Fungsi Keanggotaan Aturan rule

BURUK = [10 40] CUKUP = [25 55] BAIK = [40 70] SANGAT BAIK = [55 75] b. Variabel nilai siswa Domain himpunan fuzzy : SANGAT BURUK = [0 40] BURUK = [25 55] CUKUP = [40 70] BAIK = [55 85] SANGAT BAIK = [70 100]

4.3.2. Fungsi Keanggotaan

Fungsi keanggotaan merupakan suatu kurva yang menunjukkan pemetaan titik-titik input data ke dalam nilai keanggotaannya derajat keanggotaan yang memiliki interval antara 0 sampai dengan 1. Salah satu cara yang dapat digunakan untuk mendapatkan nilai keanggotaan adalah dengan melalui pendekatan fungsi. Pada penelitian ini, fungsi yang digunakan adalah kurva segitiga dan kurva bahu dapat dilihat pada Gambar 4.1. dan Gambar 4.2. 1. Fungsi keanggotaan untuk variabel kemampuan dosen 1 ; x ≤ 10 µ SANGATBURUK 25 – 10 = 25 – x ; 10 ≤ x ≤ 25 ; x ≥ 25 ; x ≤ 10 atau x ≥ 40 x – 10 ; 10 ≤ x ≤ 25 µ BURUK 40 – x ; 25 ≤ x ≤ 40 = 25 – 10 40 – 25 Universitas Sumatera Utara ; x ≤ 25 atau x ≥ 55 x – 25 ; 25 ≤ x ≤ 40 µ CUKUP 55 – x ; 40 ≤ x ≤ 55 = 40 – 25 55 – 40 ; x ≤ 40 atau x ≥ 70 x – 40 ; 40 ≤ x ≤ 55 µ BAIK 70 – x ; 55 ≤ x ≤ 70 = 55 – 40 70 – 55 ; x ≤ 55 µ SANGATBAIK 70 – 55 = x – 55 ; 55 ≤ x ≤ 70 1 ; x ≥ 70 2. Fungsi keanggotaan untuk variabel nilai mahasiswa 1 ; y ≤ 25 µ SANGATBURUK 40 – 25 = 40 – y ; 25 ≤ y ≤ 40 ; y ≥ 40 ; y ≤ 25 atau y ≥ 55 y – 25 ; 25 ≤ y ≤ 40 µ BURUK 55 – y ; 40 ≤ y ≤ 55 = 40 – 25 55 – 40 Universitas Sumatera Utara ; y ≤ 40 atau y ≥ 70 y – 40 ; 40 ≤ y ≤ 55 µ CUKUP 70 – y ; 55 ≤ y ≤ 70 = 55 – 40 70 – 55 ; y ≤ 55 atau y ≥ 85 y – 55 ; 55 ≤ y ≤ 70 µ BAIK 85 – y ; 70 ≤ y ≤ 85 = 70 – 55 85 – 70 ; y ≤ 70 µ SANGATBAIK 85 – 70 = y – 70 ; 70 ≤ y ≤ 85 1 ; y ≥ 85

4.3.3. Aturan rule

Terdapat 25 aturan rule yang diperoleh dari variabel kemampuan dosen dan variabel nilai siswa. Tabel 4.2. Aturan dari variabel kemampuan dosen dan nilai siswa Nilai Siswa Kemampuan Dosen SB B C BA SBA SB SB SB B B C B B B B C C C B B C C BA BA B B C BA BA SBA B B C BA SBA Keterangan : SB : SANGAT BURUK B : BURUK Universitas Sumatera Utara C : CUKUP BA : BAIK SBA : SANGAT BAIK Untuk aturan di atas, operator dasar zadeh yang digunakan adalah operator and. Fire strength sebagai hasil operasi dengan operator AND diperoleh dengan mengambil nilai keanggotaan terkecil antarelemen pada himpunan-himpunan yang bersangkutan.

4.3.4. Perancangan Database Fuzzy Tahani