Rencana Isi Rencana Penulisan 1. Jadwal Survei Observasi

5 Tabel 1.1 Jadwal SurveyObservasi dan Tugas Akhir No Kegiatan Mei 2015 Juni 2015 I II III IV I II III 1 Pengesahan Penulisan Tugas akhir 2 Pengajuan Judul 3 Permohonan Izin Riset 4 Pengumpulan Proposal 5 Penunjukan Dosen Pembimbing 6 Pengumpulan Data 7 Penyusunan Tugas Akhir 8 Bimbingan Tugas Akhir 9 Penyelesaian Tugas Akhir

2. Rencana Isi

Laporan penelitian berisi empat bab yang terdiri dari : Bab 1 Pendahuluan, Bab II Profil Perusahaan CV. Mas Putih Production, Bab III Topik Penelitian, dan Bab IV Kesimpulan dan Saran. BAB I : PENDAHULUAN Dalam bab ini, penulisan menguraikan Latar Belakang Masalah, Rumusan Masalah, Tujuan dan Manfaat Penelitian, Universitas Sumatera Utara 6 dan Rencana Penulisan. Rencana Penulisan meliputi: Jadwal SurveiObservasi dan Tugas Akhir serta Rencana Isi. BAB II : CV. MAS PUTIH PRODUCTION Dalam bab ini akan diuraikan tentang sejarah ringkas CV Mas Putih Production, Struktur Organisasi, Job Description, Jaringan Usaha, Kinerja Usaha Terkini, dan Rencana Usaha.

BAB III : SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL ATAS AKTIVA TETAP PADA CV. MAS PUTIH PRODUCTION

Dalam ba ini, peneliti akan menguraikan hasil penelitian sesuai dengan tema yang akan dipilih berdasarkan bidang studi mahasiswa dan penulis akan mencoba menguraikan Pengertian Aktiva Tetap, Jenis-jenis Aktiva Tetap, Cara Perolehan Aktiva Tetap, Penyusutan Aktiva Tetap, Penggantian Aktiva Tetap, Jenis – jenis Pengendalian Aktiva Tetap dan Unsur Pengendalian Aktiva Tetap.

BAB IV : KESIMPULAN DAN SARAN

Dalam bab ini, membahas tentang kesimpulan dan saran yang merupakan inti dari pembahasan peneliti dan yang dapat dijadikan sebagai bahan pertimbangan dan evaluasi di masa yang akan datang. Universitas Sumatera Utara 7

BAB II CV MAS PUTIH PRODUCTION

A. Sejarah Ringkas CV. Mas Putih Production adalah Perusahaan yang bergerak dalam bidang advertising dan event organizer serta outsourching. CV. Mas Putih Production didirikan oleh Bapak H. Rudy Uswan, dan sebagai Penanam Modal saham Tunggal. Perusahan ini berdiri pada tanggal 1 maret 2008 dengan penempatan kantor pertama berlokasi di Jalan Bajak V Komplek Villa Mutiara Blok B No. 73 Medan Amplas serta memiliki Workshop di Jalan Bajak V Depan ruko Villa Mutiara 1 No. 9 Medan Amplas Provinsi Sumatera Utara. CV Mas Putih Production mengalami pemindahan lokasi, dikarenakan ketidaktetapan bangunan sementara yang dimiliki perusahaan tersebut. Oleh sebab itu, pada tahun 2015 Perusahaan ini memiliki lahan bangunan yang menetap berlokasi di jalan Suka Menanti No. 17 stm ujung Medan dan Workshop tetapnya berlokasi di Jalan Meka Tani Anggaran I No. 3 Kecamatan empat Patumbak Medan, Sumatera Utara. Dengan tempat yang lebih memadai. Serta jenis yang di tawarkan semakin beragam. Perusahaan berdiri berdasarkan kebutuhan, dan usaha percetakan pun ada karena melihat peluang pasar yang sudah ada. Pada awalnya CV. Mas Putih Production hanya bergerak dibidang advertaising cetak sablon dan scan, juga hanya memiliki 4 karyawan. Karena banyak permintaan konsumen dan peluang pasar kami smakin meluas, CV. Mas Putih Universitas Sumatera Utara 8 Production mamberikan order atau pemesanan ke percetakan lain, dan CV. Mas Putih Production hanya memperoleh keuntungan yang kecil. CV. Mas Putih Production hanya punya mesin sablon, dan CV. Mas Putih Production mencari orderan dengan menawarkan ke relasi terdekat. Seiring berjalannya waktu CV. Mas Putih Production semakin berkembang dan memiliki alat - alat pendukung produksi sendiri. Dan saat ini CV. Mas Putih Production telah memiliki 40 karyawan. B. Struktur Organisasi dan Personalia Struktur organisasi adalah komponen-komponen atau susunan organisasi yang saling berkaitan yang menunjukkan kerangka dan perwujudan pola tetap hubungan dari fungsi-fungsi, bagian-bagian, atau posisi, maupun orang-orang yang mempunyai kedudukan, tugas, wewenang, dan tanggung jawab yang berbeda dalam suatu organisasi. Struktur organisasi CV. Mas Putih Production disusun berdasarkan analisa kebutuhan dan kemampuan organisasi, penyempurnaan tugas dan fungsi, dalam rangka mewujudkan instansi pemerintah yang menerapkan pola pengelolahan keuangan badan layanan umum yang berprinsip produktivitas, efektivitas, efesiensi. Pengembangan organisasi dan tata kelola setelah CV. Mas Putih Production menjadi badan layanan umum, dibagi sesuai dengan fungsinya. Persyaratan minimal dari para pemimpin dan pejabat BLU serta seluruh jajaran CV. Mas Putih Production ditata ulang sesuai dengan kondisi organisasi. Universitas Sumatera Utara 9

C. Job Description