Diagram Alir Sistem flowchart Pengujian Rangkaian Mikrokontroler ATMega8 Pengujian Rangkaian Power Supply

3.8 Diagram Alir Sistem flowchart

Start inisialisasi Sensor mendeteksi Volume Air Volume = 0 mL? Volume 500mL? Kirim status volume air ke android Kalibrasi data Pompa Hidup ya tidak Pompa mati ya tidak Selesai Tampil LCD Gambar 3.8 Diagram Alir Sistem flowchart Universitas Sumatera Utara BAB 4 PENGUJIAN ALAT DAN PROGRAM

4.1 Pengujian Rangkaian Mikrokontroler ATMega8

Karena pemrograman menggunakan mode ISP In System Programming mikrokontroler harus dapat diprogram langsung pada papan rangkaian dan rangkaian mikrokontroler harus dapat dikenali oleh program downloader. Pada pengujian ini berhasil dilakukan dengan dikenalinya jenis mikrokontroler oleh program downloader yaitu ATMEGA8. Gambar 4.1. Informasi Signature Mikrokontroler ATMEGA8 menggunakan kristal internal dengan frekuensi 8 MHz, apabila Chip Signature sudah dikenali dengan baik dan dalam waktu singkat, bisa dikatakan rangkaian mikrokontroler bekerja dengan baik dengan mode ISP-nya. Universitas Sumatera Utara

4.2 Pengujian Rangkaian Power Supply

Pengujian rangkaian power supply ini bertujuan untuk mengetahui tegangan yang dikeluarkan oleh rangkaian tersebut, dengan mengukur tegangan keluaran dari power supply menggunakan multimeter digital. Pada pengujian yang dilakukan tegangan masukan dari PLN sebesar 220 Volt AC kemudian masuk ke trafo diubah menjadi 12 Volt AC, kemudian di searahkan ke Dioda sebesar 12 Volt DC. Kemudian tegangan 12 Volt DC itu diubah oleh IC 7805 menjadi 5 Volt DC. Setelah dilakukan pengukuran maka diperoleh besarnya tegangan keluaran sebesar 5 volt. Dengan begitu dapat dipastikan apakah terjadi kesalahan terhadap rangkaian atau tidak. Jika diukur, hasil dari keluaran tegangan tidak murni sebesar +5 Volt Hasil tersebut dikarenakan beberapa faktor, diantaranya kualitas dari tiap- tiap komponen yang digunakan nilainya tidak murni.Selain itu, tegangan jala-jala listrik yang digunakan tidak stabil. Pengujian pada power supply dapat kita lihat pada gambar di bawah ini: Gambar 4.2 Pengujian pada Power Supply Dibawah ini dapat kita lihat tegangan input dan output pada rangkaian power supply yang saya gunakan pada saat pengujian. Tabel 4.1 Tegangan input dan output pada Pengujian Power Supply V in V out 12 Volt 5 Volt Universitas Sumatera Utara

4.3 Pengujian Rangkaian LCD