Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kampanye Manfaat Kolostrum pada Bayi yang Baru Lahir: Perancangan Iklan Layanan Masyarakat T1 362011076 BAB IV

(1)

1 BAB IV

TAHAPAN PRA-PRODUKSI, PRODUKSI, DAN PASCA PRODUKSI

1.1. Pra-Produksi

Sebelum melakukan Produksi, penulis melakukan tahap pra-produksi terlebih dahulu. Tahap ini melalui beberapa proses yang diantaranya adalah riset, pembuatan story line, kemudian pembuatan story board.

1.1.1. Riset

Tahap ini dimulai pada hari Jumat, tanggal 10 Juli 2015 di RSIA Mutiara Bunda Salatiga. Pada saat riset penulis langsung bertemu dengan Bpk dr. H. Mukmin selaku direktur RSIA Mutiara Bunda Salatiga, kemudian beliau mempertemukan saya dengan ibu bidan Ezra sebagai seorang bidan yang bersentuhan langsung dengan pasien. Setelah melakukan wawancara dengan bidan Ezra maka penulis mendapatkan informasi seputar kolostrum, pasien dan bayinya. Selama ini bidan Ezra sering menemui kasus dimana pada saat Inisiasi Menyusui Dini (IMD) pasien selalu membuang kolostrum karena kata orang tua pasien, itu merupakan ASI yang telah mengendap dan menjadi basi. Sebenarnya bidan Ezra sudah mengusahakan menyampaikan informasi kepada para calon ibu ketika memeriksakan kandungannya sebelum kelahiran bayinya. Namun hal itu dinilai kurang efektif karena tidak bisa menjangkau seluruh pasien yang ada. Selain itu juga para dokter kesulitan dalam menjelaskan tentang manfaat kolostrum karena keterbatasan waktu periksa.

Setelah mendapatkan informasi dari bidan Ezra di RSIA Mutiara Bunda maka penulis melanjutkan wawancara kepada para pasien yang sedang menunggu antrian untuk masuk ke ruang periksa. Penulis mulai bertanya nama, usia dan pekerjaan pasien setelah itu penulis menanyakan tentang apa itu kolostrum? Dari lima pasien yang penulis wawancarai tidak ada satupun dari mereka yang tahu tentang apa itu kolostrum.


(2)

2 Tabel 4.1 Consumer Journey

Nama : Wahyu Lia Nugrahani Umur : 24 tahun

Pekerjaan : Admin Kantor

Consumer Journey Point of Contact Alat / Materi

Penyampaian  Pagi

Bangun tidur Chek HP

Meraikan tempat tidur

Masak, bersih-bersih rumah, memandikan anak

Sarapan

Berangkat kerja Sampai kantor

Ngobrol dengan nasabah Kerja sambil buka internet Chek HP

Kamar tidur

Dapur, kamar mandi

Jalanan

Kantor

Internet

Poster

BBM, WA, Line

Shower kit

Billboard, poster, sanduk Komputer, flyer, poster Facebook, youtube, SMS, BBM, Line, WA

 Siang

Makan siang

 Sore

Pulang kerja Memandikan anak

Memberi makan anak (menyusui) Mandi Masak jalanan halaman rumah kamar mandi dapur shower kit


(3)

3 Nonton tv

Chek HP

program tv BBM, Line, WA  Malam

Nonton tv Makan malam

Ngobrol dengan suami dan anak Chek HP Tidur ruang makan ruang keluarga kamar tidur program tv

BBM, SMS, Line, WA

Nama : Dwi Novita Sari Umur : 27 tahun

Pekerjaan : Dosen STT Sangkakala

Consumer Journey Point of Contact Alat / Materi

Penyampaian  Pagi

Bangun tidur Chek HP

Meraikan tempat tidur

Masak, bersih-bersih rumah, memandikan anak

Sarapan

Berangkat kerja Sampai kampus

Mengajar

Mencari materi mengajar lewat interne

Chek HP

Kamar tidur

Dapur, kamar mandi Ruang makan Jalanan Kantor Kelas Poster BBM, WA Shower kit

Billboard, poster, sanduk Laptop

google, youtube


(4)

4

 Siang

Makan siang Chek HP

Mengajar

Kantin

Kelas

SMS, BBM, WA,

Facebook Latop

 Sore

Pulang kerja Memandikan anak

Memberi makan anak (menyusui)

Mandi Masak Nonton tv Chek HP

Jalanan Kamar mandi Ruang keluarga kamar mandi dapur

shower kit

program tv

BBM, WA, facebook  Malam

Nonton tv Makan malam

Mempersiapkan materi untuk mengajar

Chek HP Tidur

ruang makan kamar

kamar tidur

program tv

Ms. Office, youtube, google


(5)

5 Nama : dina kurniawati

Umur : 26 tahun Pekerjaan : buruh pabrik

Consumer Journey Point of Contact Alat / Materi

Penyampaian  Pagi

Bangun tidur Chek HP

Meraikan tempat tidur

Masak, bersih-bersih rumah, memandikan anak

Sarapan

Berangkat kerja Sampai pabrik

Ngobrol dengan teman Kerja sambil buka internet

Chek HP

Kamar tidur

Dapur, kamar mandi

Jalanan

Pabrik

Internet

Poster

BBM, WA, Line

Shower kit

Billboard, poster, sanduk Komputer,

Facebook, youtube, SMS, BBM, Line, WA

 Siang

Makan siang

 Sore

Pulang kerja Memandikan anak

Memberi makan anak (menyusui) Mandi Masak Nonton tv Chek HP jalanan halaman rumah kamar mandi dapur shower kit program tv BBM, Line, WA


(6)

6  Malam

Nonton tv Makan malam

Ngobrol dengan suami dan anak Chek HP Tidur ruang makan ruang keluarga kamar tidur program tv

BBM, SMS, Line, WA

 Nama : Hosiana Purwaningsih  Umur : 25 tahun

 Pekerjaan : jual pulsa

Consumer Journey Point of Contact Alat / Materi

Penyampaian  Pagi

Bangun tidur Chek HP

Meraikan tempat tidur

Masak, bersih-bersih rumah, memandikan anak

Sarapan

Berangkat kerja Sampai toko

Ngobrol dengan pelanggan Kerja sambil buka internet Chek HP

Kamar tidur

Dapur, kamar mandi

Jalanan

Kantor

Internet

Poster

BBM, WA, Line, facebook

Shower kit

Billboard, poster, sanduk Komputer, flyer, poster twitter youtube, SMS, BBM, Line, WA

 Siang

Makan siang


(7)

7 Pulang kerja

Memandikan anak

Memberi makan anak (menyusui) Mandi Masak Nonton tv Chek HP jalanan halaman rumah kamar mandi dapur shower kit program tv BBM, Line, WA  Malam

Nonton tv Makan malam

Ngobrol dengan suami dan anak Chek HP Tidur ruang makan ruang keluarga kamar tidur program tv

BBM, SMS, Line, WA

Nama : Eunike Silvia T. Umur : 30 tahun

Pekerjaan : guru playgrup

Consumer Journey Point of Contact Alat / Materi

Penyampaian  Pagi

Bangun tidur Chek HP

Meraikan tempat tidur

Masak, bersih-bersih rumah, memandikan anak

Sarapan

Berangkat kerja

Kamar tidur

Dapur, kamar mandi

Jalanan

Poster BBM, WA


(8)

8 Sampai sekolah

Mengajar

Kerja sambil buka internet Chek HP

Kantor

Internet

Billboard, poster, sanduk Komputer, flyer, poster Facebook, youtube, SMS, BBM, Line, WA

 Siang

Makan siang

 Sore

Pulang kerja Memandikan anak

Memberi makan anak (menyusui)

Mandi Masak Nonton tv Chek HP

jalanan

halaman rumah

kamar mandi dapur

shower kit

program tv

BBM, WA, facebook  Malam

Nonton tv Makan malam

Ngobrol dengan suami dan anak

Chek HP Tidur

ruang makan ruang keluarga

kamar tidur

program tv


(9)

9

Consumer insight a. Penulis : “Apa yang anda ketahui mengenai kolostrum?”

Wahyu : “tidak tahu”

Penulis : “apakah anda memberikan ASI kepada anak anda?” Wahyu : “tidak”

b. Penulis : “Apa yang anda ketahui tentang kolostrum?” Novita : “tidak tahu”

Penulis : “apaanda memberikan ASI pada anak Anda?” Novita : “ya, sayamemberikan ASI.”

Penulis : “Apakah ASI pertama yang keluar (berwarna kuning) juga anda berikan?” Novita : “tidak, karenaitu bisa membuat bayi panas.”

c. Penulis : “Apa yang anda ketahui tentang kolostrum?” Dina : “tidak tahu”

Penulis : “apa anda memberikan ASI pada anak Anda?” Dina : “ya,saya memberikan ASI.”

Penulis : “Apakah ASI pertama yang keluar (berwarna kuning) juga andaberikan?” Dina : “Tidak, karenaitu adalah ASI Basi.”

d. Penulis : “Apa yang anda ketahui tentang kolostrum?” Hosi : “tidak tahu”

Penulis : “apa anda memberikan ASI pada anak Anda?” Hosi : “ya, saya memberikan ASI.”

Penulis : “Apakah ASI pertama yang keluar (berwarna kuning) juga andaberikan?” Hosi : “tidak karena itu merupakan ASI yang kotor.”

e. Penulis : “Apa yang anda ketahui tentang kolostrum?” Silvia : “tidak tahu”

Penulis : “apa anda memberikan ASI pada anak Anda?” Silvia : “ya, saya memberikan ASI.”

Penulis : “Apakah ASI pertama yang keluar (berwarna kuning) juga anda berikan?” Silvia : “tidak karena kata orang tua itu bisa membuat bayi panas.”


(10)

10 1.1.2. Story Line

Video VO

Video dimulai dengan memperlihatkan gambar depan RSIA Mutiara Bunda Ssalatiga

“Memberi ASI Sangat bermanfaat bagi ibu dan bayi. Namun tahukah anda jika Kolostrum juga tak kalah penting dari ASI?”

Gambar narasumber Penjelasan dari narasumber, Ibu Bidan Ezra

Gambar kandungan Kolostrum “kandungan kolostrum antara lain….” (suara dari Narasumber)

Gambar Manfaat kolostrum “Manfaat Kolostrum Antara lain…..” (suara dari VO)

Gambar Narasumber yang menjelaskan mitos yang salah tentang kolostrum

Penjelasan narasumber

Gambar seorang ibu yang sedang menyusui bayinya

Penjelasan dari narasumber

Penutup, video seorang ibu yang sedang menggendong bayinya

“Mari kita wujudkan masa depan cerah dengan kolostrum.”

1.1.3. Story Board

Setelah alur cerita dirancang, kemudian penulis membuat storyboard yang digunakan sebagai acuan ketika produksi nantinya dilakukan. Storyboard dibuat berdasarkan dengan alur cerita yang telah dirancang sebelumnya sebagai berikut ;


(11)

11 Storyboard

Gambar pertama menunjukkan suasana Rumah Sakit Ibu dan Anak Mutiara Bunda Salatiga. Disini penulis ingin menunjukkan segmentasi iklan layanan masyarakatnya adalah para calon ibu yang akan menghadapi situasi akan memiliki bayi. Pertanyaan besarnya apakah mereka punya cukup pengetahuan untuk menghadapi situasi tersebut. Disini VO akan mengarahkan para penonton untuk mengetahui manfaat penting kolostrum yang tak kalah penting dengan manfaat ASI.

Selanjutnya bidan Ezra Indria Gustana, S. Si. T akan menjelaskan apa itu kolostrum secara luas. Beliau akan berbicara di ruang kerjanya di salah satu ruangan di RSIA Mutiara Bunda Salatiga. Dengan backsound Happy Song of my mom.


(12)

12

Kemudian bidan Ezra juga akan menjelaskan secara singkat kandungan kolostrum. Untuk mudah mengingat maka penulis akan memvisualisasikannya dalam bentuk tulisan.

Lalu penjelasan tentang manfaat kolostrum akan dijelaskan oleh VO tujuannya agar video ini tidak membosankan. Dan visualisasi tetap akan menggunakan tulisan agar manfaat kolostrum mudah diingat oleh pembaca.


(13)

13

Kemudian iklan layanan masyarakat ini akan ditutup dengan ajakan untuk para ibu memberikan kolostrumnya pada bayi. Dengan visualisasi seorang ibu yang menggendong bayinya yang nampak sangat sehat setelah diberikan kolostrum.

1.2.Produksi

Dalam proses produksi video ini penulis menetapkan tempat pengambilan gambar yang sesuai dengan apa yang telah direncanakan pada storyboard dan storyline.

Tabel 4.1. Time Table Produksi

No Scene Gambar VO Time Code

1 Opening Memberi ASI

bermanfaat bagi ibu dan bayi. Namun taukah

Anda bahwa kolostrum juga tdk kalah penting

dari ASI

00.00.00-00.00.17


(14)

14 2 Aktifitas

konseling ASI Sebenarnya apa itu kolostrum? 00.00.17-00.00.25

3 Penjelasan dari bidan

Ezra

Penjelasan tentang apa itu

kolostrum

00.00.25-00.00.54

4 Gambaran tentang kandungan kolostrum Penjelasan tentang kandungan kolostrum 00.00.54-00.01.18

5 Manfaat kolostrum Penjelasan tentang manfaat kolostrum 00.01.18-00.01.32

6 Mitos yang salah tentang kolostrum

Penjelasan mengenai mitos yang salah pada

kolostrum

00.01.32-00.01.56

7 Ajakan untuk membarikan kolostrum bagi bayi -Mari kita wujudkan Masa Dpean Cerah dengan Kolostrum 00.01.56-00.02.06


(15)

15

8 Penutup -

00.02.03-00.02.09

1.2.1. RSIA Mutiara Bunda

RS Bersalin Mutiara Bunda Salatiga adalah rumah sakit swasta kelas C. Rumah sakit ini mampu memberikan pelayanan kedokeran spesialis terbatas.Rumah sakit ini juga menampung pelayanan rujukan dari puskesmas.Rumah Sakit ini Termasuk Kecil.Tempat ini tersedia 18 tempat tidur inap, lebih sedikit dibanding setiap rumah sakit di Jawa Tengah yang tersedia rata-rata 56 tempat tidur inap.Jumlah Dokter Tersedia Sedikit. Dengan 12 dokter, rumah sakit ini tersedia lebih sedikit dibanding rata-rata rumah sakit di Jawa Tengah.Perlayanan Inap Termasuk Kelas Ekonomis. 5 dari 18 tempat tidur di rumah sakit ini berkelas VIP keatas.

1.2.2. Bidan Ezra Indria Guztana

Salah satu bidan yang mengerti mengenai kolstrum. Pengalaman dan jam terbang dalam menangani pasien di RSIA Mutiara Bunda tidak perlu diragukan lagi. Oleh karena itu penulis memilih beliau sebagai narasumber.


(16)

16 1.2.3. Ibu Titik Kristiana Anggraini S. Pd.

Seorang konselor laktasi yang merupakan anggota sekaligus pengurus tetap dari Asosiasi Menyusui Indonesia (AIMI). Beliau menganggap pekerjaan sebagai seorang konselor adalah sebuah panggilan hati. Karena menjamurnya produk susu formula membuat para ibu menggantikan ASI dengan susu fromula.

1.2.4. Kandungan kolostrum

Point terpenting yang para ibu tahu adalah kandungan gizi yang ada pada kolostrum. Dan seperti yang penulis tampilkan diatas kandungan kolostrum ternyata cukup banyak.

1.2.5. Manfaat kolostrum

Yang berikutnya yang tidak kalah penting dalam iklan ini adalah manfaat kolostrum dan penulis mempresentasikannya dalam bentuk grafis seperti yang ada diatas.


(17)

17 1.2.6. Mitos yang salah

Yang berikutnya adalah pembahasan mengenai mitos yang salah mengenai kolostrum. Selama ini yang terjadi dimasyarakat adalah kolostrum dianggap sebagai ASI yang telah basikarena mengendap di payudara selama ibu tidak menyusui, namun pada kenyataannya tidak seperti iyu. 1.2.7. Penutup

Penulis mengajak para ibu untuk memberikan kolostrum pada bayinya setelah ibu melahirkan.

1.3. Pasca Produksi

Setelah melakukan beberapa tahap pra-produksi sampai produksi, masukklah ke tahap pasca produksi yang merupakan proses editting. Dalm proses editting penulis bertugas sebagai editor dalam hal edit video, grafis serta audio.

Sebelum melakukan proses editting, penulis bertugas sebagai produser yang mempersiapkan daftar dan bahan edittng. Bahan editting berupa potongan-potongan video hasil produksi sebelumnya yang sudah dipilih untuk dimasukkan ke dalam proses editting.


(18)

18

Setelah menyimpan hasil rekaman video produksi, penulis sebagi produser memilih video yang layak dijadikan sebagai bahan editting, dan mengurutkannya ke dalam bagian-bagian sesuai dengan storyline yang dibuat penulis.

1.3.2. Proses Editting Audio

Dalam proses pembuatan secara grafis video penulis menggunakan program aplikasi Sony Vegas Pro, sedangkan untuk mengolah audio suara dari narasumber agar suara narasumber terdengar jernih penulis menggunakan program aplikasi adobe audition.

Membersihkan noise pada program adobe audition

1.3.3. Proses Editting Video

Dalam proses editting video penulis menggunakan program aplikasi Sony Vegas Pro sebagai software untuk mengedit video iklan layanan masyarakat “Masa Depan Cerah dengan Kolostrum”. Software tersebut dipilih karena pengoperasiannya yang mudan dan kapasitas memorinya yang ringan dibandingkan dengan software edit video yang lain seperti adobe premiere.


(19)

19

Proses editting video yang dilakukan diantaranya adalah memotong video yang diambil saat produksi dilapangan sesuai dengan kebutuhan yang ada di storyboard, lalu menggabungkan video-video tersebut sehingga menjadi satu kesatuan video yang utuh dan bercerita, serta menambahkan backsound dan VO untuk melengkapi video.

Proses editting video

Dalam proses editting ini penulis juga memasukkan backsound untuk mempermasnis video. Backsound yang dipilih adalah musik instrumen dengan judul Happy song karya Tak Matsumoko.

1.3.4. Proses Editing Grafis

Di dalam proses editing grafis penulis hanya menggunakan aplikasi yang ada dalam program Sony vegas untuk mempercantik scene pembuka dan penutup yang ada pada iklan layanan Masyarakat ini. Selain menggunakan beberapa font khusu penulis juga menggunakan gambar seorang ibu yang sedang menggendong anaknya sebagai gambaran Masa depan Cerah dengan Kolostrum.


(1)

14 konseling

ASI

itu kolostrum? 00.00.25

3 Penjelasan dari bidan

Ezra

Penjelasan tentang apa itu

kolostrum

00.00.25-00.00.54

4 Gambaran tentang kandungan kolostrum Penjelasan tentang kandungan kolostrum 00.00.54-00.01.18

5 Manfaat kolostrum Penjelasan tentang manfaat kolostrum 00.01.18-00.01.32

6 Mitos yang salah tentang kolostrum

Penjelasan mengenai mitos yang salah pada

kolostrum

00.01.32-00.01.56

7 Ajakan untuk membarikan kolostrum bagi bayi -Mari kita wujudkan Masa Dpean Cerah dengan Kolostrum 00.01.56-00.02.06


(2)

15

8 Penutup -

00.02.03-00.02.09

1.2.1. RSIA Mutiara Bunda

RS Bersalin Mutiara Bunda Salatiga adalah rumah sakit swasta kelas C. Rumah sakit ini mampu memberikan pelayanan kedokeran spesialis terbatas.Rumah sakit ini juga menampung pelayanan rujukan dari puskesmas.Rumah Sakit ini Termasuk Kecil.Tempat ini tersedia 18 tempat tidur inap, lebih sedikit dibanding setiap rumah sakit di Jawa Tengah yang tersedia rata-rata 56 tempat tidur inap.Jumlah Dokter Tersedia Sedikit. Dengan 12 dokter, rumah sakit ini tersedia lebih sedikit dibanding rata-rata rumah sakit di Jawa Tengah.Perlayanan Inap Termasuk Kelas Ekonomis. 5 dari 18 tempat tidur di rumah sakit ini berkelas VIP keatas.

1.2.2. Bidan Ezra Indria Guztana

Salah satu bidan yang mengerti mengenai kolstrum. Pengalaman dan jam terbang dalam menangani pasien di RSIA Mutiara Bunda tidak perlu diragukan lagi. Oleh karena itu penulis memilih beliau sebagai narasumber.


(3)

16 1.2.3. Ibu Titik Kristiana Anggraini S. Pd.

Seorang konselor laktasi yang merupakan anggota sekaligus pengurus tetap dari Asosiasi Menyusui Indonesia (AIMI). Beliau menganggap pekerjaan sebagai seorang konselor adalah sebuah panggilan hati. Karena menjamurnya produk susu formula membuat para ibu menggantikan ASI dengan susu fromula.

1.2.4. Kandungan kolostrum

Point terpenting yang para ibu tahu adalah kandungan gizi yang ada pada kolostrum. Dan seperti yang penulis tampilkan diatas kandungan kolostrum ternyata cukup banyak.

1.2.5. Manfaat kolostrum

Yang berikutnya yang tidak kalah penting dalam iklan ini adalah manfaat kolostrum dan penulis mempresentasikannya dalam bentuk grafis seperti yang ada diatas.


(4)

17 1.2.6. Mitos yang salah

Yang berikutnya adalah pembahasan mengenai mitos yang salah mengenai kolostrum. Selama ini yang terjadi dimasyarakat adalah kolostrum dianggap sebagai ASI yang telah basikarena mengendap di payudara selama ibu tidak menyusui, namun pada kenyataannya tidak seperti iyu. 1.2.7. Penutup

Penulis mengajak para ibu untuk memberikan kolostrum pada bayinya setelah ibu melahirkan.

1.3. Pasca Produksi

Setelah melakukan beberapa tahap pra-produksi sampai produksi, masukklah ke tahap pasca produksi yang merupakan proses editting. Dalm proses editting penulis bertugas sebagai editor dalam hal edit video, grafis serta audio.

Sebelum melakukan proses editting, penulis bertugas sebagai produser yang mempersiapkan daftar dan bahan edittng. Bahan editting berupa potongan-potongan video hasil produksi sebelumnya yang sudah dipilih untuk dimasukkan ke dalam proses editting.


(5)

18

yang layak dijadikan sebagai bahan editting, dan mengurutkannya ke dalam bagian-bagian sesuai dengan storyline yang dibuat penulis.

1.3.2. Proses Editting Audio

Dalam proses pembuatan secara grafis video penulis menggunakan program aplikasi Sony Vegas Pro, sedangkan untuk mengolah audio suara dari narasumber agar suara narasumber terdengar jernih penulis menggunakan program aplikasi adobe audition.

Membersihkan noise pada program adobe audition 1.3.3. Proses Editting Video

Dalam proses editting video penulis menggunakan program aplikasi Sony Vegas Pro sebagai software untuk mengedit video iklan layanan masyarakat “Masa Depan Cerah dengan Kolostrum”. Software tersebut dipilih karena pengoperasiannya yang mudan dan kapasitas memorinya yang ringan dibandingkan dengan software edit video yang lain seperti adobe premiere.


(6)

19

Proses editting video yang dilakukan diantaranya adalah memotong video yang diambil saat produksi dilapangan sesuai dengan kebutuhan yang ada di storyboard, lalu menggabungkan video-video tersebut sehingga menjadi satu kesatuan video yang utuh dan bercerita, serta menambahkan backsound dan VO untuk melengkapi video.

Proses editting video

Dalam proses editting ini penulis juga memasukkan backsound untuk mempermasnis video. Backsound yang dipilih adalah musik instrumen dengan judul Happy song karya Tak Matsumoko.

1.3.4. Proses Editing Grafis

Di dalam proses editing grafis penulis hanya menggunakan aplikasi yang ada dalam program Sony vegas untuk mempercantik scene pembuka dan penutup yang ada pada iklan layanan Masyarakat ini. Selain menggunakan beberapa font khusu penulis juga menggunakan gambar seorang ibu yang sedang menggendong anaknya sebagai gambaran Masa depan Cerah dengan Kolostrum.


Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kampanye Manfaat Kolostrum pada Bayi yang Baru Lahir: Perancangan Iklan Layanan Masyarakat T1 362011076 BAB I

0 0 8

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kampanye Manfaat Kolostrum pada Bayi yang Baru Lahir: Perancangan Iklan Layanan Masyarakat T1 362011076 BAB II

0 0 8

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kampanye Manfaat Kolostrum pada Bayi yang Baru Lahir: Perancangan Iklan Layanan Masyarakat T1 362011076 BAB V

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kampanye Manfaat Kolostrum pada Bayi yang Baru Lahir: Perancangan Iklan Layanan Masyarakat

0 0 14

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Produksi Iklan Layanan Masyarakat Infografis: Tips Aman Belanja Online T1 362010008 BAB IV

0 0 12

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Iklan Layanan Masyarakat “Pencegahan Kekerasan Seksual pada Anak” T1 362010035 BAB I

0 0 9

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Iklan Layanan Masyarakat “Pencegahan Kekerasan Seksual pada Anak” T1 362010035 BAB II

0 0 8

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Iklan Layanan Masyarakat “Pencegahan Kekerasan Seksual pada Anak” T1 362010035 BAB IV

0 0 15

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Propaganda Politik dalam Iklan (Analisis Wacana Kritis Iklan Layanan Masyarakat Nasional Demokrat) T1 362007075 BAB IV

0 0 18

T1__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Produksi Iklan Layanan Masyarakat Infografis tentang Tips Cerdas Menyikapi Berita Hoax T1 BAB IV

0 0 13