Hasil Percobaan Training Data Hasil Percobaan Testing Data

4.2.1. Hasil Percobaan Training Data

Dalam pengujian data training yang terdiri dari 300 data dapat dilihat pada gambar dibawah ini : Reliability Statistics Cronbachs Alpha Based on Standardized Items Cronbachs Alpha N of Items ,769 ,768 5 Gambar 4.3. Reliability Statistics Fasilitas Kampus Dari Gambar 4.3. menunjukan bahwa cronbach’s Alpha dari Reliability Statistics fasilitas kampus dengan 300 sampel data yang dihasilkan adalah 0,769. Reliability Statistics Cronbachs Alpha Cronbachs Alpha Based on Standardized Items N of Items ,841 ,845 5 Gambar 4.4. Reliability Statistics Dukungan Pihak Sekolah Dari Gambar 4.4. menunjukan bahwa cronbach’s Alpha dari Reliability Statistics dukungan sekolah dengan 300 sampel data yang dihasilkan adalah 0,841. Universitas Sumatera Utara Gambar 4.5. Reliability Statistics Dukungan Keluarga Reliability Statistics Cronbachs Alpha Cronbachs Alpha Based on Standardized Items N of Items ,806 ,807 5 Dari Gambar 4.5. menunjukan bahwa cronbach’s Alpha dari Reliability Statistics dukungan keluarga dengan 300 sampel data yang dihasilkan adalah 0,806. Reliability Statistics Cronbachs Alpha Cronbachs Alpha Based on Standardized Items N of Items ,843 ,847 5 Gambar 4.6. Reliability Statistics terhadap Minat Dari Gambar 4.6. menunjukan bahwa cronbach’s Alpha dari Reliability Statistics terhadap minat dengan 300 sampel data yang dihasilkan adalah 0,843.

4.2.2. Hasil Percobaan Testing Data

Dalam pengujian Testing data digunakan data keseluruhan setelah dilakukan cleaning data dengan cara menghilangkan data yang inconsistent, data testing menggunakan data sebanyak 1.200 data, hasil pengujiannya dapat dilihat pada gambar dibawah ini : Universitas Sumatera Utara Reliability Statistics Cronbachs Alpha Cronbachs Alpha Based on Standardized Items N of Items ,764 ,763 5 Gambar 4.7. Reliability Statistics Fasilitas Kampus Dari Gambar 4.7. menunjukan bahwa cronbach’s Alpha dari Reliability Statistics fasilitas kampus yang dihasilkan adalah 0,764. Gambar 4.8. Reliability Statistics Dukungan Pihak Sekolah Dari Gambar 4.8. menunjukan bahwa cronbach’s Alpha dari Reliability Statistics dukungan sekolah yang dihasilkan adalah 0,843. Reliability Statistics Cronbachs Alpha Cronbachs Alpha Based on Standardized Items N of Items ,843 ,847 5 Reliability Statistics Cronbachs Alpha Cronbachs Alpha Based on Standardized Items N of Items ,807 ,809 5 Gambar 4.9. Reliability Statistics Dukungan Keluarga Dari gambar 4.9. menunjukan bahwa cronbach’s Alpha dari Reliability Statistics dukungan keluarga yang dihasilkan adalah 0,807. Universitas Sumatera Utara Reliability Statistics Cronbachs Alpha Cronbachs Alpha Based on Standardized Items N of Items ,843 ,847 5 Gambar 4.10. Reliability Statistics Terhadap Minat Dari Gambar 4.10. menunjukan bahwa cronbach’s Alpha dari Reliability Statistics terhadap minat yang dihasilkan adalah 0,843. Dari perbedaan data training dan testing dapat dilihat pada tabel di bawah ini : Tabel 4.2. Statistik Reliabilitas data No Variabel dalam skala Cronbachs alpha Data Training 300 Data Cronbachs alpha Data Testing 1200 Data 1 Fasilitas Kampus ,769 ,764 2 Dukungan Sekolah ,841 ,843 3 Dukungan Keluarga ,806 ,803 4 Dukungan Minat ,843 ,843 Dari Tabel 4.2. diatas dapat dijelaskan bahwa Statistik Signifikan dan Reliabilitas data training memiliki nilai diatas 0,60. Cronbachs alpha diberikan survei untuk mengukur konsistensi internal. Menurut Mitchell dan Jolley 1999, Cronbachs alpha di atas 0,60 dapat diterima sebagai bukti reliabilitas internal. Dari hasil training dan testing dapat disimpulkan bahwa data yang penulis gunakan adalah valid dan dapat dipercaya. Universitas Sumatera Utara

4.2.3. Signifikansi