Visi dan Misi Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan Struktur Organisasi Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan

Jendral Pajak dan pembentukan Kantor Pelayanan Pajak Pratama, pada tahun 2007-2008 Kantor Pelayanan Pajak diubah Menjadi Kantor Pelayanan Pajak Pratama untuk seluruh Indonesia.KPP Pratama adalah jenis KPPyang sebagaimana terdapat pada Peraturan Mentri Keuangan No. 123PMK2006.Berdasarkan surat-surat tersebut maka KPP Medan Belawan berubah menjadi KPP Pratama Medan Belawan.

C. Visi dan Misi Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan

Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan adalah instansi yang berada dibawah naungan Direktorat Jendral Pajak sehingga dapat dikatakan bahwa visi dan misi Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan sama dengan visi dan misi Direktorat Jendral Pajak. Pada tahun2013, DJP telah melakukan transformasi visi demi memenuhi kriteria visi yang S.M.A.R.T Spesific, Measurable, Achievable, Relevan, and Time-Based.DJP membutuhkan pedoman misi baru yang lebih spesifik dan terukur daripada visi-visi sebelumnya. Visi baru Direktorat Jendral Pajak tahun 2013 tersebut adalah: VISI “Menjadi Institusi pemerintah penghimpun pajak Negara yang terbaik di wilayah Asia Tenggara” Frase lugas yang pada hakikatnya merupakan sebuah visi sekaligus tantangan tersebut telah final dirumuskan.Tugas DJP sekarang adalah melaksanakan eksekusinya dengan penuh komitmen, kesungguhan, dan tanggung jawab. Semoga transformasi visi ini akan menjadi resolusi awal tahun 2013 yang mampu membakar semangat kita selaku punggawa negri untuk Universitas Sumatera Utara mewujudkan agar Direktorat Jendral Pajak mampu menjadi instansi yang terbaik di kancah internasional, khususnya di kawasan Asia Tenggara. MISI “Menyelenggarakan fungsi administrasi perpajakan dengan merupakan Undang-Undang Perpajakan secara adil dalam rangka membiayai penyelenggaraan Negara demi kemakmuran rakyat”

D. Struktur Organisasi Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan

Setiap perusahaan memiliki struktur organisasi untuk menggambarkan secara jelas unsur- unsur yang membantu pimpinan dalam menjelaskan perusahaan.Dengan adanya struktur organisasi yang jelas dapat diketahu posisi, tugas, dan wewenang setiap anggota.Tujuannya adalah untuk mencapai kerja dalam organisasi yang berdasarkan pada pola hubungan kerja serta lalu lintas wewenang dan tanggung jawab. Jenis struktur organisasi yang digunakan oleh KPP Pratama Medan Belawan adalah menggunakan jenis struktur “line and staff organization” atau gabungan dari jenis struktur organisasi garis dan organisasi fungsional. Struktur organisasi KPP Pratama Medan Belawan berdasarkan fungsi bukan jenis pajak. Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor: 29PMK.012012 Tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Keuangan Nomor 62PMK.012009 Tentang Organisasi Dan Tata Kerja Instansi Vertikal Direktorat Jendral Pajak pada lampiran II wilayah kerja Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan terdiri dari 4 empat kecamatan, yaitu: 1. Kecamatan Medan Belawan Universitas Sumatera Utara 2. Kecamatan Medan Labuhan 3. Kecamatan Medan Marelan 4. Kecamatan medan Deli Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan membawahi seksisub.Bagian umum, kelompok jabatan fungsional. KPP Pratama dipimpin oleh seorang kepala kantor, sedangkan setiap seksi dipimpin oleh kepala seksikepala sub.bagian umum dan dibantu oleh Account Representative AR dan pelaksana. Adapun seksisub.bagian umum dan kelompok funsional tersebut sebagai berikut: 1. Sub Bagian Umum 2. Seksi Pengolahan Data dan Informasi Perpajakan 3. Seksi Pelayanan 4. Seksi Pemerikasaan dan Kepatuhan internal 5. Seksi Penagihan 6. Seksi Ekstensifikasi Perpajakan 7. Seksi Pengawasan dan Konsultasi I 8. Seksi Pengawasan dan Konsultasi II 9. Seksi Pengawasan dan Konsultasi III 10. Seksi Pengawasan dan Konsultasi IV 11. Kelompok Jabatan Funsional

E. Uraian Tugas Pokok dan Fungsi Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan