Tingkat Efisiensi dan Efektifitas Pupuk Hayati dalam Mensubstitusi Pupuk Nitrogen dan Fosfor pada Tanaman Jagung - Digital Library IAIN Palangka Raya

Tingkat Efisiensi dan Efektifitas Pupuk Hayati dalam Mensubstitusi Pupuk
Nitrogen dan Fosfor pada Tanaman Jagung
Efficiency and Effectiveness Rate of the Application of Biofertilizer on Nitrogen
and Phosphorus Substitution at the Maize (Zea mays L.)
Wawan Satriawan*(wsatriawan30@yahoo.co.id); SofiyaHasani**,
*Jurusan Agroteknologi, Fakultas Sains dan Teknologi, UIN Sunan Gunung Djati
Bandung. Jl. A.H. Nasution 105 Bandung 40614

Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkatefisiensi substitusi relatif pupuk
hayati pada tanaman jagung. Penelitian dilaksanakan pada bulan Mei - September 2015
di kebun percobaan Universitas Padjadjaran, Jatinangor, Sumedang.Metode penelitian
menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK): A=tanpa pemupukan, B=100% NP,
C=100% NP + pupuk hayati 50 kg ha-1, D=75% NP + pupuk hayati 50 kg ha-1, E=50%
NP + pupuk hayati 50 kg ha-1, F=25% NP + pupuk hayati 50 kg ha-1, G=75% NP +
pupuk hayati 100 kg ha-1, H=50% NP + pupuk hayati 100 kg ha-1, I=25% NP + pupuk
hayati 100 kg ha-1. Parameter pengamatan terdiri atas tinggi tanaman, jumlah daun,
berat tongkol berkelobot, berat tongkol tanpa kelobot, berat 100 biji, hasil, relative
agronomi effectiveness (RAE) dan efisiensi substitusi relatif (ESR). Hasil penelitian
menunjukkan bahwa pemberian pupuk hayati pada dosis pupuk NP yang lebih rendah
dari rekomendasi belum mampu meningkatkan semua parameter pertumbuhan dan

hasil. Efektivitas pupuk hayati masih rendah (RAE

Dokumen yang terkait

Keanekaragaman Makrofauna Tanah Daerah Pertanian Apel Semi Organik dan Pertanian Apel Non Organik Kecamatan Bumiaji Kota Batu sebagai Bahan Ajar Biologi SMA

26 317 36

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

FREKWENSI PESAN PEMELIHARAAN KESEHATAN DALAM IKLAN LAYANAN MASYARAKAT Analisis Isi pada Empat Versi ILM Televisi Tanggap Flu Burung Milik Komnas FBPI

10 189 3

SENSUALITAS DALAM FILM HOROR DI INDONESIA(Analisis Isi pada Film Tali Pocong Perawan karya Arie Azis)

33 290 2

Analisis Sistem Pengendalian Mutu dan Perencanaan Penugasan Audit pada Kantor Akuntan Publik. (Suatu Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik Jamaludin, Aria, Sukimto dan Rekan)

136 695 18

DOMESTIFIKASI PEREMPUAN DALAM IKLAN Studi Semiotika pada Iklan "Mama Suka", "Mama Lemon", dan "BuKrim"

133 700 21

Representasi Nasionalisme Melalui Karya Fotografi (Analisis Semiotik pada Buku "Ketika Indonesia Dipertanyakan")

53 338 50

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PENERAPAN MEDIA LITERASI DI KALANGAN JURNALIS KAMPUS (Studi pada Jurnalis Unit Aktivitas Pers Kampus Mahasiswa (UKPM) Kavling 10, Koran Bestari, dan Unit Kegitan Pers Mahasiswa (UKPM) Civitas)

105 442 24

KEABSAHAN STATUS PERNIKAHAN SUAMI ATAU ISTRI YANG MURTAD (Studi Komparatif Ulama Klasik dan Kontemporer)

5 102 24