EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR PERISTIWA TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS TEKS BERITASISWA KELAS VIII SMP SWASTA AR-RAHMAN PERCUT TAHUN PEMBELAJARAN 2015/2016.

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR
PERISTIWA TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS TEKS
BERITASISWA KELAS VIII SMP SWASTA AR-RAHMAN
PERCUT TAHUN PEMBELAJARAN 2015/2016

SKRIPSI
Diajukan untuk Memenuhi Syarat Memperoleh
Gelar Sarjana Pendidikan

Oleh:
FADHILAH AZRINA
NIM 2123311028

JURUSAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
FAKULTAS BAHASA DAN SENI
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2016

PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang

pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi
dan sepanjang pengetahuan saya tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah
tertulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam
naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Medan,

September 2016

Fadhilah Azrina
NIM 2123311028

ABSTRAK

Fadhilah Azrina, Nim 2123311028. Efektivitas Penggunaan Media
Gambar Peristiwa dalam Menulis Teks Berita Siswa Kelas VIII SMP Swasta
Ar-Rahman Percut Tahun Pembelajaran 2015/2016. Jurusan Bahasa dan
Sastra Indonesia. Program Sutdi Pendidikan Bahasa Indonesia/S1 Fakultas
Bahasa dan Seni Universitas Negeri Medan.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui keefektifan penggunaan media

gambar peristiwa dalam meningkatkan kemampuan menulis teks berita oleh
siswa kelas VIII SMP Swasta Ar-Rahman Tahun Pelajaran 2015/2016. Populasi
dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Swasta Ar-Rahman
Tahun Pelajaran 2015/2016 yang berjumlah 224 orang. Sampel dalam penelitian
ini sebanyak 37 orang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah
metode eksperimen. Instrumen yang digunakan adalah tes menulis berita dari segi
unsur menulis teks berita dalam bentuk esai tes. Nilai rata-rata kelas
menggunakan media adalah 77,8, sedangkan untuk kelas tidak memakai media
70,2. Dengan demikian, dapat dikatakan bahwa nilai tes kelas eksperimen lebih
tinggi daripada sebelum memakai media gambar peristiwa. Dari analisis data
menggunakan uji t diperoleh thitung = 4,69, selanjutnya dikonsultasikan dengan
tabel pada taraf signifikan 5% atau dengan df = (N1+N2)-2=27. Pada tabel t
dengan df=72 diperoleh ttabel pada taraf signifikan 5% = 1,9. Kriteria pengujian
menyatakan bahwa terima hipotesis jika t hitung>ttabel (4,69>1,9), maka hipotesis
penelitian yang diajukan yakni penerapan media gambar peristiwa lebih efektif
daripada tidak memakai media gambar peristiwa dalam meningkatkan
kemampuan menulis teks berita.

Kata Kunci : Efektivitas Media Gambar Peristiwa, Menulis Teks Berita.


i

KATA PENGANTAR
Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat
dan hidayah-Nya sehingga proposal penelitian ini dapat diselesaikan dengan baik.
Penulis menyadari bahwa Skripsi ini masih belum sempurna. Oleh sebab itu,
penulis mengharap kritik dan saran yang membangun demi penyempurnaannya.
Tidak pula dengan kesempatan ini, penulis menyampaikan ucapan terimakasih
kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan, bimbingan, dan arahan
sehinggga Skripsi ini dapat diselesaikan. Atas segala kerendahan hati, penulis
mengucapkan terimakasih kepada:
1. Prof. Dr. Syawal Gultom, M.Pd.,Rektor Universitas Negeri Medan,
2. Dr.Isda Pramuniati, M.Hum., Dekan Fakultas Bahasa dan Seni Universitas
Negeri Medan.
3. Drs.Syamsul Arif, M.Pd., Ketua Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia.
4. Trisnawati Hutagalung, S.Pd.,M.Pd.,Sekretaris Jurusan Bahasa dan Sastra
Indonesia.
5. Fitriani Lubis, S.Pd.,M.Pd.,Ketua Program Studi Pendidikan Bahasa dan
Sastra IndonesiadanPenguji II
6. Dr.M.Oky Fardian Gafari, S.Sos.,M.Hum., Dosen Pembimbing Skripsi

yang telah banyak membimbing penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.
7. Dr.H.Sigalingging, M.Pd., Dosen Pembimbing Akademik yang telah
banyak memberikan masukan dan arahan dalam penyelesaiaan skripsi ini,
8. Drs. Basyaruddin, M.Pd., Penguji I
9. Bapak dan Ibu Dosen yang telah memberikan perkuliahan selama
penelitian dalam menuntut ilmu.

ii

10. Bapak

Kepala

Sekolah

SMP

Ar-Rahman

Percut,


Zainuddin

Hasibuan,M.Si., yang telah memberi izin kepada saya untuk mengadakan
penelitian.
11. AyahandaTersayang

H.

SulastionodanIbundaTercintaHj.

Fatimah

Nasution yang telahmemberikansemangatdanmotivasikepadapenulis.
12. Kakanda Farina Amalia M.Pdi., dan adikku tersayang, Fariza Masyita.
Terimakasih buat doa dan motivasinya.
13. Surya Mulyono Nasution yang senantiasa memberikan suport dan doa
untuk penulis
14. Teman- teman seperjuangan di jurusan: Fitri Anriani, Aisyahro pulungan,
Desi Aga putri, Desri Arbianti, Ayu vita, Enda Rezita, Echa Arezda, Laila

Dwi, Hoprinsius, Dicky Syahputra.
15. Sahabat seperjuanganku yang sudah dua belas tahun bersama-sama Suci
Hadiyati, Rahmi Sulasih dan Mis Ria Very Haq yang senantiasa
memberikan dorongan doa dan motivasi.
Akhirnya penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat dan dapat
menambah wawasan bagi kita semua.

Medan, September 2016
Penulis,

Fadhilah Azrina
2123311028

iii

DAFTAR ISI
ABSTRAK .............................................................................................

i


KATA PENGANTAR ...........................................................................

ii

DAFTAR ISI .........................................................................................

iii

DAFTAR TABEL .................................................................................

iv

BAB I PENDAHULUAN .....................................................................

1

A. Latar Belakang Masalah .............................................................

1


B. Identifikasi Masalah ...................................................................

6

C. Pembatasan masalah ...................................................................

7

D. Rumusan Masalah ......................................................................

7

E. Tujuan Penelitian .......................................................................

8

F. Manfaat penelitian ......................................................................

8


BAB II KERANGKA TEORETIS, KERANGKA KONSEPTUAL
DAN HIPOTESIS PENELITIAN ........................................................

9

A. Kerangka Teoretis ......................................................................

9

1. Pengertian Efektivitas ..........................................................

9

2. Media Pendidikan .................................................................

10

a. Pengertian Media Pendidikan ........................................

10


b. Fungsi dan Manfaat Media Pendidikan ..........................

11

c. Jenis-Jenis Media Pendidikan ........................................

13

d. Pemilihan Media Pendidikan ..........................................

16

e. Gambar

Peristiwa

Sebagai

Media


Pembelajaran

Menulis Teks Berita..................... ...................................

20

3. Pengertian Kemampuan .......................................................

23

iv

a. Pengertian menulis .........................................................

24

b. Ciri-ciri Tulisan yang baik .............................................

25

4. Berita ....................................................................................

26

a. Pengertian Berita ............................................................

26

b. Hakikat Berita ................................................................

27

c. Jenis-Jenis Berita ............................................................

28

d. Unsur-Unsur Berita ........................................................

31

e. Bahasa Berita .................................................................

33

f. Tehnik Menulis Berita.....................................................

35

B. Indikator Penilaian .......................................................................

38

C. Kerangka Konseptual ..................................................................

40

D. Hipotesis Penelitian .....................................................................

41

BAB III METODE PENELITIAN .....................................................

42

A. Lokasi dan Waktu Penelitian .....................................................

42

1. Lokasi Penelitian ...................................................................

42

2. Waktu Penelitian ...................................................................

42

B. Populasi dan Sampel Penelitian .................................................

42

1. Populasi ................................................................................

42

2. Sampel ..................................................................................

43

C. Metode Penelitian .......................................................................

44

D. Defenisi Operasional Variabel Penelitian ..................................

45

E. Desain Penelitian ........................................................................

46

F. Instrumen Penelitian ...................................................................

47

1. Jalannya Eksperimen ............................................................

47

v

2. Teknik Pengambilan Data ....................................................

49

G. Teknik Analisa Data ...................................................................

52

H. Uji Persyaratan Analisa Data .....................................................

55

1. Uji Normalitas .......................................................................

55

2. Uji Homogenitas ...................................................................

56

I. Pengujian Hipotesis ....................................................................

56

J. Hipotesis Penelitian.....................................................................

57

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN.....................

58

A. Hasil Penelitian ...........................................................................

58

B. Uji hHomogenitas .......................................................................

68

C. Pembahasan Penelitian ...............................................................

71

BAB V SIMPULAN DAN SARAN ......................................................

74

A. Simpulan ....................................................................................

74

B. Saran...........................................................................................

75

DAFTAR PUSTAKA ...........................................................................

76

vi

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Distribusi Jumlah Siswa Kelas VIII SMP Swasta ArRahman Percut Tahun Pembelajaran 2015/2016 ..........

43

Tabel 3.2 Desain EksperimenONE GROUP PRE-TEST POSTTEST ....................................................................................

46

Tabel 3.3 Jalannya Eksperimen Post-Test Only Design Group
Efektivitas Penggunana Media Gambar Peristiwa
terhadap Kemampuan Menulis Berita ............................

47

Tabel 3.4 Kisi-kisi Penilaian Kemampuan Menulis Teks Berita ...

49

Tabel 4.1 Data Hasil Belajar Sebelum Memakai Media Gambar
Peristiwa ..............................................................................

58

Tabel 4.2 Distribusi Frekuensi Skor Kemampuan Menulis Teks
Berita Sebelum Memakai Media Gambar Peristiwa ......

59

Tabel 4.3 Data Hasil Belajar Sesudah Memakai Media Gambar
Peristiwa ..............................................................................

61

Tabel 4.4 Distribusi Frekuensi Sesudah Memakai Media Gambar
Peristiwa ..............................................................................

63

Tabel 4.5 Uji Normalitas Data Sesudah Memakai Media Gambar
Peristiwa ..............................................................................

65

Tabel 4.6 Uji Normalitas Data Sebelum memakai Media Gambar
Peristiwa ..............................................................................

67

Tabel 4.7 Harga-Harga Uji Barlet ......................................................

69

vii

DAFTAR GAMBAR

Tabel 4.1 Distribusi Frekeunsi Sebelum Memakai Media
Gambar Peristiwa ............................................................

61

Tabel 4.2 Identifikasi Kecendrungan Kelas Eksperimen ...........

64

viii

DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1 Silabus .............................................................................

77

Lampiran 2 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ..........................

80

Lampiran 3 Rencana Pembelajaran sebelum Memakai Media .....

84

Lampiran 4 Media Gambar Peristiwa ..............................................

86

Lampiran 5 Tes Uji kemampuan menggunakan Media Gambar
Peristiwa .........................................................................

87

Lampiran 6 Tes Uji Kemampuan Sebelum Memakai Media
Gambar Peristiwa..........................................................

88

Lampiran 7 Daftar Nilai Post Test Siswa dalam Menulis
BeritaSesudah Memakai Media ..................................

89

Lampiran 8 Daftar Post Test Siswa ..................................................

91

Lampiran 9Dokumentasi ....................................................................

93

Lampiran 10 Daftar Tabel Nilai Kritik L untuk Uji Lilifors ...........

95

Lampiran 11 Daftar Distribusi I .........................................................

96

Lampiran 12 Nukilan Tabel “t” untuk Berbagai df ..........................

97

Lampiran 13 Harga Chi- Khuadrat....................................................

98

ix

KATA PENGANTAR
Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat
dan hidayah-Nya sehingga proposal penelitian ini dapat diselesaikan dengan baik.
Penulis menyadari bahwa Skripsi ini masih belum sempurna. Oleh sebab itu,
penulis mengharap kritik dan saran yang membangun demi penyempurnaannya.
Tidak pula dengan kesempatan ini, penulis menyampaikan ucapan terimakasih
kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan, bimbingan, dan arahan
sehinggga Skripsi ini dapat diselesaikan. Atas segala kerendahan hati, penulis
mengucapkan terimakasih kepada:
1. Prof. Dr. Syawal Gultom, M.Pd., Rektor Universitas Negeri Medan,
2. Dr.Isda Pramuniati, M.Hum., Dekan Fakultas Bahasa dan Seni Universitas
Negeri Medan.
3. Drs.Syamsul Arif, M.Pd., Ketua Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia.
4. Trisnawati Hutagalung, S.Pd., M.Pd., Sekretaris Jurusan Bahasa dan
Sastra Indonesia.
5. Fitriani Lubis, S.Pd., M.Pd., Ketua Program Studi Pendidikan Bahasa dan
Sastra Indonesia sekaligus Penguji II
6. Dr.M.Oky Fardian Gafari, S.Sos., M.Hum., Dosen Pembimbing Skripsi
yang telah banyak membimbing penulis dalam menyelesaikan Skrripsi ini.
7. Dr.H.Sigalingging, M.Pd., Dosen Pembimbing Akademik yang telah
banyak memberikan masukan dan arahan dalam penyelesaiaan Skripsi ini,
8. Drs. Basyaruddin, M.Pd., Penguji I

ii

9. Bapak dan Ibu Dosen yang telah memberikan perkuliahan selama
penelitian dalam menuntut ilmu.
10. Bapak Kepala Sekolah SMP Ar-Rahman Percut, Zainuddin Hasibuan,
M.Si., yang telah memberi izin kepada saya untuk mengadakan penelitian.
11. Ayahanda Tersayang H. Sulastiono dan Ibunda Tercinta Hj. Fatimah
Nasution yang telah memberikan semangat dan motivasi kepada penulis.
12. Kakanda Farina Amalia M.Pdi., dan adikku tersayang, Fariza Masyita.
Terimakasih buat doa dan motivasinya.
13. Surya Mulyono Nasution yang senantiasa memberikan suport dan doa
untuk penulis
14. Teman- teman seperjuangan di jurusan: Fitri Anriani, Aisyahro pulungan,
Desi Aga putri, Desri Arbianti, Ayu vita, Enda Rezita, Echa Arezda, Laila
Dwi, Hoprinsius, Dicky Syahputra.
15. Sahabat seperjuanganku yang sudah dua belas tahun bersama-sama Suci
Hadiyati, Rahmi Sulasih dan Mis Ria Very Haq yang senantiasa
memberikan dorongan doa dan motivasi.
Akhirnya penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat dan dapat
menambah wawasan bagi kita semua.
Medan, September 2016
Penulis,

Fadhilah Azrina
2123311028

iii

DAFTAR ISI
ABSTRAK .............................................................................................

i

KATA PENGANTAR ...........................................................................

ii

DAFTAR ISI .........................................................................................

iii

DAFTAR TABEL .................................................................................

iv

BAB I PENDAHULUAN .....................................................................

1

A. Latar Belakang Masalah .............................................................

1

B. Identifikasi Masalah ...................................................................

6

C. Pembatasan masalah ...................................................................

7

D. Rumusan Masalah ......................................................................

7

E. Tujuan Penelitian .......................................................................

8

F. Manfaat penelitian ......................................................................

8

BAB II KERANGKA TEORETIS, KERANGKA KONSEPTUAL
DAN HIPOTESIS PENELITIAN ........................................................

9

A. Kerangka Teoretis ......................................................................

9

1. Pengertian Efektivitas ..........................................................

9

2. Media Pendidikan .................................................................

10

a. Pengertian Media Pendidikan ........................................

10

b. Fungsi dan Manfaat Media Pendidikan ..........................

11

c. Jenis-Jenis Media Pendidikan ........................................

13

d. Pemilihan Media Pendidikan ..........................................

16

e. Gambar

Peristiwa

Sebagai

Media

Pembelajaran

Menulis Teks Berita..................... ...................................

iv

20

3. Pengertian Kemampuan .......................................................

23

a. Pengertian menulis .........................................................

24

b. Ciri-ciri Tulisan yang baik .............................................

25

4. Berita ....................................................................................

26

a. Pengertian Berita ............................................................

26

b. Hakikat Berita ................................................................

27

c. Jenis-Jenis Berita ............................................................

28

d. Unsur-Unsur Berita ........................................................

31

e. Bahasa Berita .................................................................

33

f. Tehnik Menulis Berita.....................................................

35

B. Indikator Penilaian .......................................................................

38

C. Kerangka Konseptual ..................................................................

40

D. Hipotesis Penelitian .....................................................................

41

BAB III METODE PENELITIAN .....................................................

42

A. Lokasi dan Waktu Penelitian .....................................................

42

1. Lokasi Penelitian ...................................................................

42

2. Waktu Penelitian ...................................................................

42

B. Populasi dan Sampel Penelitian .................................................

42

1. Populasi ................................................................................

42

2. Sampel ..................................................................................

43

C. Metode Penelitian .......................................................................

44

D. Defenisi Operasional Variabel Penelitian ..................................

45

E. Desain Penelitian ........................................................................

46

v

F. Instrumen Penelitian ...................................................................

47

1. Jalannya Eksperimen ............................................................

47

2. Teknik Pengambilan Data ....................................................

49

G. Teknik Analisa Data ...................................................................

52

H. Uji Persyaratan Analisa Data .....................................................

55

1. Uji Normalitas .......................................................................

55

2. Uji Homogenitas ...................................................................

56

I. Pengujian Hipotesis ....................................................................

56

J. Hipotesis Penelitian.....................................................................

57

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN.....................

58

A. Hasil Penelitian ...........................................................................

58

B. Uji hHomogenitas .......................................................................

68

C. Pembahasan Penelitian ...............................................................

71

BAB V SIMPULAN DAN SARAN ......................................................

74

A. Simpulan ....................................................................................

74

B. Saran...........................................................................................

75

DAFTAR PUSTAKA ...........................................................................

76

vi

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Distribusi Jumlah Siswa Kelas VIII SMP Swasta ArRahman Percut Tahun Pembelajaran 2015/2016 ..........

43

Tabel 3.2 Desain EksperimenONE GROUP PRE-TEST POSTTEST ....................................................................................

46

Tabel 3.3 Jalannya Eksperimen Post-Test Only Design Group
Efektivitas Penggunana Media Gambar Peristiwa
terhadap Kemampuan Menulis Berita ............................

47

Tabel 3.4 Kisi-kisi Penilaian Kemampuan Menulis Teks Berita ...

49

Tabel 4.1 Data Hasil Belajar Sebelum Memakai Media Gambar
Peristiwa ..............................................................................

58

Tabel 4.2 Distribusi Frekuensi Skor Kemampuan Menulis Teks
Berita Sebelum Memakai Media Gambar Peristiwa ......

59

Tabel 4.3 Data Hasil Belajar Sesudah Memakai Media Gambar
Peristiwa ..............................................................................

61

Tabel 4.4 Distribusi Frekuensi Sesudah Memakai Media Gambar
Peristiwa ..............................................................................

63

Tabel 4.5 Uji Normalitas Data Sesudah Memakai Media Gambar
Peristiwa ..............................................................................

65

Tabel 4.6 Uji Normalitas Data Sebelum memakai Media Gambar
Peristiwa ..............................................................................

67

Tabel 4.7 Harga-Harga Uji Barlet ......................................................

69

vii

DAFTAR GAMBAR

Tabel 4.1 Distribusi Frekeunsi Sebelum Memakai Media
Gambar Peristiwa ............................................................

61

Tabel 4.2 Identifikasi Kecendrungan Kelas Eksperimen ...........

64

viii

DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1 Silabus .............................................................................

77

Lampiran 2 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ..........................

80

Lampiran 3 Rencana Pembelajaran sebelum Memakai Media .....

84

Lampiran 4 Media Gambar Peristiwa ..............................................

86

Lampiran 5 Tes Uji kemampuan menggunakan Media Gambar
Peristiwa .........................................................................

87

Lampiran 6 Tes Uji Kemampuan Sebelum Memakai Media
Gambar Peristiwa..........................................................

88

Lampiran 7 Daftar Nilai Post Test Siswa dalam Menulis
BeritaSesudah Memakai Media ..................................

89

Lampiran 8 Daftar Post Test Siswa ..................................................

91

Lampiran 9Dokumentasi ....................................................................

93

Lampiran 10 Daftar Tabel Nilai Kritik L untuk Uji Lilifors ...........

95

Lampiran 11 Daftar Distribusi I .........................................................

96

Lampiran 12 Nukilan Tabel “t” untuk Berbagai df ..........................

97

Lampiran 13 Harga Chi- Khuadrat....................................................

98

x

BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah
Secara umum kemampuan berbahasa meliputi empat aspek, yaitu
keterampilan meyimak, berbicara, membaca dan menulis. Keempat aspek tersebut
saling berkaitan satu sama lain. pada dasarnya belajar bahasa diawali dengan
menyimak, beransur, angsur meniru dan mengucap kembali. Kemudian
memahami bahasa tersebut dalam bentuk tulisan yaitu dnegan belajar
membaca.Pada tahap akhir kemampuan mengembangkan bahasa tulisan yang
disebut dengan menulis.
Menulis adalah salah satu aspek keterampilan berbahasa yang berpengaruh
pada aspek keterampilan berbahasa yang lain seperti berbicara, menyimak, serta
membaca. Tarigan (2001:21) mengatakan bahwa menulis ialah menurunkan atau
melukiskan lambang-lambang grafik yang menggambarkan suatu bahas ayang
dipahami seseorang sehingga orang lain dapat membaca lambang-lambang grafik
tersebut kalau mereka memahami bahasa dan gambaran grafik itu.
Menulis merupakan salah satu keterampilan berbahasa yang dibutuhkan
untuk meningkatkan kualitas pembelajaran. Adanya penguasa keterampilan
menulis, diharapkan siswa dapat mengungkapkan gagasan, pikiran, dan perasaan
yang dimilikinya setelah menjalani proses pembelajaran dalam berbagai jenis
tulisan baik fiksi maupun nonfiksi.
Menulis merupakan kegiatan yang ekspresif dan produktif.ekspresif dalam
arti bahwa dengan menulis dapat mengekspresikan dan mengungkapkan ide,

1

2

gagasan,

dan

pengalaman

untuk

dikomunikasikan

kepada

orang

lain.

Keterampilan seseorang untuk mengungkapkan ide, gagasa, pikiran dan
pengetahuan sebagai suatu keterampilan menulis yang produktif.menulis
dipengaruhi oleh keterampilan produktif lainnya, seperti aspek berbicara maupun
keterampilan reseptif yaitu aspek membaca dan menyimak serta pemahaman
kosakata, diksi, keefektifan kalimat, penggunaan ejaan, dan tanda baca.
Kompetensi menulis tidak akan datang secara otomatis, melainkan harus melalui
latihan dan praktik yang banyak dan teratur (Tarigan 1994:4). Menulis tidak ada
kaitannya dengan bakat.Menulis hanya memerlukan latihan yang optimal.Maksud
dari latihan yang optimal tersebut yaitu latihan yang terus menerus tanpa putus
asa dan ketika menemui suatu masalah tidak langsung menyerah melainkan
mencari solusi untuk mengatasinya.
Dalam praktik pembelajaran menulis terjadi komunikasi dua arah antara guru
sebagai penutur dan siswa sebagai mitra tutur.Berhasil atau tidaknya suatu
pembelajaran dipengaruhi oleh beberapa faktor diantaranya faktor siswa, guru dan
suasanya yang kondusif. Suasana kondusif akan mendorong minat belajar siswa
secara optimal guna mengembangkan kemampuan yang dimiliki.
Kegiatan menulis merupakan kegiatan yang tidak bisa terpisahkan dalam
seluruh roses belajar siswa di kelas. selama menuntut ilmu di sekolah, siswa
sering diajarkan dan diberi tugas untuk menulis, oleh karena itu mereka
diharapkan akan mempunyai wawasan yang lebih luas dan mendalam setelah
melakukan kegiatan menulis. Menulis, seperti halnya ketiga keterampilan
berbahsa lainnya, merupakan suatu proses perkembangan. Menulis menuntut

2

3

pengalaman, waktu, kesempatan pelatihan, keterampilan-keterampilan khusus dan
pengajaran langsung menjadi seorang penulis.Menurut gagasan-gagasan yang
tersusun secara logis, diekspresikan dengan jelas, dan diatas secara menarik
(Tarigan 1994:9).
Didalam

kurikulum

KTSP

tahun

2006

terdapat

kompetensi

dasar

pembelajaran menulis yaitu menulis teks berita secara singkat, padat, dan jelas
untuk siswa SMP Kelas VIII.hal ini merupakan salah satu bentuk perhatian
pemerintah akan pentingnya kompetensi atau kemampuan siswa dalam menulis
teks berita.
Berita selalu menjadi bahan pembicaraan orang setiap hari. Dengan adanya
berita akan menambah pengetahuan dan wawasan seseorang mengenai kejadian
atau peristiwa tertentu. Siswa SMP kelas VIII diharapkan dapat menulis teks
berita dengan baik.pada taraf ini siswa SMP kelas VIII sudah mampu mengamati
dan menangkap informasi yang terdapat dalam berita.
Salah satu materi pembelajaran bahasa indonesia tingkat SMP Kelas VIII,
semester 2 dalam aspek menulis adalah menulis berita secara singkat, padat, dan
jelas (K.D.12.2) Dengan menulis berita siswa dilatih untuk terampil menulis katakata yang dihasilkan mengamati kejadian atau peristiwa yang diceritakan
kembali. Hal ini memerlukan cara berpikir kritis dari siswa untuk menghasilkan
berita singkat, padat, jelas.
Agar terampil menulis berita, siswa harus berpedoman pada rumus berita 5W
1H.akan tetapi pada umumnya siswa belum dapat menerapkan rumus itu.
Berdasarkan pengalaman penulis, siswa mengalami kesulitan menulis teks berita

3

4

secara singkat, padat, dan jelas, pertama karena siswa belum memahami
sepenuhnya rumus berita.Kedua, karena siswa belum mampu menuangkan katakata atas kejadian atau peristiwa dalam bentuk berita.Hal ini terlihat dari pilihan
kata yang kurang tepat, kalimat yang kurang efektif, sukar mengungkapkan
gagasan karena kesulitan memilih kata atau membuat kalimat, bahkan kurang
mampu mengembangkan ide secara teratur dan sistematis.
Pernyataan tersebut juga didukung oleh penelitian yang telah dilakukan
sebelumnya oleh Suwarti, dkk (2011), yang menunjukkan bahwa kemampuan
siswa SMP N 1 Bringin Semarang Tahun Ajaran 2008/2009 dalam menulis teks
berita masih kurang. Hal tersebut terlihat dari hasil tes menulis berita yang
diberikan kepada 40 Siswa, rata-rata hanya 54,68 nilai terendah 35 dan nilai
tertinggi 73. Siswa yang memperoleh nilai berkategori baik (70-840 hanya ada 3
siswa, (7,3%), berkategori cukup 20 siswa (50%), berkategori kurang 14 siswa
(35%), dan berkategori sangat kurang 3 siswa (7,5%).
Berdasarkan

fakta

yang

ditemui

dalam

melaksanakan

pengajaran

keterampilan siswa menulis berita masih kurang, yang dipengaruhi oleh beberapa
faktor tersebut. Selain itu, ada faktor lain yang menyebabkan siswa kesulitan
untuk memulai tulisannya, yaitu disebabkan oleh pengadaan sarana dan
penerapan metode pengajaran yang kurang kreatif. hal ini mengakibatkan rasa
bosan pada diri siswa saat ditugaskan menulis sebuah berita. Padahal, penggunaan
metode dan media yang menarik merupakan salah satu cara yang dapat dilakukan
untuk menulis dan mengembangkan nalarnya.

4

5

Salah satu alternatif yang dapat mengatasi kesulitan siswa dalam kemampuan
menulis berita adalah dengan menggunakan media gambar. Pemanfaatan gambar
foto peristiwa sebagai media untuk mengamati suatu kejadian yang akan ditulis
menjadi sebuah teks berita sangat tepat. Semakin peka siswa terhadap gambar
semakin tajam pula imajinasi siswa untuk menuangkan gagasan yang ada di
dalam pikirannya dalam bentuk tuluisan sesuai fakta-fakta yang dilihatnya dalam
gambar.Media gambar memberikan kemudahan pada siswa ketika menulis teks
berita, karena siswa bisa memperoleh ilustrasi dari gabar tersebut.Media gambar
tidak hanya memotivasi siswa dalam pembelajaran, tetapi juga dapat mengurangi
kejenuhan siswa dalam mengikuti pembelajaran, dan media gambar mampu
merubah situasi pembelajaran atau kondisi kelas menjadi lebih hidup karena
adanya variasi dalam pembelajaran.
Penelitian sebelumnya pernah dilakukan oleh maryati dkk (2013;1), dalam
penelitian tindakan kelas menggunakan media gambar terahdap kemampuan
menulis teks berita dengan judul “Penggunana Media Gambar Untuk
Meningkatkan Kemampuan Menulis Teks Berita Siswa Kelas VIII SMPN 4
Soromadi Kabupaten Bima NTB”. Adapun hasil yang diperoleh dalam penelitian
ini menunjukkan terjadinya peningkatan kemampuan menulis teks berita pada
siswa, dari skor rata-rata kemampuan siswa sebelum tindakan 60,12 meningkat
menjadi 63,24 pada siklus I dan meningkat lagi menjadi 73,91 pada siklus II, dan
93,94% siswa memberikan respon sangat positif terhadap penggunaan media
gambar dalam pembelajaran menulis teks berita. Hasil penelitian tersebut

5

6

menunjukkan bahwa media gambar efektif dalam meningkatkan hasil belajar
siswa dalam menulis teks berita dan sebagai media pembelajaran.
Kegiatan menulis teks berita cocok untuk pembelajaran menulis pada taraf
siswa kelas VIII SMP karena pada taraf ini siswa banyak mengalami dan
mengamati hal-hal yang terjadi di sekitarnya, karena tema dalam berita
merupakan peristiwa yang terjadi dilingkungan masyarakat dan siswa sudah bisa
merespon lingkungan, membayangkan sesuatu yang nyata dengan menggunakan
media gambar foto peristiwa akan memberikan kebebasan kepada siswa untuk
membahasakannya.
Berdasarkan persoalan tersebut, penulis tertarik untuk melakukan penelitiian
dengan judul “ EfektifitasPenggunaan Media Gambar Peristiwa Terhadap
Kemampuan Menulis Teks Berita Oleh Siswa Kelas VIII SMP Swasta Ar-Rahman
Percut Sei Tuan Tahun Ajaran 2015/2016”.

B. Identifikasi Masalah
Terkait dneagn rendahnya menulis teks berita siswa seperti yang dijabarkan
pada latar belakang masalah sebelumnya, terdapat permasalahan yang muncul,
yaitu :
1. Kemampuan siswa dalam menulis teks berita masih rendah
2. Pembelajaran menulis teks berita hanya memberi teori saja sehingga daya
pikir siswa kurang untuk meningkatkan keterampilan menulis teks berita.
3. Guru tidak menggunakan medai pembelajaran.

6

7

C. Pembatasan Masalah
Suatu penelitian tanpa batasan masalah yang di teliti, akan mengakibatkan
penelitian tidak terarah. Untuk mempermudah penelitian ini penulis membuat
batasan masalah. Adapun batasan masalah dalam penelitian ini adalah “
EfektifitasPenggunaan Media Gambar Peristiwa Terhadap Kemampuan Menulis
Teks Berita Oleh Siswa Kelas VIII SMP Swasta Ar-Rahman Percut Sei Tuan
Tahun Ajaran 2015/2016”.
D. Rumusan Masalah
Rumusan penelitian adalah sebagai berikut ini
1. Bagaimanakah kemampuan siswa kelas VIII SMP Swasta Ar-Rahman
Tahun Pembelajaran 2015/2016 dalam menulis teks berita sebelum
menggunakan medai gambar peristiwa?
2. Bagaimanakah kemampuan siswa kelas VIII SMP Swasta Ar-Rahman
Percut Tahun Pembelajaran 2015/2016 dalam menulis teks berita sesudha
menggunakan media gambar peristiwa?
3. Bagaimana hasil efektivitas penggunaan media gambar peristiwa dalam
meningkatkan kemampuan menulis teks berita kelas VIII SMP Swasta ArRahman Tahun Pembelajaran 2015/2016?

7

8

E. Tujuan Penelitian
Tujuan penelitian adalah sebagai berikut :
1. Mengetahui kemampuan siswa kelas VIII SMP Swasta Ar-Rahman Percut
dalam menulis teks berita sebelum menggunakan media gambar peristiwa.
2. Mengetahui kemampuan siswa kelas VIII SMP Ar-Rahman Percut dalam
menulis berita sesudah menggunakan media gambar peristiwa.
3. Untuk mengetahui apakah media gambar peristiwa kecelakaan lalu lintas
lebih efektif digunakan terhadap kemampuan menulis teks berita siswa
kelas VIII SMP Swasta Ar-Rahman Tahun Pembelajaran 2015/2016.

F. Manfaat Penelitian
Penelitian tentang peningkatan keterampilan menulis teks berita melalui
media gambar peristiwa pada siswa kelas VIII SMP Swasta Ar-Rahman Percut
Sei Tuan ini mempunyai manfaat, yaitu :
1. Sebagai gambaran dan bahan informasi bagi sekolah untuk mengetahui
tingkat kemampuan menulis teks berita.
2. Sebagai masukan bagi guru dalam upaya meningkatkan kemampuan
menulis teks berita dengan media gambar peristiwa.
3. Sebagi sumbangsih untuk kemajuan dunia pendidikan bahasa dan sastra
4. Sebagai pedoman atau bahan masukan bagi peneliti sebagai calon guru
yang kelak akan mengajarkan bidang studi bahasa dan Sastra Indonesia.
5. Sebagai bahan masukan dan perbandingan bagi peneliti yang berminat
mengadakan lebih lanjut terhadap materi ini.

8

BAB V
SIMPULAN DAN SARAN

A. SIMPULAN
Berdasarkan hasil penelitian yang telah diuraikan pada bab IV, maka
dapat disimpulkan:
1. Nilai tertinggi kemampuan menulis teks berita sebelum menggunakan
media gambar peristiwa adalah 85 dan nilai terendahnya adalah 60.
Dengan demikian, nilai rata-rata kemampuan menulis teks berita
sebelum menggunakan media gambar peristiwa adalah sebesar 70,2
dan simpangan baku sebesar 7,44.
2. Nilai tertinggi kemampuan menulis teks berita dengan menggunakan
media gambar peristiwa adalah 95 dan nilai terendahnya adalah 65.
Dengan demikian, nilai rata-rata kemampuan menulis teks berita
dengan menggunakan media gambar peristiwa adalah sebesar 77,8 dan
simpangan baku sebesar 8,5.
3. Hasil

peningkatan

kemampuan

menulis

teks

berita

dengan

menggunakan media gambar peristiwa lebih baik dibandingkan dengan
hasil kemampuan menulis teks berita tidak menggunakan media
gambar peristiwa.

74

75

B. SARAN
1. Kemampuan menulis teks berita perlu ditingkatkan lagi. Dengan
penggunaan media gambar peristiwa yang tepat diharapkan mampu
menjadi sarana peningkatan kemampuan menulis teks berita sehingga
pembelajaran menulis teks berita menjadi pembelajaran yang
menyenangkan. Media pembalajaran yang dihadirkan adalah menulis
teks berita menggunakan media gambar peristiwa tersebut diharapkan
pembelajaran menulis teks berita dapat meningkat.
2. Untuk menggunakan media gambar peristiwa diperlukan pemahaman
guru bahasa dan sastra indonesia baik bagi segi persiapan,
pelaksanaan, sampai evaluasi agar hal yang diharapkan yakni
peningkatan kemampuan menulis teks berita siswa dapat lebih baik.
3. Perlu dilakukan penelitian lain guna memberi masukan yang
konstruksi bagi dunia pendidikan khususnya dalam meningkatkan
kemampuan siswa dalam menulis teks berita.

DAFTAR PUSTAKA

Arikunto, Suharsini. 2005. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktek.
Jakarta: Rineka Cipta
Amalia, Zufruf.2013.Peningkatan keterampilan Menulis Teks Berita Melalui
Media Foto Peristiwa Pada Peserta Didik Kelas Viiia Smp N 5 Pekalongan
Tahun Ajaran 2012/2013. Skripsi: Universitas Negeri Semarang
Barus, Sanggup. 2010.Pembinaan kompetensi menulis.medan: USUPRESS
Barry, Al dan Shopia Hadi. 2002. Kamus Ilmiah Kontemporer. Bandung: Epsilon
Group
Cahaya S, Inung. 2012. Menulis Berita di Media Massa. Yogyakart: PT Cutra Aji
Parama
Djuraid, Husnun. 2009. Panduan Menulis Berita. Malang: UMM Press
Depdikbud.2007. Kamus Besar Bahasa Indonesia (Edisi Ketiga). Jakarta:Balai
Pustaka
Kustandiu. 2011. Media pembelajaran Bogor: Ghalia Indonesia.
Sadirman, Arief S dkk. 2008. Media pendidikan Pengertian, Pengembangan, dan
Pemanfaatannya Jakarta: PT Raja Grafindo Persada
Sumartini, Eko Triyas. 2007.-Peningkatan Keterampilan Menulis Teks Berita
dengan Teknik Adopsi Siaran Berita Televisi pada Siswa Kelas VIII SMP
Negeri Pegandondon Kabupaen Kendal.Skripsi.Jurusan Pendidikan Bahasa
dan Sastra Indonesia.
Suwarti.Dkk.2011. Upaya Peningkatan Menulis Teks Berita Siswa Kelas VIII
SMP NEGERI 1 Bringin melalui model Pembelajaran Kontekstual Berbasis
Lingkungan. Jurnal pendidikan Humaniora, vo 12, no 1, Februari 2011:74-90
Tarigan, Henry Guntur. 1994. Menulis sebagai suatu keterampilan Berbahasa.
Bandung: Angkasa
Sudjana. 1989. Statistikmuntuk Penelitian. Bandung: Sinar Baru Algesindo

1