ANALISIS SKL KI dan KD

ANALISIS SKL, KI dan KD
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas / Seri : X / 1
Materi Pokok : EKSPONEN DAN LOGARITMA

Aspek
Sikap

Pengetahuan

Standar Kompetensi
Lulusan
Memiliki perilaku yang
mencerminkan sikap
orang beriman,
berakhlak mulia,
percaya diri, dan
bertanggung jawab
dalam berinteraksi
secara efektif dengan
lingkungan sosial dan

alam serta dalam
menempatkan dirinya
sebagai cerminan
bangsa dalam
pergaulan dunia

Memiliki perilaku yang
mencerminkan sikap

Kompetensi Inti

Kompetensi Dasar

1. Menghayati dan
mengamalkan ajaran
agama yang
dianutnya.
2. Menghayati dan
mengamalkan perilaku
jujur, disiplin,

tanggungjawab, peduli
(gotong royong,
kerjasama, toleran,
damai), santun,
responsif dan pro-aktif
dan menunjukkan
sikap sebagai bagian
dari solusi atas
berbagai
permasalahan dalam
berinteraksi secara
efektif dengan
lingkungan sosial dan
alam serta dalam
menempatkan diri
sebagai cerminan
bangsa dalam
pergaulan dunia
3. Memahami,
menerapkan, dan


Aktivitas yang Dilakukan agar
SiswaMemperoleh Kompetensi

Lingkup Materi
Eksponen dan Logaritma

Eksponen dan Logaritma

3.1 Memilih dan
menerapkan



Eksponen
Logaritma

dan

Sebelum KBM dimulai dan diakhiri

siswa diajak berdo’a bersama

Penilaian Autentik
(Teknik Penilaian
dan Bentuk
Instrumen)
-

Siswa menelaah hubungan bentuk
eksponen dengan logaritma atau
sebaliknya

Teknik Penilaian:
Non tes
(pengamatan)

Siswa memecahkan masalah bentuk
eksponen dan logaritma

Bentuk Instrumen:

Lembar pengamatan
perkembangan sikap

 Ajukan masalah pada siswa
dengan membagikan Lembar

Teknik Penilaian:
 Tes tertulis terkait :

Aspek

Standar Kompetensi
Lulusan
orang beriman,
berakhlak mulia,
percaya diri, dan
bertanggung jawab
dalam berinteraksi
secara efektif dengan
lingkungan sosial dan

alam serta dalam
menempatkan dirinya
sebagai cerminan
bangsa dalam
pergaulan dunia

Kompetensi Inti
menganalisis
pengetahuan faktual,
konseptual, dan
prosedural
berdasarkan rasa
ingintahunyatentangi
lmu pengetahuan,
teknologi, seni,
budaya, dan
humaniora dengan
wawasan
kemanusiaan,
kebangsaan,

kenegaraan, dan
peradaban terkait
penyebabfenomena
dan kejadian, serta
menerapkan
pengetahuan
prosedural pada
bidang kajian yang
spesifik sesuai
dengan bakat dan
minatnya untuk
memecahkan
masalah

Kompetensi Dasar

Aktivitas yang Dilakukan agar
SiswaMemperoleh Kompetensi

Lingkup Materi


Aktivitas Siswa (LAS). Arahkan
siswa memahami masalah dan
meminta siswa menuliskan
informasi yang diketahui dalam
masalah dan menuliskan apa
yang dinyatakan.
 Meminta siswa membuat tabel
laju
pertumbuhan
bakteri
terhadap
waktu
setiap
jam.arahkan siswa menemukan
model
matematika
yang
menyatakan hubungan banyak
bakteri hasil pembelahan pada

saat waktu tertentu. Diharapkan
siswa menulis tabelnya.
 Organisasikan siswa belajar
dalam kelompok dengan banyak
anggota kelompok 4 -5 orang
untuk mendiskusikan model
matematika yang ditemukan
secara
individu.
Guru
menjembatani perbedaan hasil
pemikiran antar siswa dalam
setiap kelompok dan menuliskan
hasil pemikiran bersama pada
LAS

aturan eksponen
dan logaritma
sesuai dengan
karakteristik

permasalahan
yang akan
diselesaikan dan
memeriksa
kebenaran
langkahlangkahnya



Guru meminta salah satu
kelompok
untuk
mempresentasikan
hasil
kerjanya di depan kelas dan
kelompok siswa yang lain untuk
memberikan
tanggapan
terhadap hasil kerja kelompok
penyaji, jembatani jika ada cara


Penilaian Autentik
(Teknik Penilaian
dan Bentuk
Instrumen)
 Eksponen bilangan
bulat, pangkat nol
dan pangkat
negatif serta
bentuk akar
perluasan konsep
pada eksponen
dalam kaitannya
dengan logaritma
 Portofolio hasil
kerja siswa dan
catatan guru
Bentuk instrumen
penilaian:
 Soal uraian
 Portofolio

Aspek

Keterampilan

Standar Kompetensi
Lulusan

Memiliki kemampuan
pikir dan tindak yang
efektif dan kreatif
dalam ranah abstrak
dan konkret sebagai
pengembangan dari
yang dipelajari di
sekolah secara

Kompetensi Inti

4. Memahami,
menerapkan, dan
menganalisis
pengetahuan faktual,
konseptual, dan
prosedural
berdasarkan rasa
ingin tahunya
tentang ilmu
pengetahuan,

Kompetensi Dasar

4.1 Memilih dan
menerapkan
aturan eksponen
dan logaritma
sesuai dengan
karakteristik
permasalahan
yang akan
diselesaikan dan
memeriksa

Lingkup Materi

Menggambar
grafik
eksponen dan logaritma

Aktivitas yang Dilakukan agar
SiswaMemperoleh Kompetensi
yang berbeda hasil kerja
diantara kelompok atau di antara
siswa.
 Ajukan masalah 1,2 dan
memfasilitasi siswa terhadap alat
yang dibutuhkan .
 Meminta siswa membuat tabel
keterkaitan
antara
banyak
lipatan kertas dengan banyak
bidang kertas yang terbentuk.
Arahkan siswa menemukan
model
matematika
yang
menyatakan hubungan banyak
lipatan kertas dan banyak bidang
kertas yang terbentuk.
 Meminta
siswa
menguji
kebenaran persamaan Kn =an
dengan mensubtitusikan nilai n
dan a ke persamaan tersebut.
 Arahkan siswa pada bentuk
akar, tunjukkan pada siswa akan
kegunaan mempelajari bentuk
akar di bidang ekonomi,
diharapkan siswa memeliki
sebuah motivasi
Menggambar grafik fugsi eksponen
dan logaritma

Penilaian Autentik
(Teknik Penilaian
dan Bentuk
Instrumen)

 Unjuk kerja
(dengan instrumen
pengamatan)

Aspek

Standar Kompetensi
Lulusan
mandiri.

Kompetensi Inti
teknologi, seni,
budaya, dan
humaniora dengan
wawasan
kemanusiaan,
kebangsaan,
kenegaraan, dan
peradaban terkait
penyebabfenomena
dan kejadian, serta
menerapkan
pengetahuan
prosedural pada
bidang kajian yang
spesifik sesuai
dengan bakat dan
minatnya untuk
memecahkan
masalah

Kompetensi Dasar
kebenaran
langkahlangkahnya

Lingkup Materi

Aktivitas yang Dilakukan agar
SiswaMemperoleh Kompetensi

Penilaian Autentik
(Teknik Penilaian
dan Bentuk
Instrumen)

Dokumen yang terkait

Keanekaragaman Makrofauna Tanah Daerah Pertanian Apel Semi Organik dan Pertanian Apel Non Organik Kecamatan Bumiaji Kota Batu sebagai Bahan Ajar Biologi SMA

26 317 36

ANALISIS KOMPARATIF PENDAPATAN DAN EFISIENSI ANTARA BERAS POLES MEDIUM DENGAN BERAS POLES SUPER DI UD. PUTRA TEMU REJEKI (Studi Kasus di Desa Belung Kecamatan Poncokusumo Kabupaten Malang)

23 307 16

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

ANALISIS ISI LIRIK LAGU-LAGU BIP DALAM ALBUM TURUN DARI LANGIT

22 212 2

ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERN DALAM PROSES PEMBERIAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) (StudiKasusPada PT. Bank Rakyat Indonesia Unit Oro-Oro Dowo Malang)

160 705 25

Analisis Sistem Pengendalian Mutu dan Perencanaan Penugasan Audit pada Kantor Akuntan Publik. (Suatu Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik Jamaludin, Aria, Sukimto dan Rekan)

136 695 18

ANALISIS PROSPEKTIF SEBAGAI ALAT PERENCANAAN LABA PADA PT MUSTIKA RATU Tbk

273 1263 22

DOMESTIFIKASI PEREMPUAN DALAM IKLAN Studi Semiotika pada Iklan "Mama Suka", "Mama Lemon", dan "BuKrim"

133 700 21

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PENERAPAN MEDIA LITERASI DI KALANGAN JURNALIS KAMPUS (Studi pada Jurnalis Unit Aktivitas Pers Kampus Mahasiswa (UKPM) Kavling 10, Koran Bestari, dan Unit Kegitan Pers Mahasiswa (UKPM) Civitas)

105 442 24