Teknik penilaian: Rubrik Penilaian RUBRIK PENILAIAN UNJUK KERJA TEKNIK DASAR PENCAK SILAT DAN

E. Sumber Belajar

 Ruang terbuka yang datar dan aman  Buku teks  Buku referensi, Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan,  Lembar Kerja Proses Belajar, Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan

F. Penilaian Penilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran

 Indikator Pencapaian Kompetensi  Aspek Psikomotor I  Melakukan koordinasi tehnik dasar gerakan kaki, lengan dan pernapasan renang gaya bebas  Melakukan gerak berpasangan sambungan  Aspek Psikomotor II  Melakukan variasi dan kombinasi teknik dasar dengan tepat langkah,jatuh dan kuncian  Melakukan gerak berpasangan  Aspek Kognitif I  Mengetahui bentuk –bentuk variasi dan kombinasi teknik dasar, gerak langkah, kuda-kuda, pukulan dan tangkis  Aspek Kognitif II  Mengetahui bentuk –bentuk variasi dan kombinas teknik dasar gerak langkah, jatuhan, dan kunci  Aspek Afektif I  Dapat bekerjasama dengan teman dalam kelompok, keberanian, kejujuran, menghormati lawan dan percaya diri  Aspek Afektif II  Dapat bekerjasama dengan teman dalam kelompok menghormati lawan dan percaya diri  Teknik I II  Tes praktik Kinerja  Tes tertulis  Observasi  Bentuk InstrumenI II  Tes Contoh Kinerja  Pilihan gandauraian singkat  Lembar observasi  Contoh Instrumen I  Lakukan variasi dan kombinasi teknik dasar dengan benar kuda-kuda, langkah, pukulan dan tangkis dan sambung  Sebutkan bentuk –bentuk variasi dan kombinasi teknik dasar, gerak langkah, kuda-kuda, pukulan dan tangkis.  Kerjasama dengan teman dalam kelompok, keberanian, kejujuran, menghormati lawan dan percaya diri  Contoh Instrumen II  Lakukan variasi dan kombinasi teknik dasar dengan tepat langkah,jatuh dan kuncian Lembar soal terlampir  Sebutkan bentuk –bentuk variasi dan kombinas teknik dasar gerak langkah, jatuhan, dan kunci  Kerjasama dgn teman dalam kelompok, keberanian, kejujuran, menghormati lawan dan percaya diri

1. Teknik penilaian:

RPP PJOK KLS XII SMT 1 TA 2014 - 2015  Tes unjuk kerja psikomotor: Lakukan koordinasi teknik dasar kuda-kuda, langkah, pukulan dan tangkisan Keterangan: Berikan penilaian terhadap kualitas unjuk kerja peserta ujian, dengan rentang nilai antara 1 sampai dengan 4 Jumlah skor yang diperoleh Nilai = ----------------------------------------- X 50 Jumlah skor maksimal  Pengamatan sikap afeksi: Lakukan koordinasi teknik dasar kuda-kuda, langkah, pukulan dan tangkisan nilai dengan menekankan pada nilai keberanian, kejujuran, menghormati lawan dan percaya diri Keterangan: Berikan tanda cek √ pada kolom yang sudah disediakan, setiap peserta ujian menunjukkan atau menampilkan perilaku yang diharapkan. Tiap perilaku yang di cek √ memdapat nilai 1 Jumlah skor yang diperoleh Nilai = ----------------------------------------- X 30 Jumlah skor maksimal  Kuisembedded test kognisi: Jawab secara lisan atau peragakan dengan baik, pertanyaan-pertanyaan mengenai konsep gerak dalam teknik dasar kuda-kuda, langkah, pukulan dan tangkisan Keterangan: Berikan penilaian terhadap kualitas jawaban peserta ujian, dengan rentang nilai antara 1 sampai dengan 4 Jumlah skor yang diperoleh Nilai = ----------------------------------------- X 20 Jumlah skor maksimal  Nilai akhir yang diperoleh siswa =

2. Rubrik Penilaian RUBRIK PENILAIAN UNJUK KERJA TEKNIK DASAR PENCAK SILAT DAN

JUDO Aspek Yang Dinilai Kualitas Gerak 1 2 3 4 1. Variasi dan kombinasi gerakan kuda-kuda dan langkah seirama tdk terputus 2. Variasi dan kombinasi gerakan pukulan dan tangkisan tidak terputus JUMLAH JUMLAH SKOR MAKSIMAL: 8 RUBRIK PENILAIAN PERILAKU DALAM PENCAK SILAT DAN JUDO PERILAKU YANG DIHARAPKAN CEK √ 1. Berani tidak ragu-ragu saat melakukan serangantangkisan 2. Jujur mengakui keunggulan lawan 3. Menghormati lawan tidak melukaimecelakakan lawan JUMLAH JUMLAH SKOR MAKSIMAL: 3 RPP PJOK KLS XII SMT 1 TA 2014 - 2015 Nilai tes unjuk kerja + nilai observasi + nilai kuis RUBRIK PENILAIAN PEMAHAMAN KONSEP PENCAK SILAT DAN JUDO Pertanyaan yang diajukan Kualitas Jawaban 1 2 3 4 1. Bagaimana posisi lutut saat melakukan kuda-kuda depan ? 2. Bagaimana posisi gerakan lengan yang benar pada saat melakukan tangkisan lengan ke arah luar ? 3. Bagaimana posisi badan yg benar pada saat melakukan kuda-kuda ? JUMLAH JUMLAH SKOR MAKSIMAL: 12 Mengetahui, Kepala Sekolah

H. A. FERRY NUR EL FIRDAUS, S. Ag