Tujuan Hasil yang Diharapkan Nama dan Pelaksana Kegiatan Waktu dan Tempat Pelaksanaan

21. Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Menengah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 7013DKP2013 tentang Spektrum Keahlian Pendidikan Menengah Kejuruan; 22. Peraturan Bersama Direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan Direktur Jenderal Pendidikan Menengah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 5496CKR2014 dan Nomor 7915DKP2014 Tentang Petunjuk Teknis Pemberlakuan Kurikulum Tahun 2006 dan Kurikulum 2013 pada Sekolah Jenjang Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah. 23. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 159 tahun2014 tentang Evaluasi Kurikulum. 24. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 11 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan; Keputusan Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 022HKR2015 tanggal 2 April 2015 tentang Penetapan Satuan Pendidikan Pelaksana Kurikulum 2013. 25. Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran DIPA LPMP Jawa Timur Nomor DIPA- 023.03.2.4195212016 tanggal 07 Desember 2015. 26. SK Kepala Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan LPMP Provinsi Jawa Timur Nomor : 2006J33.2LL2016 Tanggal 13 Juni 2016 Tentang Pelatihan Guru Sasaran Sekolah Pelaksana Kurikulum 2013 Jenjang SMK Gelombang 3 Kota Surabaya Tahun Anggaran 2016.

C. Tujuan

Tujuan Umum Tujuan umum Pelatihan Guru Sasaran Sekolah Pelaksana Kurikulum 2013 Jenjang SMK Tahun Anggaran 2016 ini adalah menghasilkan guru yang menguasai kebijakan dan konsep, mampu mempraktikan dan menyajikan materi pada pelatihan Kurikulum SMK serta mampu mengimplementasikan pembelajaran di sekolah pada tahun pelajaran 20162017. Tujuan Khusus Pelatihan Guru Sasaran Sekolah Pelaksana Kurikulum 2013 Jenjang SMK Tahun Anggaran 2016 diselenggarakan untuk menghasilkan guru dengan kompetensi berikut: 1. mampu menyusun RPP; 2. mampu melatih penyusunan RPP; 3. mampu menyusun instrumen penilaian; 4. mampu melaksanakan pembelajaran antara lain dengan pendekatan saintifik, problem-based learning, project-based learning, dan discovery learning dengan integrasi penumbuhan budi pekerti;

D. Hasil yang Diharapkan

4 Peserta Pelatihan Guru Sasaran Sekolah Pelaksana Kurikulum 2013 Jenjang SMK Gelombang 3 Kota Surabaya Tahun Anggaran 2016 sejumlah 232 orang diharapkan memiliki kompetensi berikut: 1. terkuasainya kebijakan dan konsep Kurikulum; 2. mampu mempraktikkan pembelajaran aktif; 3. mampu menerapkan sistem penilaian; 4. mampu menyajikan materi pelatihan; 5. siap melakukan tugas sebagai instruktur dan pendamping implementasi Kurikulum. BAB II PELAKSANAAN

A. Nama dan Pelaksana Kegiatan

Kegiatan Pelatihan Guru Sasaran Sekolah Pelaksana Kurikulum 2013 Jenjang SMK Gelombang 3 Kota Surabaya Tahun Anggaran 2016 ini dilaksanakan oleh LPMP Provinsi Jawa Timur bekerja sama dengan Dinas Pendidikan KabupatenKota setempat

B. Waktu dan Tempat Pelaksanaan

Kegiatan Pelatihan Guru Sasaran Sekolah Pelaksana Kurikulum 2013 Jenjang SMK Gelombang 3 Kota Surabaya Tahun Anggaran 2016 ini dilaksanakan selama 6 enam hari atau setara dengan 52 jam pelatihan 45 menit, dengan waktu dan tempat sebagai berikut: Hari : Selasa s.d. Minggu Tanggal : 12 s.d. 17 Juli 2016 Tempat : TPK SMKN 1 Surabaya TPK SMKN 7 Surabaya

C. Peserta Kegiatan