Pengetahuan dan Pemahaman Ketrampilan intelektual Ketrampilan praktis Ketrampilan manajerial dan sikap Pengetahuan dan pemahaman Ketrampilan intelektual

99 2. Berkemampuan menjadi analisis dan penerapan sistem basisdata: a Mampu menganalisis dan merancang sistem basisdata. b Mampu memilih model dan bahasa pemrograman basisdata c Cukup terampil mengimplementasikan rancangan basisdata. d Mampu memanfaatkan model base berbasis pengetahuan. 3. Berkemampuan menjadi administrator jaringan komputer: a Mampu menganalisis dan merancang jaringan komputer setingkat LAN. b Mampu memilih Teknologi Jaringan yang tepat dalam penerapannya. c Bisa mengikuti perkembangan teknologi jaringan komputer. d Cukup trampil membangun sistem jaringan dengan perangkat keras dan perangkat lunak yang sesuai, yaitu: ● Membangun jaringan komputer sendiri. ● Menggunakan tool-tool yang ada untuk akses dan pengendalian jaringan. ● Mengintegrasikan beberapa sistem jaringan yang ada. 4. Berkemampuan untuk menerapkan metode komputasi: a Memahami metode-metode komputasi yang ada. b Cukup trampil memilih metode komputasi. c Mampu menerapkan metode komputasi dengan tools yang sesuai dan pengembangan penerapannya. 5. Berkemampuan melakukan penelitian dan melanjutkan jenjang pendidikan yang lebih tinggi dalam bidang Teknologi Informasi. Deskripsi Umum Kompetensi Minat: 1. Minat Komputasi: Mampu menganalisa dan mengembangkan metode-metode komputasi dan teknik-teknik algoritma. 2. Minat Sistem Cerdas: Mampu mengembangkan aplikasi komputer berbasis konsep kecerdasan buatan. 3. Minat Sistem Informasi dan Multimedia: Mampu menganalisis, merancang, dan mengimplementasikan berbagai sistem informasi dan multimedia. 4. Minat Sistem Komputer dan Komunikasi Data: Mampu menganalisis, merancang, dan mengimplementasikan sistem komunikasi data dan jaringan komputer. Kompetensi Lulusan Minat Komputasi:

A. Pengetahuan dan Pemahaman

1. A1 Memahami algoritma secara konseptual, batasan-batasan algoritma, dan hubungan antara algoritma dengan bahasa dan otomata 2. A2 Memahami algoritma-algoritma dasar seperti sorting, searching dan lain-lain, dan mengetahui penggunaannya 3. A3 Memahami konsep-konsep dasar komputasi paralel 4. A4 Memiliki pemahaman dasar komputasi grafis

B. Ketrampilan intelektual

1. B1 Mampu mendesain, menganalisis, dan menentukan kompleksitas algoritma 2. B2 Mampu memilih dan menyesuaikan penggunaan algoritma-algoritma dasar sesuai kebutuhan 3. B3 Mampu memodelkan, mendesain, dan memverifikasi komputasi paralel 4. B4 Mampu menyelesaikan permasalahan-permasalahan komputasi grafis dengan menggunakan algoritma-algoritma yang ada

C. Ketrampilan praktis

1. C1 Memiliki kemampuan dasar untuk mensintesis dan mengimplementasikan algoritma baru dengan mengembangkan algoritma-algoritma yang ada sebelumnya Buku Panduan Akademik 20112012 FMIPA UGM 100 2. C2 Mampu mengimplementasikan penyelesaian permasalahan-permasalahan umum komputasi paralel 3. C3 Mampu mengimplementasikan penyelesaian permasalahan-permasalahan umum komputasi grafis

D. Ketrampilan manajerial dan sikap

1. D1 Mampu membagi tugas menjadi beberapa modul dan kemudian mendelegasikan penyelesaian tugas-tugas tersebut kepada orang-orang yang berbeda 2. D2 Berkomunikasi dengan baik, jelas, dan dapat dimengerti 3. D3 Memiliki kemampuan untuk memenuhi deadline Kompetensi Lulusan Minat Sistem Cerdas:

A. Pengetahuan dan pemahaman

1. A1 Memahami prinsip-prinsip fundamental kecerdasan buatan 2. A2 Memahami Penalaran dan inferensi berbasis komputasi cerdas 3. A3 Memahami proses dan strategi pengambilan keputusan berbasis komputer 4. A4 Memahami metode-metode soft computing

B. Ketrampilan intelektual

1. B1 Menganalisis dan mendesain penyelesaian masalah dengan metode kecerdasan buatan dan soft computing

C. Ketrampilan praktis