Indentation increase dan decrease

45

e. Format Efek

Menentukan animasi teks dari dokumen yang diedit, berikut ini adalah gambar tampilan kotak dialog: Untuk mengaktifkan Format Efek Khusus langkahnya adalah sebagai berikut: 1 Pilih Format 2 Klik Font • Pilih salah satu Text Effects yang diinginkan

2. Format Paragraf

a. Indentation increase dan decrease

Indentation atau indents adalah pergeseran teks dari margin kiri atau margin kanan. Indents menentukan jarak teks paragraf dengan margin kiri atau kanan halaman dokumen. Anda dapat mengatur indents teks dari sebuah paragraf secara keseluruhan atau untuk baris tertentu saja. Indents ada dua macam yaitu increase indents atau penambahan indentasi teks ke kanan dan decrease indents atau pengurangan indentasi teks ke kiri. Tombol atau ikon indents terdapat pada toolbar Formatting. Gambar 2.30. Contoh format dengan indentasi Gambar 2.29. Letak tombol indents pada toolbar Formatting Gambar 2.28. Kotak dialog Format Font Text effects BAB 2.qxp 6242009 10:32 AM Page 45 Di unduh dari : Bukupaket.com 46 Formatlah teks soal berikut menggunakan Increase Indentasi teks ke kanan dan decrease Indentasi teks ke kiri 1. Apabila anda telah mengedit suatu file kemudian ingin menyimpannya dengan nama baru maka perintah yang dilakukan adalah: a. File - Save b. File - Open c. File - Close d. File - Save As 2. Untuk memberikan bullet, langkah-langkah yang harus dilakukan adalah: a. Klik Format - Bullets and Numbering b. Blok paragraph, klik Format - Bullets and Numbering c. Blok paragraph, klik Format Columns d. Klik Insert - Page NumberNote: Langkah pengerjaannya: 1 Pilih icon 2 Ketik soalnya, kemudian enter untuk membuat pilihan jawabannya, saat Anda enter maka yang akan muncul adalah nomor 2, untuk meng- ubah nomor 2 menjadi huruf a maka tekan icon increase , maka secara otomatis nomor 2 akan berubah menjadi a, berikutnya ketik pilihan jawabannya sampai d. Setelah selesai Anda enter, maka akan muncul e, untuk mengubah huruf e menjadi nomor 2 maka pilih icon decrease , maka huruf e akan kembali ke nomor 2, berikutnya lakukan hal yang sama sampai selesai pengetikan, berikut hasil yang diperoleh: 1. Apabila anda telah mengedit suatu file kemudian ingin menyim- pannya dengan nama baru maka perintah yang dilakukan adalah: a. File - Save b. File - Open c. File - Close d. File - Save As 2. Untuk memberikan bullet, langkah-langkah yang harus dilakukan adalah: a. Klik Format - Bullets and Numbering b. Blok paragraph, klik Format - Bullets and Numbering c. Blok paragraph, klik Format Columns d. Klik Insert - Page Number SOAL PENYELESAIAN BAB 2.qxp 6242009 10:32 AM Page 46 Di unduh dari : Bukupaket.com 47

b. Penggunaan Tab-key dan Tab-menu