Gambaran Umum Lokasi Penelitian

43

BAB III METODE PENELITIAN

A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian

1. Gambaran Umum SMA Islam Sudirman Ambarawa Penelitian ini dilaksanakan di SMA Islam Sudirman Ambarawa.SMA Islam Sudirman Ambarawa dibangun tanggal 1 Desember 1977, SMA Islam Sudirman Ambarawa terletak di jalan Jendral Sudirman No. 2.A Ambarawa, dengan kepala sekolah Bapak Riyanto, BA. Visi dan Misi SMA Islam Sudirman Ambarawa Visi dan Misi di SMA Islam Sudirman Ambarawa adalah sebagai berikut: a. Visi Sekolah : Terwujudnya Pribadi Islami yang Berjiwa Pacasila, Cerdas, Mandiri dan Berwawasan Global. b. Misi Sekolah 1 Mewujudkan siswa Islami yang berjiwa Pancasila dan mampu berpikir kritis dan kreatif. 2 Membekali siswa dengan ketrampilan, kewirausahaan dam kultur ilmiah. 3 Membina siswa agar memanfaatkan potensi diri, baik ilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya maupun iman dan taqwa dalam persaingan internasional. 2. Lokasi dan Waktu Penelitian 1. Lokasi Penelitian Sesuai dengan judul yang ditulis dalam penelitian ini maka lokasi yang akan menjadi objek penelitian adalah SMA Islam Sudirman Ambarawa. Alasan mengapa sekolah ini sebagai objek penelitian adalah peneliti ingin mengetahui seberapa besar pengaruh pemanfaatan Monumen Palagan Ambarawa terhadap minat belajar sejarah pada siswa. Selain itu pemilihan SMA Islam Sudirman Ambarawa karena letaknya yang relatif dekat dengan Monumen Palagan Ambarawa di kota kecamatan Ambarawa sebagai sumber belajar. 2. Waktu Penelitian Penelitian di SMA Islam Sudirman Ambarawa dilaksanakan pada semester dua Tahun pelajaran 20122013. Uji coba soal dan penelitian dilakukan pada bulan April-Mei 2013. 3. Sasaran Penelitian Sasaran dari penelitian ini adalah siswa kelas XI SMA Islam Sudirman Ambarawa yang berjumlah 270 siswa, yang terdiri dari 99 laki- laki dan 171 perempuan. Kelas XI di SMA Islam Sudirman Ambarawa terdapat 3 program studi dengan 9 kelas, yang terdiri dari 5 jurusan IPS, 2 jurusan IPA, dan 2 jurusan Bahasa.

B. Populasi dan Sampel

Dokumen yang terkait

PEMANFAATAN MUSEUM ISDIMAN AMBARAWA SEBAGAI SUMBER BELAJAR TERHADAP MINAT BELAJAR SEJARAH SISWA KELAS XI SMA NEGERI 1 AMBARAWA TAHUN AJARAN 2014 2015

0 9 149

IMPLEMANTASI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN SEJARAH KELAS XI IIS DI SMA ISLAM SUDIRMAN AMBARAWA TAHUN AJARAN 2014 2015

0 9 123

MINAT MENJADI GURU DITINJAU DARI PERSEPSI SISWA TENTANG KARAKTERISTIK GURU DAN PRESTASI BELAJAR PADA SISWA KELAS XI IPS SMA ISLAM SUDIRMAN AMBARAWA (TAHUN AJARAN 2009/2010).

0 1 14

MUSEUM ISDIMAN PALAGAN AMBARAWA SEBAGAI SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 AMBARAWA.

0 0 17

HUBUNGAN PEMANFAATAN INTERNET SEBAGAI SUMBER BELAJAR DAN MINAT BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR SOSIOLOGI SISWA KELAS XI ILMU PENGETAHUAN SOSIAL SMA NEGERI 4 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2012/2013.

0 0 13

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Museum Palagan Ambarawa Sebagai Sumber Belajar Pembelajaran Sejarah di Sekolah Menengah Atas

0 0 14

MUSEUM ISDIMAN PALAGAN AMBARAWA SEBAGAI SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 AMBARAWA | Alluthfi | Candi 5571 11924 1 SM

0 0 18

ANALISIS KESULITAN MELENGKAPI KALIMAT RUMPANG BAHASA JEPANG SISWA KELAS XI IBU SMA ISLAM SUDIRMAN AMBARAWA

0 39 74

SUASANA KEBERAGAMAAN KELUARGADAN MOTIVASI BELAJAR AGAMA ISLAM (Studi Korelasi Pada siswa Kelas XI SMA Islam Sudirman Ambarawa)tahun 2008/2009 - Test Repository

0 1 102

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA SMP ISLAM SUDIRMAN AMBARAWA TAHUN PELAJARAN 2007 2008

0 0 86