Visi Perusahaan Misi Perusahaan

13

2.1.3 Struktur Organisasi

Organisasi dalam arti bagan adalah kelompok orang yang bekerjasama untuk mencapai suatu tujuan, sedangkan pengertian organisasi secara universal mengandung pengertian sebagai kumpulan orang-orang yang bekerjasama dengan dasar persamaan tujuan. Organisasi perusahaan sangat penting dalam menjamin kelangsungan dan kelancaran mekanisme kerja perusahaan, dengan adanya organisasi perusahaan dimaksudkan untuk menciptakan suatu sistem pembagian kerja atau tugas yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan sehingga mempermudah kegiatan operasional dalam mencapai suatu tujuan. Struktur organisasi KASEV Outlet Company dapat dilihat pada gambar 2.1 berikut ini : Gambar 2.1 Struktur Organisasi Perusahaan 14

2.1.4 Deskripsi Tugas

Pimpinan perusahaan : mengontrol kinerja semua karyawan Bagian keuangan : mengelola keuangan perusahaan Staff Bag. Keuangan : mengelola keuangan perusahaan Bagian marketing : mengelola pemasaran produk perusahaan Staff Bag. Marketing : mengelola keuangan perusahaan

2.2 Sistem

2.2.1 Konsep Dasar Sistem

Kata sistem mempunyai beberapa pengertian, tergantung dari sudut pandang mana kata tersebut didefinisikan. Secara garis besar ada dua kelompokpendekatan sistem, yaitu :Pendekatan sistem yang lebih menekankan pada elemen-elemen ataukelompoknya didefinisikan sebagai “Suatu jaringan kerja dari prosedurprosedur yang saling berhubungan, berkumpul bersama-sama untuk melakukan suatu kegiatan atau menyelesaikan suatu aturan tertentu. Pendekatan sistem sebagai jaringan kerja dari prosedur, yang lebih menekankan urutan operasi didalam sistem. didefinisikan sebagai “urutan operasi kerja tulis-menulis, yang biasanya melibatkan beberapa orang di dalam satu atau lebih departemen, yang diterapkan untuk menjamin penanganan yang seragam dari transaksi bisnis yang terjadi. Suatu sistem mempunyai karakteristik atau sifat- sifat yang tertentu, yaitu mempunyai komponen sistem component, batasan