Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan tepat. Pengertian Otonomi Daerah Partisipasi Masyarakat dalam Perumusan

Pendidikan Kewarganegaraan: Kecakapan Berbangsa dan Bernegara untuk Kelas IX 28 Sebutkan bentuk partisipasimu dalam usaha pembelaan terhadap negara, baik dalam bidang politik, ekonomi, hukum, sosial budaya, per tahanan dan keamanan, serta terhadap ling kung an alam sekitarnya. Tugas Tulis jawabanmu dalam bentuk laporan kelompok. Setelah itu, presentasikanlah di depan kelas dan laporkan hasilnya kepada guru.

C. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan tepat.

1. Terangkan fungsi negara menurut Montesquieu dan John Locke. 2. Kemukakan mengenai tugas negara, baik tugas esensial dan tugas fakultatif, sertakan pula contoh masing-masing. 3. Uraikan teori fungsi negara yang kamu ketahui. 4. Deskripsikan unsur-unsur negara yang kamu ketahui. 5. Menurutmu, bagaimana jika salah satu unsur negara tidak dimiliki oleh suatu negara? Dapatkah negara tersebut terbentuk? Kemuka kan alasanmu. 6. Kemukakan usaha pembelaan terhadap negara yang dapat dilakukan oleh siswa dalam masa pembangunan. 7. Uraikan semangat dan sikap yang dapat ditunjukkan dalam usaha pembelaan terhadap negara. 8. Apa yang kamu ketahui tentang Wawasan Nusantara? Jelaskan. 9. Menurutmu, mengapa usaha pembelaan terhadap negara memiliki arti yang penting bagi bangsa Indonesia? 10. Apa sajakah bentuk partisipasi warga negara dalam usaha pembelaan terhadap negara. Di unduh dari : Bukupaket.com Partisipasi Masyarakat dalam Otonomi Daerah

A. Pengertian Otonomi Daerah

B. Partisipasi Masyarakat dalam Perumusan

Kebijakan Publik Bab 2 Kata Kunci Otonomi; daerah; partisipasi; perumusan kebijakan publik Sumber: Ensiklopedi Nasional Indonesia, 1998 Manfaat yang kamu peroleh setelah mempelajari bab ini Kamu mampu memahami dan berpartisipasi dalam pelaksanaan otonomi daerah. Pada pembahasan materi Bab 1, kamu telah mempelajari pem- bahas an pembelaan terhadap negara. Pada materi Bab 2 kali ini, kamu akan mempelajari tentang partisipasi masyarakat dalam otonomi daerah. Materi yang akan kamu pelajari meliputi pengertian otonomi daerah dan partisipasi masyarakat dalam perumusan kebijakan publik. Tahukah kamu bahwa otonomi daerah merupakan wujud dari salah satu pelaksanaan demokrasi di Indonesia? Pelaksanaan otonomi daerah tidak terlepas dari partisipasi rakyat yang berkeinginan untuk memajukan daerah. Oleh karena itu, pada dasarnya keberhasilan pelaksanaan otonomi daerah tidak hanya bergantung kepada peran pemerintah pusat semata. Partisipasi rakyat sebagai warga negara juga sangat menentukan keberhasilan pelaksanaan otonomi tersebut. Tahukah kamu apa pengertian otonomi daerah? Bagaimana pelaksanaan otonomi daerah? Apa sajakah partisipasi masyarakat dalam otonomi daerah? Hal inilah yang akan dikaji pada Bab 2. Namun, sebelumnya perhatikanlah peta konsep berikut ini. Di unduh dari : Bukupaket.com 30 Pendidikan Kewarganegaraan: Kecakapan Berbangsa dan Bernegara untuk Kelas IX Peta Konsep terdiri atas Otonomi Daerah Dasar Hukum Sistem Otonomi Asas terdiri atas terdiri atas terdiri atas Formal Material Riil UU No. 32 Tahun 2004 Sentralisasi Desentralisasi UUD 1945 Pasal 18, 18A, dan 18B UUD 1945 UU No. 33 Tahun 2004 Asas Tugas Pembantuan Di unduh dari : Bukupaket.com Partisipasi Masyarakat dalam Pelaksanaan Otonomi Daerah 31

A. Pengertian Otonomi Daerah