Uji Multikolinearitas Uji Asumsi Klasik

5 Sumber : data sekunder diolah, 2015Terlampir Hasil perhitungan dari masing-masing variabel menunjukkan bahwa level signifikan 0,05. Sehingga dapat disimpulkan bahwa penelitian ini bebas dari gejala heteroskedastisitas dan layak digunakan dalam analisis regresi linier berganda.

d. Uji Autokorelasi

Tabel 4.5 Hasil Uji Autokorelasi Nilai du D-W 4-du Kesimpulan 1,778 2,102 2,222 Bebas autokorelasi Sumber: data diolah, 2015Terlampir Hasil uji autokorelasi diperoleh sebesar2,102. Sedangkan nilai du diperoleh dari tabel sebesar 1,778. Dengan demikian nilai DW tersebut berada diantara du dan 4-du 1,778 2,102 2,222 hal ini berarti tidak ada masalah autokorelasi.

3. Uji Hipotesis

a. Uji kebaikan model Uji F

Tabel 4.6 Hasil Uji F Sumber : data sekunder diolah, 2015Terlampir Dari hasil uji persamaan I menunjukkan bahwa hasil pengujian model regresi dengan uji F diperoleh sebesar 3,422 dengan signifikansi sebesar 0,019. Nilai signifikansi tersebut lebih kecil dari 0,1. Hal ini berarti variabel agency cost dapat dijelaskan oleh variabel struktur modal, ukuran perusahaan, kepemilikan manajerial yang artinya model fit.Dari hasil uji persamaan II menunjukkan bahwa hasil pengujian model regresi dengan uji F diperoleh sebesar 2,295 dengan signifikansi sebesar 0,063. Nilai signifikansi tersebut lebih kecil dari 0,1. Hal ini berarti variabel kinerja perusahaan dapat dijelaskan oleh variabel struktur modal, ukuran perusahaan, kepemilikan manajerial dan agency cost yang artinya model fit.

b. Koefisien Determinasi R

2 Tabel 4.7 Hasil Uji Koefisien Determinasi Mo del R R Squ are Adjus ted R Squar e Std. Error of the Estim ate 1 0,2 73 0,07 5 0,053 0,549 683 II 0,2 61 0,06 8 0,038 0,890 103 Sumber : data sekunder diolah, 2015Terlampir Dari hasil uji pada persamaan I menunjukkan bahwa besarnya nilai koefisien R 2 sebesar 0,075. Hal ini berarti nilai r mendekati 1 maka korelasi antara variabel struktur modal, ukuran perusahaan, kepemilikan manajerial dan agency costdikatakan positif dan sangat kuat. Dari hasil uji pada persamaan II menunjukkan bahwa besarnya nilai koefisien R 2 sebesar 0,068. Hal ini berarti nilai r mendekati 1 maka korelasi antara variabel struktur modal, ukuran perusahaan, kepemilikan manajerial, agency cost dan kinerja perusahaan dikatakan positif dan sangat kuat.

4. Analisis Jalur analysis path

1. Menentukan Persamaan

Regresi a Persamaan regresi 1: Model Sum of squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 3,102 3 1,034 3,422 0,019 Residual 38,373 127 0,302 Total 41,475 130 II Regression 7,273 4 1,818 2,295 0,063 Residual 99,828 126 0,792 Total 107,101 130

Dokumen yang terkait

Pengaruh Corporate Governance Dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Kinerja Perusahaan : studi pada perusahaan yang terdaftar di bursa efek Jakarta

1 5 76

Pengaruh struktur kepemilikan manajerial, leverage, growth opportunities dan ukuran perusahaan terhadap konservatisme akuntansi : Studi pada perusahaan farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2010-2014

3 44 121

PENGARUH PROFITABILITAS DAN SIZE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN STRUKTUR MODAL SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2014)

3 23 20

PENGARUH STRUKTUR MODAL, KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, DAN KEPUTUSAN INVESTASI TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2015)

0 5 24

PENGARUH STRUKTUR MODAL, UKURAN PERUSAHAAN DAN AGENCY COST TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2013.

0 4 22

PENGARUH STRUKTUR MODAL, UKURAN PERUSAHAAN, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN AGENCY COST SEBAGAI Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Manajerial Dan Agency Cost Sebagai Variabel Intervening Terhadap Kinerja Perusahaan (Studi Empiris Pada Per

0 3 15

PENDAHULUAN Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Manajerial Dan Agency Cost Sebagai Variabel Intervening Terhadap Kinerja Perusahaan (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013).

0 3 8

DAFTAR PUSTAKA Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Manajerial Dan Agency Cost Sebagai Variabel Intervening Terhadap Kinerja Perusahaan (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013).

0 3 4

ANALISIS PENGARUH STRUKTUR MODAL, UKURAN PERUSAHAAN DAN AGENCY COST TERHADAP KINERJA PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

2 8 89

Analisis Pengaruh Struktur Modal, Dewan Komisaris Independen, Struktur Kepemilikan Manajerial Terhadap Kinerja Perusahaan Dengan Agency Cost Sebagai Variabel Intervening

0 0 14