebih rendah secara signiillcan dibandingkan dengan ketiga kelompok data
lainnya secara signifikan.
5-2 lmplikasi
Untuk dapat menjalankan tugasnya dengan baik, para dosen dituntut
menguasai berbagai metode pembelajaran yang akan digunakan dalam kegiatan
belajar mengajar. Selain itu, dosen juga harus memperhatikan karakteristik
mahasiswa. Dengan menguasai berbagai macam metode pembelajaran, dosen
dapat menguasai kelebihan dan kelemahan masing-masing metode pembelajaran.
Selanjutnya dengan mengetahui ka:rakteristik mahasiswa, dosen dapat menentukan
metode pembelajaran yang tepat untuk diterapkan sesuai dengan karakteristik
siswa yang telah diketahui tersebut.
Dalam pembelajaran matakuliah Pameran, akan diperoleh basil belajar
yang baik apabila dalarn menyampaikan materi pel~arn

,

dosen dapat

menerapkan metode pembelajaram yang sesuai dengan karakteristik dan minai
mahasiswa. Oleh karenanya dosen yang profesional adalah dosen yang terus
meramu dan merancang metode pembelajaran yang menarik dan efektif mencapai
tujuan belajar.

103

Temuan

penelitian

tru

membuktikan

bahwa

penerapan

metode

pembelajaran Kerja Kelompok (baik metode Kerja Kelompok Dosen maupun
metode Kerja Kelompok Mahasiswa ) pada kelompok subyek yang berbeda
karakteristiknya, akan memberikan basil belajar yang berbeda pula
Dalam penelitian ini, penggunaan metode pembelajaran Kerja Kelompok
Dosen sangat membantu dan sesuai bagi mahasiswa dengan segala tingkatan
kreativitas baik tinggi maupun rendah.
Dengan basil penelitian tersebut di atas, diharapkan

dapat menjadi

masukan bagi para dosen dalam menerapkan metode pembelajaran, khususnya
untuk membelajarkan bidang studi Pameran.
Upaya-upaya konkrit yang dapat direkomendasikan dari penelitian ini,
agar pelaksanaan metode kerja kelompok dapat berjalan lebih efektif adalah

..

sebagai berikut :
I. Diharapkan kepada dosen atau kepala laboratorium agar memberikan saranasarana informasi yang berkenaan dengan fenomena yang hangat sehingga
memacu mahasiswa untuk merefleksikannya dengan materi Pameran, saranasarana tersebut seperti ketersediaan majalah, koran, cyber-net, dan sumber
informasi Jainnya
2. Penilaian basil belajar tidak semata-mata dilakukan di akhir pembelajaran,
melainkan juga terintegrasi selarna proses belajar mengajar, sehingga
pelaksanaan kerja kelompok akan Jebib baik dikarenakan mahasiswa
menyadari bahwa keberhasilan belajamya bukan saja ditentukan oleh

104

kemampuannya semata, melainkan juga ditentukan dari sejauh mana ia
mampu menolong sesama mahasiswa di dalwn kelja kelompok itu sendiri.
3.

Perlu dilakukan upaya-upaya penguatan (reinforcemenl) seperti pelaksanakan
seminar-seminar (stadium general), ajang debat dan diskusi, sehingga
membiasakan mahasiswa dalam melakukan riset dalam pembelajaran
Pameran.

4. Pcrlu dibuat sarana-sarana (akses) yang memudahkan mahasiswa untuk
berdiskusi {melakukan diskusi kelompok) seperti tata letak meja di
perpustakaan yang dapat dijadikan sebagai sarana berdiskusi, di ruang kuliah
maupun ruang laboratorium boga.

5.3 Saran-saran
Berdasarkan temuan-temuan dalam penelitian ini, maka saran-saran yang



dikemukakan adalah sebagai berikut:
I.

Dikarenakan mahasiswa yang memiliki kreativitas rendah cenderung kurang
bersemangat dengan menggunakan metode Kelja Kelompok Mahasiswa,
maka perlu dilakukan upaya perbaikan pelaksanaan metode Kelja Kelompok
Mahasiswa.

Pembelajaran tersebut

dapat dirasakan

manfaatnya jika

dikolaborasi dengan metode pembelajaran lainnya seperti pemberian tugas,
belajar berbasis

masalah.

dan lain sebagainya. Bisa juga dengan

mengkombinasikan metode Kelja Kelompok Mahasiswd melalui mediamedia pembelajaran.
2. Untuk membelajarkan materi berperspektif praktis pada bidang studi
Pameran, hendaknya alokasi waktu yang dibutuhkan lebih banyak, schingga

105

mahasiswa dapat mengaplikasik:an ilmunya untuk kegiatan-kegiatan yang
nyata, sehingga bidang studi ini lebib membwni dalam struktur kognisi
mereka.
3.

Di.karenakan tes basil belajar yang disusun banya mengukur ranah kognitif
dan psikomotrik, sebaiknya penelitian lanjutan juga mengukur ranah afcktif.
Hal ini dikarenakan metode pembelajaran yang diter.1pkan adalah metode
Ketja Kelompok, dimana sec:ara filosofis pada kctja kelompok, keberhasilan
mahasiswa bukan saja dilihat dari tes belaka, melainkan juga dilihat dari
sejaubmana komitmen yang ia miliki dalam membantu mahasiswa dalam satu
kelompok yang mengalami kesulitan bclajar.

4.

Karakteristik mabasiswa yang dijadikan variabel moderator dalam penelitian
ini adalab kreativitas mahasiswa. Disarankan untuk penelitian lanjut,
melibatkan karalcteristik m.ahasiswa

yang lain guna melengkapi kajian

penelitian ini, seperti minat belajar, motivasi belajar, tingkat kemandirian.

dan lain sebagainya

DAFTAR PUSTAKA

Alma, Buchari, (2003). Kewirausahaan Edisi Revisi Bandung : Alpa Beta.

Amabile, (2002). Research In Creativity: Psicologocal Foundations of
Educational Technology, New Jersey: Englewood Cllifs
Arikunto. S. (2001). Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Erlangga
Bean, R.ED.M., (1995). Cora Mengembangkan Kreativitas Anak, Jakarta.Bima
RupaAksara
Brunner, J.S., (1960). Readiness for Learning", dalam J.M (Ed). Beyond The
Information Given. New York: W.W. Norton
Bloom, (1981). Taxonomy of Educational Ojectives, Handbook I: Cognitive

Dimain. New York : Longman inc.
Chainmisyah. (1999). "Perbedaan Tingkat Kreativitas Antara Anak Taman
Kanak-Kanak Yang Bermain Lasy Dengan Yang Tidak Bermain Lasy. Pada
jenis kelamin yang berbeda D I Taman Kanak - Kanak Permata San dan
Taman Kanak- Kanak Raudhatul Althfal Bunayya Tanjung Sari Medan".
Tesis. Bandung: UPT Bandung.
Cronbach, U., (1983). Educational Psychologi.New York :Harcont &Wold

JncCash, Welsh.
Davies, lvor K., (1971). The Management of Learning. London : Megraw Hill

Book Company (UK) Limited.
Degeng, Nyoman Sudana, (1989). llmu Pembe/ajaran Taksonoml. Nariabel,
Jakarta Depdikbud.
Depdi.kbud, (1983). Pengelo/aan Kelas Kemampuan Dasar Kependidikan

Program

Akta V-8.

Djajadisastra, J., (1982). Metode-Metode Mengajar I. Bandung: Angkasa
Dimyanti dan Mudjiono, (2002). Be/ajar dan Pembelajaran, Jakarta: Rineka
Cipta
Gagne., (1984). The Conditioning of Learning. New York, Hall, Rinehart and

Winston.
Gerlach, Vemon S & Donald P Ely, (1980) Teaching and Media A Systematic

Approach, Engle Wood. N..l: Prentice Hall, Inc.

106

107



Gulfard, J.P., ( Nashori dan Mucharam). 2002. The Na/llre of Human Jntelegence,
Lon®n: Me Graw Hill.
Hamalik, 0 ., (2007). Perenconaan Pengajaran Berdasarkan Pendelcatan Sistem,
Bandung Cipta Aditya Bakti.
Gie, (1996). Strategi Hidup Sulcses, Jogjahrta: Liberti.
Hawandi, Dk.k (200 I). Krealivitas, Jakarta: PT. Grasindo
Jefkins, (1996). Perildanan Edisi Ire 3 Bisnis, e.r. Jakarta. Erlangga.
Julius, (200 I). Kerajinan Tangan dan Kesenian, Jakarta : Yudistira
Jefkins, {1996). Perildanan Edisi Ire 3 Bisnis, Jakarta, Erlangga
Mansyur, (1996). ""Pemarifaatan Model-Made/ Pembelajaran: Strategi Be/ajar
Mengajar ", Jakarta. Dirjen Pemberiaan Kelembagaan Agama Islam dan
Universitas Terbuka
Mucharam, R.D.. {2002). Mengembanglcan Kreativila5 Da/am Persepektif
Pslkologl Islam, Jakarta: Menara Kudus
Munandar, U., (2007). Mengembanglcan Ba/caJ ®n Krealivitas Anat Sekolah,
Jakarta: Gramedia.
Munim, Ahmad, R. (2006) Hubungan Prestasi Be/ajar Kewirausahaan Dengan
Minat Berwiraswasta. Arlikel pada \"~
.SMK:-Isumarinda.com
Nasution, S. ( 1988). Asas-asas Kurikulum, Jakarta: Burni Aksara.
Papalia, D.E, & Sally, W, Olds. (1985). Psycology, New York : Me Graw Hill
Book Company.
Romizowsld, A J., (1981). Designing Instructional System : Decision Making in
Course Planning and Curiculwn Design. London : Kugan Page Schmeek.
RR. 1987. Learning Strategy and Learning Style. New York.. Plenum Press.
Sabri, (2005). Strategi Be/ajar Mengajar. Jakarta: Quantum Teaching.
Saifuddin, A., (2000). Validitas dan Reliabilitas. Yogyakarta: Pustaka Belajar.
Sagala, Syaiful.200S. Konsep dan Malena Pembelajaran. Bandung : Alfabeta.

108

Sitompul. Harun (2003), Pengaruh Pengaturan Tugas Dan Penguasann Teori Ukur
Tanah Terhadap Hasil Belajar Praktek Ukur Tanah Mahasiswa Pcndidikan
Teknik Bangunan. Jurnal Penelltian Bidang Pendidilcan Volume 10
Halaman 8 - /6 November. Medan: Lembaga Penelitian UNIMED.
Supriadi, D. (1995). Kreativitas, Kebudayaan Dan Perkembangan IPTEK.
Bandung: CV. Alpa Beta
Surakhmad, W. (1984). Penganlar Jnteralc:si Be/ajar Mengajar. Bandung: Tarsito.
Winkell, W.S., (1999). Psikologl Pengajaran. Jakarta: Grafindo.



Dokumen yang terkait

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) TERHADAP HASIL BELAJAR BOGA DASAR SISWA KELAS X TATA BOGA SMK NEGERI 8 MEDAN.

1 6 23

PENGARUH KEAKTIFAN BERORGANISASI DAN DISIPLIN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TATA NIAGA STAMBUK 2013 UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

0 3 30

RELEVANSI LULUSAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TATA BOGA UNIVERSITAS NEGERI MEDAN DI DUNIA KERJA.

0 1 22

PENGARUH PENGGUNAAN WI-FI DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP INDEKS PRESTASI MAHASISWA PROGRAM STUDI TATA NIAGA UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

0 1 20

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN KREATIVITAS TERHADAP HASIL BELAJAR MATA KULIAH MAKANAN NUSANTARA MAHASISWA PROGRAM STUDI TATA BOGA UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

0 0 30

HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN KREATIVITAS DENGAN HASIL BELAJAR DEKORASI KUE SISWA JURUSAN TATA BOGA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 10 MEDAN.

0 1 137

PENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN DAN MINAT BERWIRAUSAHA TERHADAP HASIL BELAJAR PENGELOLAAN USAHA BOGA (PUB) DARI MAHASISWA PROGRAM STUDI TATA BOGA FT UNIMED.

0 2 72

HUBUNGAN ANTARA KEMANDIRIAN BELAJAR DAN HASIL BELAJAR PENGELOLAAN USAHA BOGA DENGAN MINAT BERWIRASWASTA BOGA MAHASISWA JURUSAN PKK PROGRAM STUDI TATA BOGA FT UNIMED.

0 0 22

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR METODA PENELITIAN PENDIDIKAN TATA BOGA PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TATA BOGA PKK FPTK UPI.

2 6 29

PENGARUH HASIL BELAJAR DASAR PATISERI TERHADAP MINAT USAHA PATISERI PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TATA BOGA.

0 1 40