Kerangka Berpikir Tinjauan Pustaka

7. Kerangka Berpikir

Gambar 3. Skema Kerangka Berpikir Penelitian menggunakan Metode Pengajaran Diskusi dengan media Question Card Pembelajaran dilakukan oleh guru dan siswa dengan tujuan siswa akan berubah tingkah lakunya ke arah yang lebih baik sehingga dinamakan belajar. Dalam proses belajar, guru bertugas membantu membelajarkan siswa sehingga tujuan pembelajaran dapat tercapai. Proses komunikasi terjadi berupa interaksi yang saling mendukung dalam penyampaian dan Siswa Guru Motivasi siswa rendah Pembelajaran kurang bervariasi Pembelajaran cenderung mengahafal Siswa mengalami kebosanan dan keterlibatan siswa dalam pembelajaran rendah Pemahaman siswa terhadap materi pelajaran rendah Prestasi belajar siswa rendah  Siswa merasa senang  Siswa menjadi aktif dan terlibat dalam pembelajaran Pembelajaran diskusi dengan media question card Prestasi belajar siswa meningkat pengolahan pesan berupa materi pembelajaran. Salah satu upaya yang praktis dan realistis dalam meningkatkan kualitas proses dan hasil belajar para siswa adalah perbaikan dan penyempurnaan sistem pembelajaran. Fenomena yang sering dialami guru sejarah ketika dalam kegiatan belajar mengajar berlangsung suasana kelas terasa kurang hidup. Guru dalam mengajar masih menggunakan metode ceramah dan tidak melibatkan siswa dalam pembelajaran, ini mengakibatkan siswa terbiasa pasif dan hasil belajar siswa menjadi rendah. Guru sebagai salah satu faktor penentu keberhasilan sebuah pembelajaran yang mempunyai keterlibatan langsung baik secara emosi maupun pemikiran dengan siswa harus mengadakan pembaharuanagar siswa dapat belajar dengan nyaman dan menyenangkan. Penggunaan metode pengajaran Diskusi dengan media Question Card merupakan langkah yang tepat. Penggunaan metode diskusi yang tepat akan mendorong perhatian siswa dalam belajar sejarah yang akan berpengaruh terhadap keaktifan siswa berinteraksi dalam proses pembelajaran dan kerjasama dalam kelompok, siswa pun akan dapat berpikir kritis dan dapat menganalisa suatu masalah dan dapat memecahkan dengan mudah.

B. Hipotesis Tindakan

Dokumen yang terkait

Peningkatan hasil belajar siswa dengan metode diskusi pada mata pelajaran IPS di kelas V MI Ta’lim Mubtadi I Kota Tangerang

0 12 121

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS SEJARAH MELALUI PEMANFAATAN MUSEUM RANGGAWARSITA SEBAGAI SUMBER BELAJAR PADA SISWA KELAS VII D SMP NEGERI 13 SEMARANG TAHUN AJARAN 2012 2013

0 9 206

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN SEJARAH KELAS VII D SMP NEGERI 9 TEGAL MELALUI MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA AUDIO VISUAL TAHUN

0 17 126

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE DISKUSI PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS IV SD NEGERI 101768 TEMBUNG TA 2011/2012.

0 1 16

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE INDEX CARD MATCH PADA UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE INDEX CARD MATCH PADA MATA PELAJARAN IPA TERHADAP SISWA KELAS IV SD NEGERI

0 0 16

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS MATERI KOPERASI MELALUI METODE QUESTION FLAG PADA SISWA KELAS IV UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS MATERI KOPERASI MELALUI METODE QUESTION FLAG PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 02 JATIPURO KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN

0 0 14

AKTIVITAS BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE DISKUSI PADA MATA PELAJARAN IPS DI SMP NEGERI 11 SEMARANG.

0 1 1

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN IPS MATERI SEJARAH MENGGUNAKAN METODE PENGAJARAN DISKUSI DENGAN MEDIA QUESTION CARD PADA SISWA KELAS VII D SMP NEGERI 7 SEMARANG TAHUN PELAJARAN 2010/2011.

0 0 2

(ABSTRAK) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISKUSI KELOMPOK MENGGUNAKAN MEDIA QUESTION CARD UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 KARANGTENGAH KABUPATEN DEMAK TAHUN 2010.

0 0 3

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISKUSI KELOMPOK MENGGUNAKAN MEDIA QUESTION CARD UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 KARANGTENGAH KABUPATEN DEMAK TAHUN 2010.

0 0 178