PERBEDAAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING BERBASIS POTENSI LOKAL DAN MODEL KONVENSIONAL TERHADAP MISKONSEPSI PADA MATERI EKOSISTEM DI KELAS X MIA SMA NEGERI 1 PRAYA LOMBOK TENGAH.

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

PERBEDAAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING
BERBASIS POTENSI LOKAL DAN MODEL KONVENSIONAL
TERHADAP MISKONSEPSI PADA MATERI EKOSISTEM
DI KELAS X MIA SMA NEGERI 1 PRAYA
LOMBOK TENGAH

SKRIPSI

Oleh :
MAR’ATUL MUFYDAH PALKA
K4310050

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
SURAKARTA
Oktober 2014
commit to user


i

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Saya yang bertanda tangan dibawah ini:
Nama

: Mar’atul Mufydah Palka

NIM

: K4310050

Jurusan/Program Studi


: Pendidikan MIPA/ Pendidikan Biologi

Menyatakan bahwa skripsi saya yang berjudul “PERBEDAAN MODEL
PROBLEM BASED LEARNING BERBASIS POTENSI LOKAL DAN MODEL
KONVENSIONAL

TERHADAP

MISKONSEPSI

PADA

MATERI

EKOSISTEM DI KELAS X MIA SMA NEGERI 1 PRAYA LOMBOK
TENGAH” ini benar-benar merupakan hasil karya sediri. Selain itu, sumber kajian
pustaka yang dikutip dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan
dalam daftar pustaka.

Apabila pada kemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan bahwa skripsi ini hasil

jiplakan, saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan saya.

Surakarta, Oktober 2014
Yang membuat pernyataan

Mar’atul Mufydah Palka

commit to user
ii

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

PERBEDAAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING
BERBASIS POTENSI LOKAL DAN MODEL KONVENSIONAL
TERHADAP MISKONSEPSI PADA MATERI EKOSISTEM
DI KELAS X MIA SMA NEGERI 1 PRAYA
LOMBOK TENGAH


Oleh :
MAR’ATUL MUFYDAH PALKA
K4310050

Skripsi
ditulis dan diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapat gelar
Sarjana Pendidikan Program Studi Biologi, Jurusan Pendidikan
Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
SURAKARTA
Oktober 2014
commit to user
iii

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id


PERSETUJUAN

Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan di hadapan Tim Penguji
Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret
Surakarta.

Persetujuan Pembimbing

Pembimbing I

Pembimbing II

Dr. Suciati Sudarisman, M.Pd
NIP. 19580723 198603 2 001

Murni Ramli, S.P, M.Si., Ed.D
NIP. 1971 0714 201302 01

commit to user
iv


perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

PENGESAHAN

Skripsi ini telah dipertahankan di hadapan Tim Penguji Skripsi Fakultas Keguruan
dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta dan diterima untuk
memenuhi persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan.

Hari

:

Tanggal

:

Tim Penguji Skripsi

Nama Terang

Tanda Tangan

Ketua

: Puguh Karyanto S.Si, M.Si, Ph.D

Sekertaris

: Drs. Slamet Santosa M.Si

Anggota I

: Dr. Suciati Sudarisman, M.Pd

Anggota II

: Murni Ramli, S.P, M.Si, Ed.D


....................
.....................

Disahkan oleh
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Sebelas Maret Surakarta
Dekan

Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd.
NIP. 19600727 198702 1 001

commit to user
v

....................
.....................

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id


MOTTO
“Orang-orang yang berhenti belajar akan menjadi pemilik masa lalu. Orang-orang
yang masih belajar akan menjadi pemilik masa depan.”
-Mario Teguh-

commit to user
vi

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

PERSEMBAHAN

Dengan rasa syukur kehadirat Allah SWT penulis persembahkan karya
sederhana ini kepada:
1. Allah Subhanahu wa Ta’ala. Allah, Allah (lagi), dan Allah (terus).
2. Rasulullah Muhammad, SAW.
3. Orang tuaku Bapak Muhadis Syarif M, S.Pd, M.Pd dan Ibu Sumardayati,

S.Pd terimakasih atas segala kasih sayang, dukungan, bimbingan, dan
doanya selama ini. Kalian adalah alasan mengapa aku harus sukses dan
berbakti. Aku sayang kalian.
4. Adik-adikku Muhammad Ihdal Karomy Lesa dan Muhammad Salas
Qudratillah Lesa. Jadilah lelaki yang soleh dan hebat, Dek! Kalian adalah
semangat kakak untuk terus berjuang.
5. Dosen Pembimbing I, Ibu Suci. Terima kasih atas semua kepedulian,
bimbingan, dan ilmunya.
6. Dosen Pembimbing 2, Ibu Murni Ramli. Terima kasih banyak atas segala
kepedulian, bimbingan, dan ilmunya.
7. Terima kasih banyak buat PA yang banyak menasehati Bapak Slamet
Santosa. Nasehat yang tidak akan pernah saya lupakan (InsyaAllah). Kata
bapak setiap orang memiliki sisi baik dan sisi jelek dalam dirinya dan
apabila mau beruntung fokuslah pada sisi baiknya.
8. Bapak Puguh Karyanto, S.Si, M.Si, Ph.D dan dosen-dosen yang akan
selalu menginspirasi sesuai dengan versinya.
9. Biologi 2010.
10. Almamater.

commit to user

vii

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

ABSTRAK
Mar’atul Mufydah Palka. PERBEDAAN MODEL PROBLEM BASED
LEARNING BERBASIS POTENSI LOKAL DAN MODEL KONVENSIONAL
TERHADAP MISKONSEPSI PADA MATERI EKOSISTEM DI KELAS X
MIA SMA NEGERI 1 PRAYA LOMBOK TENGAH. Skripsi, Surakarta: Fakultas
Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Sebelas Maret. Oktober 2014.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan pengaruh model
Problem Based Learning (PBL) berbasis potensi lokal dan model konvensional
terhadap miskonsepsi siswa.
Penelitian ini menggunakan metode eksperimen semu dengan rancangan
posttest-only control group design. Kelas eksperimen 1 menggunakan model
konvensional (ceramah disertai pemecahan masalah sederhana) sebagai kontrol dan
kelas eksperimen 2 menggunakan model PBL berbasis potensi lokal. Populasi dalam
penelitian ini adalah siswa kelas X MIA SMA Negeri 1 Praya Tahun Pelajaran
2013/2014. Teknik pengambilan sampel dengan cluster random sampling, yaitu:
kelas X MIA 2 sebagai kelas eksperimen 1 dan kelas X MIA 3 sebagai kelas
eksperimen 2. Teknik pengumpulan data menggunakan tes konseptual dengan bentuk
benar-salah beralasan disertai Certainty of Response Index (CRI), lembar observasi,
dan dokumentasi. Uji hipotesis menggunakan uji-t dengan bantuan software SPSS
versi 16 pada taraf signifikansi 5%. Analisis data menggunakan analisis deskriptif
dan analisis statistik inverensial.
Hasil penelitian, yaitu: 1) Persentase siswa yang mengalami miskonsepsi
pada kelas eksperimen 1 (25%) lebih tinggi daripada kelas eksperimen 2 (3%); 2)
Hasil Uji hipotesis menunjukkan sig.

Dokumen yang terkait

PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL DISCOVERY LEARNING DAN PROBLEM BASED LEARNING PADA SUB MATERI POKOK EKOSISTEM DI KELAS X SMA NEGERI 14 MEDAN T.P 2015/2016.

0 2 22

PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING DAN PROBLEM BASED LEARNING PADA MATERI EKOSISTEM DI KELAS X SMA NEGERI 11 MEDAN TAHUN PEMBELAJARAN 2014/2015.

0 2 20

PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA YANG DIAJARKAN DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DENGAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING PADA MATERI EKOSISTEM DI KELAS X SMA NEGERI 12 MEDAN T.P 2014/2015.

1 5 13

PERBEDAAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DENGAN PENDEKATAN SCIENTIFIC DAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X DI SMA NEGERI 1 PAHAE JULU T.P 2014.2015.

0 2 29

Pengembangan Modul Pembelajaran Materi Geometri Kelas X Dengan Model Problem Based Learning (PBL) Di SMA Negeri 1 Purwodadi.

0 0 17

PENGEMBANGAN MODUL BERBASIS POTENSI LOKAL DIPADU PENERAPAN PROBLEM BASED LEARNING PADA MATERI EKOSISTEM UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP DAN SIKAP PEDULI LINGKUNGAN SISWA SMA KELAS X.

0 1 19

PERBEDAAN IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN KIMIA MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) MATERI STOIKIOMETRI KELAS X MIA SMA NEGERI DI KOTA SURAKARTA TAHUN AJARAN 2013/2014.

0 0 17

PERBEDAAN KEMAMPUAN LITERASI SAINS DIMENSI KOMPETENSI ILMIAH ANTARA PENERAPAN MODEL PROJECT BASED LEARNING BERBASIS POTENSI LOKAL DAN PEMBELAJARAN KONVENSIONAL PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 CEPOGO.

0 0 15

I. PENDAHULUAN - Pengaruh Pembelajaran Ekosistem Berbasis Kasus-Kasus Lokal terhadap Tingkat Miskonsepsi Siswa Kelas X SMA Praya Lombok Tengah

0 0 8

PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING KELAS X MIA 1 SMA MUHAMMADIYAH LIMBUNG

1 8 513