Kecernaan Serat Kasar Dan Protein Kasar Ransum Yang Mengandung Pelepah Daun Kelapa Sawit Dengan Perlakuan Fisik, Biologi, Kimia Dan Kombinasinya Pada Domba

ABSTRAK
EDIDIS PERIASANTANA GULTOM, 2014. Kecernaan serat kasar dan
protein kasar ransum yang mengandung pelepah daun kelapa sawit dengan
perlakuan fisik, biologis, kimia dan kombinasinya pada domba. Dibimbing oleh
TRI HESTI WAHYUNI dan MA’RUF TAFSIN.
Penelitan ini dilaksanakan di laboratorium Biologi Ternak, Departemen
Peternakan, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara, Medan yang
dilaksanakan pada bulan Juni-Agustus 2013. Penelitian ini menggunakan
rancangan acak lengkap (RAL) dengan empat perlakuan dan empat ulangan,
menggunakan domba lokal jantan sebanyak 16 ekor dengan rataan bobot badan
awal 10 +1,16 kg. Perlakuan yang diuji terdiri atas P0: pelepah daun kelapa sawit
diolah secara fisik (chopper), P1: pelepah daun kelapa sawit diolah secara biologis
(fisik + Aspergillus niger), P2: pelepah daun kelapa sawit diolah secara kimia
(fisik + urea) dan P3: kombinasi pengolahan pelepah daun kelapa sawit (fisik,
kimia dan biologis). Parameter yang diamati adalah konsumsi serat kasar dan
protein kasar, kecernaan serat kasar dan protein kasar.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsumsi serat kasar tertinggi pada
P1 (79.98 g/ekor/hari) berpengaruh sangat nyata (P

Dokumen yang terkait

Kecernaan Lemak Kasar Dan TDN (Total Digestible Nutrient) Ransum yang Mengandung Pelepah Daun Kelapa Sawit Dengan Perlakuan Fisik, Kimia, Biologis Dan Kombinasinya Pada Domba

4 45 63

Kecernaan Serat Kasar Dan Protein Kasar Ransum Yang Mengandung Pelepah Daun Kelapa Sawit Dengan Perlakuan Fisik, Biologi, Kimia Dan Kombinasinya Pada Domba

0 10 56

Kecernaan Lemak Kasar Dan TDN (Total Digestible Nutrient) Ransum yang Mengandung Pelepah Daun Kelapa Sawit Dengan Perlakuan Fisik, Kimia, Biologis Dan Kombinasinya Pada Domba

0 0 11

Kecernaan Lemak Kasar Dan TDN (Total Digestible Nutrient) Ransum yang Mengandung Pelepah Daun Kelapa Sawit Dengan Perlakuan Fisik, Kimia, Biologis Dan Kombinasinya Pada Domba

0 0 2

Kecernaan Lemak Kasar Dan TDN (Total Digestible Nutrient) Ransum yang Mengandung Pelepah Daun Kelapa Sawit Dengan Perlakuan Fisik, Kimia, Biologis Dan Kombinasinya Pada Domba

0 0 3

Kecernaan Lemak Kasar Dan TDN (Total Digestible Nutrient) Ransum yang Mengandung Pelepah Daun Kelapa Sawit Dengan Perlakuan Fisik, Kimia, Biologis Dan Kombinasinya Pada Domba

0 0 13

Kecernaan Serat Kasar Dan Protein Kasar Ransum Yang Mengandung Pelepah Daun Kelapa Sawit Dengan Perlakuan Fisik, Biologi, Kimia Dan Kombinasinya Pada Domba

0 0 3

Kecernaan Serat Kasar Dan Protein Kasar Ransum Yang Mengandung Pelepah Daun Kelapa Sawit Dengan Perlakuan Fisik, Biologi, Kimia Dan Kombinasinya Pada Domba

0 0 14

Kecernaan Serat Kasar Dan Protein Kasar Ransum Yang Mengandung Pelepah Daun Kelapa Sawit Dengan Perlakuan Fisik, Biologi, Kimia Dan Kombinasinya Pada Domba

0 0 4

Kecernaan Serat Kasar Dan Protein Kasar Ransum Yang Mengandung Pelepah Daun Kelapa Sawit Dengan Perlakuan Fisik, Biologi, Kimia Dan Kombinasinya Pada Domba

0 0 8