Harmonisasi Masyarakat Multi Etnis (Etnis Btak Toba, Mandailing, Jawa dan Sunda)” (Studi Deskriptif Masyarakat di Desa Teluk Panji II, Kecamatan Kampung Rakyat, Kabupaten Labuhanbatu Selatan, Sumatera Utara)

HARMONISASI SOSIAL MASYARAKAT MULTIETNIK (ETNIK BATAK MANDAILING, BATAK TOBA, JAWA, DAN SUNDA)

  (Studi Deskriptif Masyarakat Desa Transmigrasi Teluk Panji II, Kecamatan Kampung Rakyat, Kabupaten Labuhanbatu Selatan, Sumatera Utara)

  SKRIPSI Diajukan Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana DISUSUN OLEH AHMAD ALAUDIN SIREGAR 100901006 Departemen Sosiologi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara 2015

KATA PENGANTAR

  Syukur Alhamdulillah penulis ucapkan kehadirat Allah SWT, atas segala

limpahan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan

skripsi ini. Skripsi yang berjudul “Harmonisasi Masyarakat Multi Etnis (Etnis Btak

Toba, Mandailing, Jawa dan Sunda)” (Studi Deskriptif Masyarakat di Desa Teluk

Panji II, Kecamatan Kampung Rakyat, Kabupaten Labuhanbatu Selatan), disusun

sebagai salah satu persyaratan untuk memperoleh gelar sarjana pada Fakultas Ilmu

Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara. Secara ringkas skripsi ini

menceritakan tentang bagaimana keharmonisan yang terjadi antar masyarakat multi

etnis di desa Taeluk Panji II.

  Penulis menyadari sepenuhnya bahwa tanpa dukungan dari berbagai pihak skripsi ini tidak akan terselesaikan. Untuk itu penulis mengucapkan terimakasih yang

sebesar-besarnya kepada seluruh pihak yang telah membantu dengan sepenuh hati,

baik berupa ide, semangat, doa, bantuan moril maupun materil sehingga skripsi ini

dapat diselesaikan. Penghargaan yang tinggi dan ucapan terima kasih yang sebesar-

besarnya dan tiada henti-hentinya penulis ucapkan kepada kedua orangtua tercinta

Almarhum Ayahanda Ismail Siregar dan Ibunda Nurhasanah Rambe yang telah

merawat dan membesarkan serta mendidik penulis dengan penuh kasih sayang dan

kesabaran. Akhirnya inilah persembahan yang dapat ananda berikan sebagai tanda

ucapan terimakasih dan tanda bakti ananda.

  Dalam penulisan ini penulis menyampaikan penghargaan yang tulus dan

ucapan terimakasih yang mendalam kepada pihak-pihak yang telah membantu

penyelesaian skripsi ini kepada:

  1. Bapak Prof. Dr. Badaruddin, M.Si, selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Sumatera Utara.

  2. Rasa hormat dan terimakasih yang tidak akan dapat penulis ucapkan dengan

kata-kata kepada Ibu Dra. Lina Sudarwati, M.Si, Selaku ketua Departemen

Sosiologi serta selaku dosen pembimbing sekaligus dosen wali penulis yang

telah banyak mencurahkan waktu, tenaga, ide-ide dan pemikiran dalam

membimbing penulis dari awal perkuliahan hingga penyelesaian penulisan

skripsi ini. Serta ucapan terimakasih yang sebesar-besarnya untuk Dr.

  Sismudjito, M.Si, yang selalu memberikan masukan-masukan dalam penulisan skripsi ini, memberikan segenap ilmu pengetahuan semasa perkuliahan, dan nasehat serta pengarahan yang telah diberikan sebagai

penguji seminar proposal dan penguji pada ujian sidang meja hijau penulis.

  3. Segenap dosen, staff, dan seluruh pegawai Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu

Politik, Universitas Sumatera Utara. Kak Fenni Khairifa, dan Kak Betty yang

telah cukup banyak membantu penulis selama masa perkuliahan dalam hal

administrasi.

  4. Paling teristimewa penulis ucapkan salam sayang terhangat dan terima

  kasih bahkan tak terucap rasa bangga penulis kepada kedua orang tua penulis, Almarhum ayahanda dan Ibundaku tercinta yang telah membesarkan saya dengan mencurahkan kasih sayangnya tiada terhingga dan tiada batasnya kepada saya, selalu memberikan doa’ dan nasehat, dan mendidik saya serta dukungan moril maupun materil kepada saya.

  5. Secara khusus dan istimewa buat abang sulung saya Mahyuddin Siregar,

  abang satu-satunya dalam hidup saya serta kakak-kakak saya dan adik saya Kak Rita Siregar, Kak Herlina Siregar, Kak Erna Wati Siregar, Kak

  Ernila Wati Siregar, Kak Lisma Susanti Siregar dan Adik saya Hairani Siregar yang selalu memberikan do’a, semangat, nasehat kepada saya dan masukan yang tidak ternilai harganya dalam penyelesaian skripsi ini.

  6. Saudara-saudara dan sahabat-sahabat baik penulis yang bisa mengerti dan

menerima penulis baik dalam keadaan suka maupun duka yang sangat penulis

sayangi, terutama buat Syarifah, yang selalu bersama-sama selama

perkuliahan dan sampai saat ini dan akan datang. Terima kasih banyak untuk

dua sahabat saya Hilal Thantowi Tagor Lubis dan Murdani Barat, semoga

“ugirincie” menjadi sahabat abadi sepanjang masa. Terima kasih juga kepada

Syahid Ismail S.Sos, Kak Nela Harizona S.Sos, dan Nasriati serta buat

saudari-saudari saya dirumah 62 Komplek Kejaksaan, Kak Nina, Kak Yanti,

Kak Sumi dan Kak Ana dan bibi yang berada di Kenanga Raya No 26.

Terimakasih atas doa, dukungan, dan perhatiannya. Terima kasih atas segala

support , semangat, bantuan baik moril maupun materil yang telah diberikan.

  Penulis bangga mempunyai sahabat seperti kalian.

7. Secara khusus terima kasih saya ucapkan kepada keluarga Ir. Fahrul Rozi Lubis yang baik hati dan sudah saya anggap sebagai keluarga saya sendiri.

  

Terima kasih atas dukungan dan bantuan kepada saya untuk motivasi dan

materinya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

  8. Terima kasih banyak penulis ucapkan kepada Bapak Henri Sitorus M. Sc

sebagai dosen yang mengajarkan saya banyak hal dalam penelitian serta

semangat, masukan-masukan dan paling terpenting segenap pengetahuan

mengenai penelitian yang telah diberikan sehingga mendukung peneliti dalam

menyelesaikan skripsi ini.

  9. Kawan-kawan Sosiologi angkatan 2010 yang solid. Terima kasih atas kebersamaan dan segala dukungannya selama menuntut ilmu di Departemen Sosiologi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Sumatera Utara dan menjadi teman seperjuangan dalam menuntut ilmu.

  10. Kawan-kawan anak mhusolah yang kreatif. Terimakasih atas kebersamaan dan segala dukungan selama berorganisasi di UKMI (Unit Kegiatan Mahasiswa Islam) dan menjadi teman seperjuangan dalam menyiarkan ilmu.

  11. Para Informan yang telah banyak membantu memberikan informasi yang sangat dibutuhkan dalam penulisan skripsi ini. Terutama kepada Bapak Aminuddin sebagai kepala desa Teluk Panji II yang telah banyak membantu dan memberikan informasi dalam penelitian ini. Terimakasih banyak atas waktu dan kesediaan para informan. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi terdapat berbagai kekurangan dan keterbatasan, untuk itu penulis mengharapkan masukan dan saran-

saran yang sifatnya membangun demi kebaikan tulisan ini. Demikianlah yang dapat

penulis sampaikan, semoga tulisan ini bisa bermanfaat bagi para pembaca, dan akhir

kata dengan kerendahan hati, penulis mengucapkan terima kasih banyak kepada

semua pihak yang telah membantu penulisan skripsi ini.

  Medan, Januari 2015 (Penulis)

  Ahmad Alaudin Siregar NIM : 100901006

  

ABSTRAK

  Penulisan skripsi yang berjudul “Harmonisasi Sosial Masyarakat Multi Etnis” (Studi Deskriptif Masyarakat Desa Teluk Panji II, Kecamatan Kampung Rakyat, Kabupaten Labuhanbatu Selatan), berawal dari ketertarikan penulis terhadap adanya kemajemukan yang merupakan kekayaan bangsa Indonesia, sesuatu yang unik yang tidak dimiliki oleh semua negara. Salah satunya adalah Kota Medan yang berada di Provinsi Sumatera Utara sejak jaman Haru 1258 sudah menjadi tempat pertemuan berbagai kultur bahkan ras, seperti Karo, Melayu, India, Mandailing dan Simalungun yang merupakan kota yang dihuni masyarakat multi etnis hingga sekarang kota medan masyarakatnya hidup harmonis dan relatif aman dari kerusuhan antar etnis. Kondisi harmonis ini juga terlihat di beberapa daerah di Sumatera Utara tepatnya di Desa Teluk Panji II.

  Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Tekhnik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara mendalam, dan studi kepustakaan. Adapun yang menjadi unit analisa dan informan dalam penelitian ini adalah warga yang beretnis Batak toba, Mandailing, Jawa dan sunda, tokoh adat dan tokoh agama yang merupakan warga desa Teluk Panji II. Interpretasi data dilakukan dengan menggunakan data-data yang didapat dari hasil observasi, wawancara mendalam, dan diinterpretasikan berdasarkan dukungan kajian pustaka sehingga dapat diambil suatu kesimpulan.

  Hasil penelitian menunjukkan di mana Desa Teluk Panji II yang di huni masyarakat majemuk (multi etnis) namun mereka hidup harmonis, tentram, damai, rukun, dan tidak pernah terjadi konflik antar etnis. Jika salah satu etnis mengadakan pesta maka semua etnis yang berada di Teluk Panji II turut di undang. Masyarakat Teluk Panji II sudah memahami dan mengerti unsur-unsur apa yang seharusnya di bangun untuk menciptakan suatu kehidupan yang harmonis dan mewujudkan masyarakat yang bertoleran. Misalnya ketika Etnis Batak Toba mengadakan pesta maka hidangan makanan terbagi menjadi dua bagian, dimana para tamu undangan yang ber Etnis Jawa, Sunda dan Mandailing (muslim) di tempatkan pada tetangga yang beragama islam dan untuk para undangan Etnis Batak Toba mereka langsung kerumah yang mengadakan pesta. Mereka hidup saling bantu membantu, saling bekerjasama, bertukar informasi, saling menghargai dan menghormati.

  Selain itu, kemampuan berbagai etnis yang ada di desa ini menguasai bahasa etnis lain merupakan hasil dari keharmonisan yang sudah lama terjalin. Seperti Etnis Sunda, Mandailing dan Batak toba yang mampu bahkan sangat lancar berbahasa Jawa. Begitu juga sebaliknya Etnis Jawa yang sedikit memahami bahasa Batak Toba, Mandailing dan Sunda. Kedekatan seperti ini akhirnya menjulur pada terjadinya perkawinan campuran (amalgamasi) antara Etnis Jawa dengan Sunda, Mandailing dengan Jawa, dan Sunda dengan Mandailing. Para orang tua tidak pernah melarang anak-anaknya untuk menikah dengan etnis apa saja asalkan satu akidah. Kata Kunci : Harmonisasi, Masyarakat Multi Etnis

  DAFTAR ISI KATA PENGANTAR ............................................................................... i ABSTRAK ................................................................................................. v DAFTAR ISI .............................................................................................. vi

  BAB I PENDAHULUAN ....................................................................... 1

  1.1 Latar Belakang ..................................................................... 1

  1.2 Perumusan Masalah ............................................................. 7

  1.3 Tujuan Penulisan ................................................................. 7

  1.4 Manfaat Penulisan ................................................................ 8

  1.5 Defenisi Konsep ................................................................... 9

  BAB II KAJIAN PUSTAKA .................................................................... 12

  2.1 Interaksi Sosial ..................................................................... 12

  2.1.1 Bentuk-bentuk Interaksi Saling Menguntungkan . 14

  2.1.2 Bentuk-Bentuk Interaksi Sosial Merugikan ........... 16

  2.2 Multikuturalisme .................................................................. 18

  2.3 Masyarakat Majemuk Indonesia ........................................... 20

  2.4 Nilai dan Norma Sosial ......................................................... 23

  2.4.1 Nilai Sosial .............................................................. 23

  2.4.2 Norma Sosial ........................................................... 23

  BAB

  

III METODE PENELITIAN ................................................... 25

  3.1 Jenis Penelitian ..................................................................... 25

  3.2 Lokasi Penelitian .................................................................. 26

  3.3 Unit Analisis dan Informan .................................................. 26

  3.3.1 Unit Analisis ................................................................ 26

  3.3.2 Informan ...................................................................... 27

  3.3.3 Karakteristik Informan ................................................ 27

  3.4 Tehnik Pengumpulan Data ................................................... 27

  3.5 Interpretasi Data ................................................................... 29

  3.6 Jadwal Pelaksanaan .............................................................. 29

  3.7 Keterbatasan Penelitian ........................................................ 30

  BAB

  

IV TEMUAN DATA DAN INTERPRETASI DATA ............ 31

  4.1 Sejarah Lokasi Penelitian ..................................................... 31

  4.2 Letak Geografis ..................................................................... 36

  4.3 Fasilitas Kelurahan ................................................................ 37

  4.3.1 Fasilitas Pendidikan ............................................... 38

  4.3.2 Fasilitas Kesehatan. ................................................ 40

  4.3.3 Fasilitas Sarana Ibadah .......................................... 42

  4.3.4 Fasilitas Hiburan dan Komunikasi ......................... 43

  4.3.5 Fasilitas Perdagangan ............................................. 44

  4.3.6 Fasilitas Transportasi ............................................. 45

  4.4 Karakteristik Penduduk ........................................................ 47

  4.4.1 Komposisi Penduduk Berdasarkan Agama Yang Dianut .................................................................... 47

  4.4.2 Komposisi Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian ........................................................... 48

  4.4.3 Komposisi Penduduk Berdasarkan Kelompok Etnik ...................................................................... 50

  4.4.4 Jumlah Penduduk Yang Lahir, Mati, Datang dan Pergi ...................................................................... 50

  4.4.5 Persentase Penduduk Usia 7-15 Tahun Menurut Status Pendidikan .................................................. 52

  4.4.6 Persentase Penduduk Usia 16-18 Tahun Menurut Status Pendidikan .................................................. 53

  4.4.7 Persentase Penduduk Berumur 15 Tahun Ke atas Menurut Status Pekerjaan ...................................... 54

  4.5 Profil Informan ..................................................................... 55

  4.6 Keharmonisasi Interaksi Sosial Antar Etnik Batak Toba, Mandailing, Jawa dan Sunda di Desa Teluk Panji II ........... 77

  4.6.1. Pola Komunikasi Masyarakat Multi Etnis Di Desa Teluk Panji II .................................................. 81

  4.6.2. Keharmonisan Masyarakat Multi Etnis dalam Mensukseskan Acara-Acara Resmi di Desa

  Teluk Panji II ............................................................. 86

  4.6.3. Amalgamasi Merupakan Bentuk Keharmonisan Mayarakat Multi Etnis di Desa Teluk Panji II ........... 89

  4.7 Bentuk-Bentuk Keharmonisan Yang Ada di Dalam Masyarakat Mutlietnis Desa Teluk Panji II .......................... 98

  4.8 Nilai dan Norma Yang Mendukung Hidup Harmonis Dalam Masyarakat Mutietnis Di Desa Teluk Panji II .......... 113

  BAB V PENUTUP ................................................................................... 119

  5.1 Kesimpulan .......................................................................... 119

  5.2 Saran .................................................................................... 119

  DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

  

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Jumlah Penduduk Berdasarkan Etnis .......................................... 4Tabel 3.1 Jadwal Pelaksanaan Penelitian .................................................... 29Tabel 4.1 Luas Lahan Menurut Penggunanya............................................. 37Tabel 4.2 Fasilitas Pendidikan .................................................................... 39Tabel 4.3 Fasilitas Kesehatan ...................................................................... 41Tabel 4.4 Fasilitas Sarana Ibadah................................................................ 42Tabel 4.5 Fasilitas Perdagangan .................................................................. 44Tabel 4.6 Fasilitas Transportasi .................................................................. 46Tabel 4.7 Komposisi Penduduk Berdasarkan Jumlah Agama Yang dianut 48Tabel 4.8 Komposisi Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian................ 49Tabel 4.9 Komposisi Penduduk Berdasarkan Kelompok Etnik .................. 50Tabel 4.10 Jumlah Penduduk Yang Lahir, Mati, dan Pergi ........................ 51Tabel 4.11 Persentase Penduduk Usia 7-15 Tahun Menurut Status

  Pendidikan ............................................................................... 52

Tabel 4.12 Persentase Penduduk Usia 16-18 Tahun Menurut Status

  Pendidikan ................................................................................ 53

Tabel 4.13 Persentase Penduduk Berumur 15 Tahun Ke Atas Menurut

  Status Pekerjaan ....................................................................... 54

  

DAFTAR BAGAN

Dokumen yang terkait

Eksistensi Masyarakat Wilayah Pesisir Sumatera Utara Dalam Kegiatan Pembangunan (Studi Kasus Masyarakat Desa Jaring Halus Kecamatan Secanggang Kabupaten Langkat Provinsi Sumatera Utara)

1 55 7

Harmonisasi Masyarakat Multi Etnis (Etnis Btak Toba, Mandailing, Jawa dan Sunda)” (Studi Deskriptif Masyarakat di Desa Teluk Panji II, Kecamatan Kampung Rakyat, Kabupaten Labuhanbatu Selatan, Sumatera Utara)

9 107 137

Pengaruh Program Kredit Usaha Rakyat PT. Bank Rakyat Indonesia Unit Teluk Panji Terhadap Kehidupan Sosial Ekonomi Masyarakat Di Desa Teluk Panji Kecamatan Kampung Rakyat Kabupaten Labuhanbatu Selatan

1 42 224

Kajian Agroforestry Dalam Perekonomian Masyarakat Sekitar Hutan Rakyat (Studi Kasus: Dusun Batu Mardinding, Kelurahan Sidangkal, Kecamatan Padangsidempuan Selatan, Kabupaten Tapanuli Selatan, Sumatera Utara)

0 27 86

Sistem Pemasaran TBS Produksi Kebun Rakyat Di Labuhan Batu (Studi kasus Desa Tanjung Medan, Kecamatan Kampung Rakyat, Kabupaten Labuhan Batu, Propinsi Sumatera Utara)

0 44 85

Persepsi Masyarakat Terhadap Taman Wisata Alam (TWA) Sicikeh-cikeh (Studi Kasus Di Dusun Pancur Nauli, Desa Lae Hole II, Kecamatan Parbuluan, Kabupaten Dairi, Sumatera Utara)

15 176 63

Partisipasi Masyarakat dalam Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Nasional (PNPM) Mandiri Perdesaan (Studi Deskriftif di Kelurahan Aek Simotung, Kabupaten Tapanuli Selatan, Sumatera Utara)

0 62 148

Respon Masyarakat Pesisir Terhadap Program Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Potensi Alam Lokal (Studi Deskriptif Program Bina Desa kelompok perempuan di Desa Bogak Kecamatan Tanjung Tiram Kabupaten Batubara Provinsi Sumatera Utara)

0 41 97

BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1 Interaksi Sosial - Harmonisasi Masyarakat Multi Etnis (Etnis Btak Toba, Mandailing, Jawa dan Sunda)” (Studi Deskriptif Masyarakat di Desa Teluk Panji II, Kecamatan Kampung Rakyat, Kabupaten Labuhanbatu Selatan, Sumatera Utara)

0 0 13

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Harmonisasi Masyarakat Multi Etnis (Etnis Btak Toba, Mandailing, Jawa dan Sunda)” (Studi Deskriptif Masyarakat di Desa Teluk Panji II, Kecamatan Kampung Rakyat, Kabupaten Labuhanbatu Selatan, Sumatera Utara)

0 0 11